M O M S M O N E Y I D
AturUang

Sampai Kapan Kewajiban Orang Tua Membiayai Anak?

Sampai Kapan Kewajiban Orang Tua Membiayai Anak?
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Usai anak menyelesaikan pendidikannya, tak sedikit yang belum mendapatkan pekerjaan atau memiliki penghasilan. Di saat inilah, orang tua sebenarnya masih wajib memenuhi kebutuhan sang anak. 

Lusiana Darmawan, perencana keuangan OneShildt, mengatakan, idealnya anak masih dibiayai orang tua hingga anak bisa secara mandiri membiayai kebutuhan hidupnya. Paling tidak sudah memiliki sumber pemasukan sendiri.

Tapi, jika orang tua memutuskan untuk tetap memberikan uang ke anak meski sudah bekerja, ya, sah-sah saja. "Balik lagi ke cara dari masing-masing untuk memberikan pendidikan ke anak terkait mengelola keuangan," ungkapnya kepada MomsMoney. 

Baca Juga: Beri Literasi Keuangan, Intip 5 Cara Ajari Anak Mengatur Keuangan Sesuai Usianya

Mengelola keuangan tidak hanya cara menyimpan atau mengelola saja. Pendidikan keuangan pada anak juga mengajarkan cara menghasilkan dan mengembangkan uang tersebut.

Menghasilkan uang artinya bagaimana orang tua mengajarkan anak bisa mempunyai pemasukan bahkan mungkin sebelum usia kerja. Misalnya saja, membuat kerajinan tangan, menjual kue, dan aktivitas lain sehingga bisa menghasilkan uang.

Sementara yang dimaksud mengembangkan uang adalah mengajarkan anak cara menabung. Caranya, dengan menuntun anak memenuhi tujuan keuangannya dengan cara yang tepat dalam mengumpulkan uang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Makanan Sehari-hari yang Bisa Bikin Tekanan Darah Naik

Ternyata ini, lho, makanan sehari-hari yang bisa bikin tekanan darah naik. Wah, ada apa saja?           

10 Camilan untuk Mengatasi Gula Darah Rendah Paling Cepat

Ada sejumlah camilan untuk mengatasi gula darah rendah paling cepat. Yuk, intip daftarnya di sini!    

15 Rekomendasi Camilan Sehat Sebelum Tidur agar Tidur Lebih Nyenyak

Intip sejumlah rekomendasi camilan sehat sebelum tidur agar tidur lebih nyenyak berikut, yuk!             

8 Buah yang Secara Alami Turunkan Tekanan Darah Anda

Yuk, intip beberapa buah yang secara alami turunkan tekanan darah Anda berikut! Ada apa saja?        

9 Makanan Tinggi Antioksidan yang Bagus untuk Kesehatan

Mari intip daftar makanan tinggi antioksidan yang bagus untuk kesehatan berikut ini! Apa saja, ya?     

6 Minuman untuk Mengatasi Peradangan secara Alami, Mau Coba?

Ada sejumlah minuman untuk mengatasi peradangan secara alami. Apa sajakah itu?                               

7 Teh yang Secara Alami Turunkan Tekanan Darah Tinggi

Ini dia beberapa teh yang secara alami turunkan tekanan darah tinggi. Apa sajakah itu?                 

4 Manfaat Makan Wortel untuk Menjaga Kesehatan Mata, Apa Saja?

Apa saja manfaat makan wortel untuk menjaga kesehatan mata, ya? Cari tahu selengkapnya di sini!            

Hasil Malaysia Open 2026, Jonatan dan Fajar/Fikri Maju ke Semifinal

Hasil Malaysia Open 2026 Babak Perempat Final Jumat (9/1), Jonatan Christie dan Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri lolos ke semifinal.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (10/1), Provinsi Ini Diguyur Hujan Sangat Lebat

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Sabtu 10 Januari 2026 dan Minggu 11 Januari 2026 hujan sangat lebat di provinsi berikut ini.