M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Wilayah Ini Diprediksi bakal Diguyur Hujan Lebat Pekan Ini

Wilayah Ini Diprediksi bakal Diguyur Hujan Lebat Pekan Ini
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Beberapa dinamika atmosfer menunjukkan, bakal ada guyuran hujan di beberapa wilayah di Indonesia di tengah musim kemarau.  

Melansir laman BMKG, saat ini ditemukan MJO pada fase 5 (maritime continent) yang berkontribusi membentuk awan hujan di wilayah Indonesia timur. 

Beberapa wilayah ini diprediksi bakal alami hujan sepekan ke depan. Aktivitas gelombang Rossby Ekuatorial diprakirakan aktif di Kalimantan Utara, Gorontalo, Sulawesi Utara dan Papua pada 20-22 Juli 2024. 

Baca Juga: 5 Kandungan Skincare Comedogenic yang Bisa Menyumbat Pori-Pori, Hindari Ya!

Selain itu gelombang Kelvin diprakirakan aktif di Aceh, Sumatra Utara, sebagian Riau, dan Kepulauan Riau pada tanggal yang sama. Maka wilayah ini juga diprediksi akan alami hujan. 

Selain itu, sirkulasi siklonik terpantau di Samudera Pasifik timur Filipina yang membentuk daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angin (konvergensi) memanjang di Sulawesi Tengah hingga Teluk Tomini. 

Lalu, di perairan utara Maluku Utara hingga Samudera Pasifik utara Papua Barat Daya, Papua bagian tengah, dan Samudera Pasifik sekitar sirkulasi tersebut. 

Baca Juga: Resep Lotek Tahu Khas Bandung yang Dilengkapi Beragam Sayuran Bergizi

Hujan sedang-lebar disertai kilat/petir dan angin kencang:

  • Aceh
  • Sumatra Utara
  • Sumatra Barat
  • Kepulauan Riau
  • Jambi
  • Bengkulu
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Utara
  • Sulawesi Utara
  • Gorontalo
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Selatan
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Tengah
  • Papua Pegunungan
  • Papua

Oleh karena itu, masyarakat diharapkan tetap waspada dengan potensi bencana. Ikuti arahan pemerintah setempat apabula diperlukan evakuasi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Es Teler 77 Paket Bakso Super Hemat & Minuman Baru di Bakmi GM yang Asam Segar

Es Teler 77 hadirkan paket hemat dengan Qpon. Nikmati Bakso Super dan Es Teler hemat, serta minuman terbaru Iced Lychee Yakult di Bakmi GM.

Promo JSM Indomaret Periode 16-18 Januari 2026, Cimory-Sunsilk Diskon 30%

Promo JSM Indomaret periode 16-18 Januari 2026 hadir. Ada Diskon hingga 30% dan Harga Spesial untuk berbagai produk.

Jadwal India Open 2026, Dua Wakil Indonesia Bertarung untuk Tiket Semifinal

Jadwal India Open 2026 Babak Perempat Final Jumat (16/1), dua wakil Indonesia bertarung menuju laga semifinal.

Promo A&W Weekend Deals 16–18 Januari, Beli Paket Ayam Dapat Free 2 Cheeseburger

Makan bareng di akhir pekan jadi super hemat! Cek Deal B A&W: beli 6 Aroma Chicken, dapat 2 Cheeseburger gratis. Buruan serbu!

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 16 Januari 2026

Cek ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Jumat 16 Januari 2026, peluang kerja dan rezeki tiap zodiak, simak lengkapnya di sini.​

Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Jumat (16/1): Galeri 24 Stagnan, UBS Turun

Gerak harga emas di Pegadaian hari ini Jumat (16/1) bervariasi. Emas Galeri 24 1 gram stagnan di Rp 2.692.000, emas UBS turun jadi Rp 2.742.000.

Harga 1 Jutaan Pakai Helio G99, Samsung Galaxy A07 5G Lawan Dominasi HP China

Layar mulus 90Hz dan dukungan Android 15 jadi daya tarik utama. Simak alasan mengapa Samsung Galaxy A07 5G layak.

12 Tips Aman Turunkan Tekanan Darah Tinggi yang Efektif

Intip beberapa tips aman turunkan tekanan darah tinggi yang efektif berikut ini. Terapkan, yuk!          

Promo Paket King Deals di Burger King Hemat Maksimal, Mulai Rp 25.000-an Saja

Makan enak di Burger King ternyata tak perlu mahal! Paket Beef Burger lengkap atau Ayam Nasi + Coke kini hanya Rp 25.000-an..

5 Resep Salad Sayur yang Cocok Dikonsumsi saat Diet agar Berat Badan Turun

Ini dia beberapa resep salad sayur yang cocok dikonsumsi saat diet agar berat badan turun. Mau coba?