M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo Alfamidi Ngartis 16-31 Juli 2023, Cokelat hingga Suplemen Beli 1 Gratis 1

Promo Alfamidi Ngartis 16-31 Juli 2023, Cokelat hingga Suplemen Beli 1 Gratis 1
Reporter: Ana Risma  |  Editor: Ana Risma


MOMSMONEY.ID - Cek promo Alfamidi Ngartis periode 16-31 Juli 2023 untuk belanja Beli 1 Gratis 1.

Di antara jajaran toko swalayan yang ada di Indonesia, Alfamidi menjadi salah satu yang populer di kalangan masyarakat.

Sudah memiliki banyak cabang di berbagai daerah, gerai Alfamidi tergolong lebih besar dibandingkan minimarket-minimarket pada umumnya.

Mengingat tempatnya yang lebih besar, sudah bisa dipastikan bahwa Alfamidi menyediakan dan menawarkan lebih banyak produk.

Ada lebih dari 5.000 produk tersedia di Alfamidi, mulai dari kebutuhan makanan, produk bersih-bersih rumah, keperluan si kecil, hingga produk personal care.

Dengan harga yang bersaing, Alfamidi dapat Anda jadikan sebagai tempat berbelanja kebutuhan sehari-hari yang lengkap dan tentunya praktis.

Hingga tanggal 31 Juli 2023 mendatang, ada promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) yang dapat Anda manfaatkan dengan baik.

Baca Juga: Promo Superindo Weekday Periode 24-27 Juli 2023, Ada Penawaran Beli 2 Gratis 1

Menawarkan kesempatan Beli 1 Gratis 1, Beli 2 Gratis 1, Beli 3 Gratis 1, dan Beli 4 Gratis 1, inilah berbagai merek produk yang termasuk dalam promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) periode 16-31 Juli 2023 sebagaimana dilansir dari Instagram Alfamidi (@alfamidi_ku):

Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023
Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023

Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023
Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023

Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023
Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023

Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023
Promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) Periode 16-31 Juli 2023

Itulah produk-produk dalam promo terbaru Alfamidi yang bisa Anda borong sampai 31 Juli 2023.

Baca Juga: Promo Spesial Breakfast ala Waroeng Steak Isi Kopi dan Croissant Cuma Rp 20.000

Untuk cek promo Alfamidi lainnya, silakan kunjungi Instagram Alfamidi (@alfamidi_ku) atau website Alfamidi (https://alfamidiku.com/).

Sekian informasi promo Alfamidi Ngartis (Ngarep Gratisan) periode 16-31 Juli 2023. Semoga informasi promo Alfamidi ini bermanfaat dan jangan lupa untuk berbelanja dengan bijak, ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hujan Pagi Lanjut Sore Hari, Cek Prakiraan BMKG Cuaca Besok (7/1) di Jakarta

Simak prakiraan cuaca besok Rabu (7/1) di Jakarta dari BMKG, hujan ringan mulai subuh hingga pagi hari dan lanjut di sore hari.

6 Rekomendasi Makanan untuk Mengatasi Hidung Tersumbat saat Flu

Ada beberapa rekomendasi makanan untuk mengatasi hidung tersumbat saat flu. Yuk, intip di sini!       

5 Cara Memilih Lipstik untuk Bibir Gelap, Bebas Kusam dan Abu-Abu

Kali ini MomsMoney akan membagikan 5 cara memilih lipstik untuk bibir gelap. Simak sampai akhir, berikut informasinya.

5 Efek Samping Minum Matcha Berlebihan bagi Kesehatan

Pecinta matcha wajib tahu! Ini, lo, beberapa efek samping minum matcha berlebihan bagi kesehatan.   

Coba Lakukan Butterfly Hug Ketika Cemas Melanda

Taukah Anda ada teknik bernama butterfly hug yang dapat dilakukan untuk meredam rasa cemas lo.         

Hasil Malaysia Open 2026, Jafar/Felisha Tumbang

Hasil Malaysia Open 2026 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (6/1), ganda campuran Indonesia Jafar/Felisha tumbang.

5,15 Juta Penumpang Berlayar dengan Pelni Sepanjang 2025

Pelni mencatat ada sebanyak 5.154.080 penumpang yang berlayar dengan kapal mereka di seluruh rute sepanjang tahun 2025.

748.855 Penumpang Kereta Manfaatkan Face Recognition Saat Nataru, Hemat Rp 27,6 Juta

KAI mencatat, 748.855 pelanggan kereta api memanfaatkan fasilitas face recognition selama masa angkutan ​Nataru.

Inilah 7 Obat yang Tidak Boleh Dikonsumsi dengan Teh Herbal

Ada beberapa obat yang tidak boleh dikonsumsi dengan teh herbal lo. Apa sajakah itu?                    

Wanita Wajib Tahu! Ini 5 Makanan yang Sering Menyebabkan Kista

Kista kini menjadi perhatian serius bagi banyak wanita. Wajib tahu, berikut 5 makanan yang sering menyebabkan kista.