M O M S M O N E Y I D
Bugar

Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Kolesterol secara Berlebihan

Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Kolesterol secara Berlebihan
Reporter: Rezki Wening Hayuningtyas  |  Editor: Rezki Wening Hayuningtyas


MOMSMONEY.ID - Tahukah bahwa ada sejumlah sayuran yang tidak boleh dimakan penderita kolesterol secara berlebihan, lho. Apa saja, ya?

Kolesterol tinggi adalah salah satu masalah kesehatan yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan kondisi kardiovaskular lainnya.

Untuk mengontrol kolesterol, pola makan yang sehat sangat penting. Sayuran sering dianggap sebagai pilihan makanan utama untuk mendukung kesehatan. Namun, meskipun sebagian besar sayuran sangat baik untuk kesehatan, ada beberapa jenis sayuran yang perlu dibatasi konsumsinya, terutama bagi penderita kolesterol tinggi.

Mengonsumsi sayuran ini secara berlebihan bisa memengaruhi kadar kolesterol dan kesehatan secara keseluruhan.

Baca Juga: 10 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Terabaikan, Sakit Kepala Salah Satunya

Bersumber dari laman Pyfa Health, berikut ini adalah sayuran yang tidak boleh dimakan penderita kolesterol secara berlebihan:

1. Sayuran Goreng

Mengonsumsi sayuran yang digoreng dengan minyak yang mengandung lemak jenuh bisa meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh.

Sayuran seperti kol, buncis, dan kubis, bahkan keripik sayuran, jika digoreng, bisa menjadi sumber lemak jenuh.

Sebaiknya, pilih metode memasak yang lebih sehat seperti mengukus, merebus, atau memanggang agar kandungan lemak tetap rendah.

2. Sayuran dengan Tambahan Gula Tinggi

Menambahkan gula pada sayuran bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL). Gula memberikan kalori ekstra yang tidak hanya berisiko menyebabkan diabetes dan kenaikan berat badan, tetapi juga bisa memperburuk kadar kolesterol.

Baca Juga: Kadar Kolesterol Tinggi Tidak Boleh Makan Apa Saja? Yuk, Cek di Sini

Itulah beberapa sayuran yang tidak boleh dimakan penderita kolesterol secara berlebihan. Ada beberapa langkah lain yang bisa Anda lakukan untuk mengelola kolesterol, seperti:

  • Mengonsumsi makanan kaya omega-3, seperti ikan dan kacang-kacangan.
  • Memperbanyak konsumsi sayuran dan buah-buahan yang aman untuk kolesterol, seperti bayam, brokoli, jeruk, apel, dan beri.
  • Membatasi konsumsi daging merah dan produk susu berlemak tinggi.
  • Menghindari makanan tinggi lemak jenuh seperti kue, biskuit, dan makanan cepat saji.
  • Berolahraga secara teratur untuk membantu menurunkan kadar kolesterol.

Dengan memperhatikan pola makan dan cara memasak, Anda bisa lebih efektif dalam mengelola kolesterol. Semoga informasi ini bermanfaat.

Baca Juga: Mengulik Manfaat Kacang Mede untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Paket Gokana Hebat Mulai Rp 99 Ribu, Makan Bertiga Jadi Lebih Hemat

Makan bertiga di Gokana mulai Rp 99.000 saja. Paket Hebat 1 dan 2 menawarkan Ramen, Bento, hingga Teppan. Cek syarat berlaku sebelum kehabisan.

Rindu Dengan Luffy dan Topi Jeraminya? One Piece Season 2 Siap Tayang di Netflix

Sudah penasaran akan serial animasi One Piece selanjutnya? One Piece Season 2 akan berlayar di Netflix mulai Maret 2026.

Siaga Hujan Amat Deras di Jawa Bali, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (12/1)

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Senin (12/1) dengan status Siaga hujan sangat deras di Jawa dan Bali juga Nusa Tenggara.

Promo PHD Senin Hemat Paket 2 Pizza Free Coca-Cola dan Menu Baru Domino's Pizza Jumbo

Promo PHD berikan Double Box + Coca-Cola 1 liter gratis cuma Rp 130.000. Sedang Domino's Pizza hadirkan Pizza jumbo.

Promo Diskon Katsu 30% di Kimukatsu Cek Angka 2 atau 6 di Tanggal Lahir Anda

Promo Kimukatsu Beef Katsu Cheese Set hanya dengan Rp 58.000. Cek tanggal lahir Anda, diskon 30% menanti jika ada angka 2 atau 6.

IHSG Diproyeksi Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Senin (12/1)

IHSG punya peluang menguat terbatas pada perdagangan Senin (12/1/2026).​ Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Meroket, Harga Emas Antam Hari Ini Senin 12 Januari 2026 Cetak Rekor Baru

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.631.000 Senin (12/1/2026), melonjak Rp 29.000 dibanding hari sebelumnya.

IHSG Berpotensi Lanjut Menguat, Ini Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Senin (12/1)

IHSG berpotensi melanjutkan penguatan pada perdagangan Senin (12/1/2026). Berikut daftar saham pilihan BNI Sekuritas ​untuk hari ini.

Rahasia Hidup Tenang, 6 Tontonan Netflix Ini Ubah Pola Pikir Anda

Dari tata krama di meja makan hingga berbenah, rekomendasi tontonan ini akan meningkatkan kesadaran diri dan etiket Anda.

Promo Mako Bakery Semua Whole Cake & Menu Baru Korean Salt Bread Serba Hemat Sekarang

Promo Mako Bakery Whole Cake diskon besar-besaran, Black Forest dan Chantilly turun harga. Ada juga menu baru Korean Sald Bread.