Keluarga

Sejak Jumat, Suhu Udara Tertinggi Capai 36,8°C

Sejak Jumat, Suhu Udara Tertinggi Capai 36,8°C

MOMSMONEY.ID - Simak informasi suhu tertinggi harian di Indonesia pekan lalu, yang mencapai 36,8 derajat Celcius.

Fenomena cuaca panas ekstrem di Indonesia masih terus berlangsung meski telah memasuki musim hujan.

BMKG menjelaskan, selain karena ada fenomena El Nino, cuaca panas ekstrem yang dirasakan adalah dampak dari krisis iklim. 

Baca Juga: Spotify Premium Tidak Dapat Terhubung? Simak 10 Cara Memperbaikinya

Sejak Jumat, 1 Desember, suhu terpanas tercatat di Stasiun Meteorologi Fransiskus Xaverius Seda, Maumere.

Suhu ini sama seperti yang dialami di Larantuka pada Kamis, 30 November 2023. Di Larantuka suhu mencapai 36,8°C.

Berikut daftar wilayah dengan suhu tertinggi pekan ini

Jumat, 1 Desember 2023

Stasiun Meteorologi Fransiskus Xaverius Seda 36,8C
Stasiun Meteorologi Sultan Muhammad Salahuddin 36C
Stasiun Meteorologi Tjilik Riwut 35,8C
Stasiun Meteorologi Maritim Tanjung Perak 35,8C
Stasiun Meteorologi Mutiara Sis-Al Jufri 35,6C
Stasiun Meteorologi Perak I 35,2C
Stasiun Meteorologi Gusti Syamsir Alam 35C
Stasiun Klimatologi Nusa Tenggara Timur 35C
Stasiun Meteorologi Maritim Kendari 34,8C
Stasiun Meteorologi Mozes Kilangin 34,8C

Sabtu, 2 Desember 2023

Stasiun Meteorologi Sultan Muhammad Salahuddin 36C
Stasiun Meteorologi Fransiskus Xaverius Seda 35,2C
Stasiun Meteorologi Tanah Merah 34,7C
Stasiun Meteorologi Sangia Ni Bandera 34,6C
Stasiun Meteorologi Kalimarau 34,6C
Stasiun Meteorologi Gewayantana 34,6C
Stasiun Meteorologi Perak I 34,4C
Stasiun Meteorologi Maritim Tegal 34,4C
Stasiun Meteorologi Sultan Muhammad Kaharuddin 34,4C
Stasiun Meteorologi Andi Jemma 34,4C

Baca Juga: Siaga Bencana di Provinsi Ini, Cek Peringatan Dini Cuaca Besok Hujan Deras

Minggu, 3 Desember 2023

Stasiun Meteorologi Fransiskus Xaverius Seda 36,4C
Stasiun Meteorologi Gewayantana 36C
Stasiun Meteorologi Sentani 35,2C
Stasiun Meteorologi Syamsudin Noor 35C
Stasiun Maritim Tanjung Emas 35C
Stasiun Klimatologi Jawa Tengah 34,8C
Stasiun Meteorologi Sultan Muhammad Kaharuddin 34,7C
Stasiun Meteorologi Pangsuma 34,6C
Stasiun Meteorologi H. Asan 34,6C
Stasiun Meteorologi Beringin 34,6C

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News