M O M S M O N E Y I D
Bugar

Simak 5 Jenis Makanan untuk Atasi Rambut Rontok, Menarik Dicoba!

Simak 5 Jenis Makanan untuk Atasi Rambut Rontok, Menarik Dicoba!
Reporter: Rizka Noveliana  |  Editor: Rizka Noveliana


MOMSMONEY.ID - Selain pemakaian produk perawatan rambut, Anda harus mengonsumsi beberapa jenis makanan untuk atasi rambut rontok. Kekurangan nutrisi pada tubuh dapat memicu masalah rambut rontok.

Namun dengan mengonsumsi makanan untuk rambut rontok teratasi dengan baik juga dapat bagus untuk mendukung rambut menjadi lebih sehat dan kuat.

Makanan untuk rambut rontok teratasi mencakup sumber antioksidan, zat besi, vitamin D, dan biotin. Dimana bisa menyehatkan rambut Anda. 

Lebih jelasnya, simak lima jenis makanan untuk atasi rambut rontok dikutip dari cnfstore.com, yaitu: 

1. Telur

Jenis makanan pertama untuk rambut rontok adalah telur. Telur dapat dikatakan sebagai multivitamin alami karena mengandung berbagai vitamin, mineral, dan nutrisi.

Beberapa nutrisi penting dalam telur yang mempengaruhi kesehatan rambut termasuk protein, biotin, selenium, dan seng.

Telur merupakan sumber protein yang bagus untuk mencegah kerontokan rambut. Jika Anda memilih diet rendah protein, siklus pertumbuhan rambut akan berada pada fase “istirahat” yang dapat menimbulkan kerontokan rambut dan pertumbuhan rambut lebih sedikit.

Telur memiliki biotin dan vitamin B untuk mendukung kesehatan rambut, kulit, dan kuku. Kekurangan biotin ini akan memicu masalah rambut rontok serta hilangnya warna rambut. 

Baca Juga: Pahami 5 Ciri-Ciri Rambut Rusak dan Cara Mengatasinya dengan Benar

2. Sayuran Hijau

Jenis makanan untuk atasi rambut rontok selanjutnya adalah sayuran hijau. Sayuran berdaun hijau tua penuh dengan nutrisi yang mencegah kerontokan rambut.

Beberapa pilihan sayuran hijau yang baik adalah: kubis, Bayam, dan Collard. Ketiga sayuran Ini mengandung vitamin A, zat besi, beta karoten, folat, dan vitamin C.

Satu cangkir bayam yang dimasak mengandung sekitar 6 miligram zat besi, nutrisi yang penting untuk rambut yang kuat dan sehat. 

Vitamin A dalam sayuran berdaun hijau bagus untuk kesehatan rambut yang membantu tubuh memproduksi sebum, yaitu minyak yang melindungi rambut dengan melembabkan kulit kepala.

3. Buah-Buahan

Kemudian, buah-buahan juga bisa mengatasi rambut rontok. Buah-buahan yang kaya akan senyawa vitamin C dan antioksidan, penting untuk kesehatan rambut. Mulai dari buah beri, Ceri, aprikot, anggur, jeruk.

Buah-buahan tersebut mengandung sejumlah antioksidan, termasuk vitamin C. Tugasnya membantu melindungi folikel rambut dari radikal bebas.

Vitamin C juga membantu tubuh menyerap zat besi dan membuat kolagen. Kolagen merupakan salah satu protein yang membangun rambut dan membantu mencegah kerontokan rambut.

Baca Juga: Kenali 5 Manfaat Jambu Biji untuk Kulit yang Harus Anda Tahu

4. Kacang-Kacangan dan Biji-Bijian

Makanan untuk atasi rambut rontok berikutnya adalah kacang-kacangan dan biji-bijian. Makanan padat nutrisi seperti kacang-kacangan dan biji-bijian memiliki banyak nutrisi penting untuk mencegah kerontokan rambut.

Jenis makanan untuk rambut rontok cepat pulih ini di antaranya termasuk vitamin E, seng, selenium, dan asam lemak omega-3.

Jika masalah kerontokan rambut menghantui, ada beberapa pilihan terbaik seperti, kenari, kacang brazil, kacang almond, Biji rami, dan chia seed.

Kacang-kacangan dan biji-bijian mengandung zinc dan selenium yang tidak dapat diproduksi oleh tubuh. Elemen-elemen tersebut sangat penting untuk melancarkan pertumbuhan rambut

5. Ikan Berlemak

Makanan atasi rambut rontok lainnya adalah ikan berlemak. Asam lemak esensial, termasuk omega-3, bagus untuk menumbuhkan rambut kuat dan sehat.

Beberapa jenis ikan yang mengandung asam lemak esensial, termasuk omega-3, dan vitamin D adalah: ikan tuna, kan kembung, ikan salmon, dan ikan haring

Ikan berlemak juga merupakan sumber protein, selenium, dan vitamin B yang baik. Semua nutrisi baik pada ikan berlemak semuanya membantu meningkatkan kesehatan rambut.

Nah, itulah beberapa jenis makanan untuk atasi rambut rontok. Konsumsi jenis makanan ini secara rutin, ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Wingstop Hematnya Juara November 2025, 3 Paket Komplit Serba Rp 24.000-an

Promo Hematnya Juara dari Wingstop datang lagi di November 2025. Nikmati paket Juara komplit dengan 3 pilihan favorit serba Rp 24.000-an.

Hari Terakhir Promo J.CO Delivery Deals, Bundling Minuman Favorit Mulai Rp 55K

Promo J.CO Delivery Deals telah memasuki hari terakhir. Ini kesempatan untuk menikmati bundling minuman favorit mulai Rp 55.000 saja.

Dari Baby Boomers ke Gen Z: Merajut Kolaborasi Lintas Generasi di Perusahaan

Kelola perbedaan gaya komunikasi & nilai hidup antar generasi di perusahaan. Migunani & Co. berbagi tips membangun tim yang solid.

Tips Jadi Eatfluencer Sukses: Konten Kuliner Estetik ala Grab

Kembangkan bakat review kuliner Anda dengan Grab Eatfluencer. Dapatkan tips foto estetik & deskripsi rasa mendalam dari kreator profesional.

Samsung A07 Mengusung Mediatek Helio G99, Skor AnTuTu Mencapai 405 Ribuan!

Samsung A07 yang diluncurkan di tahun 2025 ini bawa prosesor Mediatek Helio G99. Kamera utamanya sama dengan Redmi 14C yakni dengan resolusi 50 MP

Cara Kerja Algoritma Instagram dan Tips untuk Memaksimalkannya, Coba Sekarang!

Cara kerja algoritma Instagram terdiri dari algoritma feed, reels, stories & explore. Masing-masing memiliki pemeringkatannya sendiri.

Bahaya! Ini Dia 6 Makanan yang Tingkatkan Risiko Kanker

Tahukah bahwa ada beberapa makanan yang tingkatkan risiko kanker, lho. Yuk, intip daftarnya di sini!

Intip Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Minggu 16 November 2025

Ramalan zodiak Minggu 16 November 2025 membawa energi yang besar pada dinamika astrologi dalam urusan keuangan dan karier. 

7 Jurus Mudah Melepaskan Diri dari Kecanduan Gula Tanpa Harus Tersiksa

Salah satu cara menjaga tubuh tetap sehat adalah dengan menghindari gula. Beberapa jurus ini bisa membantu Anda lebih mudah terlepas dari gula.

8 Rekomendasi Minuman Penurun Risiko Kanker Menurut Ahli

Ini dia rekomendasi minuman penurun risiko kanker menurut ahli. Ada apa saja kira-kira?