M O M S M O N E Y I D
Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (26/1) Hujan Deras, Status Waspada Bencana Provinsi Ini

Peringatan Dini Cuaca Besok (26/1) Hujan Deras, Status Waspada Bencana Provinsi Ini
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Jumat (26/1) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Waspada bencana di provinsi berikut ini.

Berdasarkan peringatan dini BMKG, ada sejumlah provinsi terdampak di Indonesia pada Jumat (26/1) yang berada dalam kategori Waspada bencana.

"Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip Kamis (25/1).

Info saja, bencana hidrometeorologi, seperti banjir dan tanah longsor.

Baca Juga: Peringatan Dini Cuaca BMKG: Ini Provinsi dengan Potensi Banjir Kategori Tinggi

Berikut provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

  • Aceh
  • Riau
  • Sumatra Selatan
  • Jawa Barat
  • Jawa Tengah
  • Jawa Timur
  • Nusa Tenggara Barat
  • Nusa Tenggara Timur
  • Sulawesi Selatan
  • Papua Barat
  • Papua

Baca Juga: Peringatan Dini Cuaca BMKG: Ini Provinsi dengan Curah Hujan Tinggi Klasifikasi Awas

Kemudian, kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Siaga dan Waspada bencana hidrometeorologi antara lain:

  • Pidie Jaya
  • Nagan Raya
  • Kampar
  • Rokan Hulu
  • Kota Lubuklinggau
  • Musi Rawas
  • Kuningan
  • Ciamis
  • Boyolali
  • Semarang
  • Cilacap
  • Jember
  • Kota Malang
  • Kediri
  • Sumbawa
  • Lombok Timur
  • Ende
  • Kupang
  • Gowa
  • Kota Makassar
  • Luwu Timur
  • Manokwari
  • Jayapura
  • Mimika

Prakiraan cuaca besok hujan lebat dengan kategori Waspada bencana tersebut berlaku mulai Jumat, 26 Januari 2024 pukul 07.00 hingga Sabtu, 27 Januari 2024 pukul 07.00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Jari Sering Terkunci? Kenali Trigger Finger dan Cara Atasinya Sekarang

Jari terkunci saat ditekuk atau diluruskan? Itu tanda trigger finger lo. Pahami penyebab, gejala, & langkah pencegahan agar tangan tetap optimal.

Kuasai 3 Cara Mudah Bikin Twibbon Sendiri, Dijamin Auto Viral

Ingin twibbon Anda ramai dipakai? Ikuti panduan 3 cara mudah ini agar desain menarik Anda siap dibagikan. Pelajari langkah-langkahnya di sini.

Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Rabu (28/1): Galeri 24 Stagnan, UBS Turun

Gerak harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Rabu (28/1/2026) bervariasi. Emas Galeri 24 stagnan, smentara emas UBS turun.

Hadiah Imlek Istimewa: Promo Bakmi GM Beri Diskon Hampers dan Tas Eksklusif

Rayakan Imlek dengan hidangan Bakmi GM! Hoki Hampers hadir dengan menu Hot Food dan Frozen spesial. Intip promo dan cara pesannya di sini.

Waspada Super Flu, Kenali Cara Mencegah Penyakit Ini Sejak Dini

Berikut ini cara mencegah super flu sejak dini yang perlu Anda lakukan. Virus influenza yang bermutasi menjadi lebih menular.

Nokia N75 Max: RAM 12GB dan Kamera 108MP, Siap Guncang Pasar HP

Kamera 108MP dan RAM 12GB Nokia N75 Max mengejutkan. Simak ulasan lengkapnya untuk tahu apakah ini pilihan tepat bagi Anda.

One UI 8.5 Bawa Revolusi Bixby, Siap Tantang Google Gemini

Integrasi AI di Bixby One UI 8.5 siap tantang dominasi Gemini Google. Pelajari fitur canggih yang mengubah cara Anda berinteraksi dengan Galaxy. 

Promo Krispy Kreme Buy 1 Get 1, Manjakan Lidah Lebih Hemat Cuma Hari Ini

Krispy Kreme tawarkan Beli 1 Gratis 1 untuk 2 lusin donat hanya Rp 100 ribu. Promo cuma 28 Januari 2026. Cek cara klaim sebelum kehabisan!

Blokir Spam WhatsApp di Android, iPhone dan PC: Panduan Cepat!

Membasmi pesan spam di WhatsApp sangat penting untuk kenyamanan. Ketahui cara mudah memblokir pengirim spam dari ponsel hingga desktop. 

Promo Spesial Genki Sushi & Sushikun, Makan Rame-Rame Lebih Hemat

Nikmati kelezatan sushi tanpa khawatir kantong bolong. Promo Genki Sushi dan Sushikun hadirkan penawaran terbaik. Cek semua detailnya!