M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Tren Warna Cat Rumah Tahun 2025, Behr Pilih Merah Klasik: Rumor!

Tren Warna Cat Rumah Tahun 2025, Behr Pilih Merah Klasik: Rumor!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Tren warna cat rumah tahun 2025 dari Behr adalah merah klasik yang dalam, bernama Rumor!

Warna cat rumah merah adalah warna klasik yang telah digunakan dalam desain interior sepanjang sejarah. Tetapi warna merah diprediksi akan mulai bangkit dengan cara yang belum pernah kita lihat sebelumnya.

Baca Juga: 18 Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi yang Paling Efektif

Behr Paint mengikuti tren ini kemudian memilih Rumors sebagai Colours of The Year 2025. Ini adalah warna merah delima yang dalam dan dinamis. Merupakan perpaduan antara nuansa nostalgia dan keanggunan abadi untuk menciptakan warna yang serbaguna dan mudah digunakan.

“Kami melihat orang-orang menyukai warna yang belum pernah ada sebelumnya. Rumor adalah sentuhan modern pada warna merah, yang menciptakan daya tarik energik untuk membuat pernyataan abadi dengan cara yang memukau,” ungkap Presiden Layanan Warna & Kreatif Behr Paint Company, Erika Woelfel, dikutip dari Martha Stewart.

Jadi tren warna cat rumah 2025 dari Behr ini cocok untuk menambahkan lebih banyak warna ke rumah dengan mudah. Cocok bagi Anda yang ragu untuk menggunakan banyak warna. 

Baca Juga: 4 Posisi Tidur yang Tidak Baik untuk Kesehatan, Bikin Nyeri Punggung!

Warna ini cocok dipadukan dengan warna-warna netral yang sudah ada di rumah, seperti putih dan biru lembut. Sehingga Rumors mudah dipadukan di ruang manapun.

Cara menggunakan warna merah Rumors dari Behr ini bisa Anda gunakan sebagai warna benda kecil maupun proyek besar. Mulai dari mengecat perabot dan proyek yang lebih besar seperti mengecat dinding aksen. 

Bagi pemilik rumah yang siap merangkul warna dengan cara yang lebih berani, Anda bisa menggunakan Rumors untuk warna yang membasahi seluruh ruangan. Jika Anda mengecat langit-langit, dinding, pintu dan semua lis akan menciptakan ruang yang sangat mewah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1) Jabodetabek, Hujan Lebat di Daerah Ini

Peringatan dini BMKG cuaca besok Senin (12/1) dan Selasa (12/1) di Jabodetabek hujan lebat dan angin kencang di wilayah berikut ini.

Provinsi Ini Dilanda Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1)

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Senin 12 Januari 2026 dan Selasa 13 Januari 2026 hujan sangat lebat dan lebat di provinsi berikut ini.

Fres & Natural Kolaborasi dengan Vilo Gelato, Tawarkan Wangi Baru untuk Anak Muda

​Kebutuhan anak muda akan wewangian yang fresh, manis, dan nyaman mendorong Fres & Natural menghadirkan inovasi baru dalam Dessert Collection.

Dari Spelling Bee ke Prestasi Akademik, Begini Cara Anak Mengasah Bahasa Inggris

​Lebih dari sekadar lomba mengeja, Spelling Bee menjadi ruang belajar anak mengasah bahasa, mental, dan kesiapan akademik.

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.