M O M S M O N E Y I D
Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (15/6) Hujan Lebat, Waspada Bencana di Provinsi Berikut

Peringatan Dini Cuaca Besok (15/6) Hujan Lebat, Waspada Bencana di Provinsi Berikut
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Peringatan dini cuaca besok Sabtu (15/6) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Waspada bencana di provinsi berikut ini dari BMKG.

"Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip Jumat (14/6).

Info saja, bencana hidrometeorologi akibat dampak hujan lebat, seperti banjir dan tanah longsor.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Besok (15/6) di Jawa Tengah Hujan Ringan di Wilayah Ini

Provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

  • Sumatra Utara
  • Sumatra Barat
  • Jambi
  • Sumatra Selatan
  • Bengkulu
  • Lampung
  • Banten
  • DKI Jakarta
  • Jawa Barat
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Utara
  • Sulawesi Utara
  • Sulawesi Tengah
  • Gorontalo
  • Maluku
  • Maluku Utara
  • Papua Barat
  • Papua Barat Daya
  • Papua Tengah
  • Papua
  • Papua Pegunungan
  • Papua Selatan

Baca Juga: Hujan Petir Landa 3 Wilayah Ini, Simak Ramalan Cuaca Besok di Jawa Timur

Sedang kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi antara lain:

  • Kota Medan
  • Deli Serdang
  • Kota Padang
  • Pasaman Barat
  • Bungo
  • Sarolangun
  • Kota Pagar Alam
  • Musi Rawas
  • Kota Bengkulu
  • Mukomuko
  • Lampung Utara
  • Mesuji
  • Kota Tangerang
  • Kota Serang
  • Jakarta Utara
  • Jakarta Selatan
  • Jakarta Timur
  • Jakarta Barat
  • Kota Bekasi
  • Bogor
  • Cirebon
  • Majalengka
  • Kota Pontianak
  • Kapuas Hulu
  • Katingan
  • Kota Tarakan
  • Nunukan
  • Kota Manado
  • Minahasa
  • Poso
  • Morowali
  • Gorontalo Utara
  • Kota Ambon
  • Maluku Tengah
  • Halmahera Selatan
  • Kota Tidore
  • Teluk Bintuni
  • Kota Sorong
  • Paniai
  • Yahukimo
  • Asmat

Peringatan dini cuaca besok hujan lebat dengan kategori Waspada bencana tersebut berlaku mulai Sabtu, 15 Juni 2024 pukul 07.00 hingga Minggu, 16 Juni 2024 pukul 07.00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Cek Saham Potensi Uptrend dari Mirae Asset Sekuritas Hari Ini (20/1)

IHSG capai rekor 9.133,87! Cari tahu saham mana yang berpotensi memberi keuntungan di tengah optimisme ekonomi global.

Ini 5 Saham Paling Dijual Asing dengan Net Sell Terbesar Saat IHSG Rekor 9.100

Saat IHSG menyentuh rekor penutupan (19/1), asing melakukan aksi jual. Simak saham dengan net sell tertinggi

5 Organ yang Terancam Rusak Akibat Asam Urat Tinggi, Waspada Gejala Diam-diam!

Asam urat tinggi memicu 5 gangguan organ fatal, termasuk jantung dan ginjal. Jangan sampai terlambat, ketahui gejalanya segera!

Promo Subway Fresh Deals 4 Hari, 3 Sandwich Cuma 100 Ribu & Cheezy Deals Hemat

Promo Fresh Deals Subway terbatas sampai 22 Januari 2026. Jangan sampai melewatkan kesempatan menikmati 3 Sandwich hemat ini. Pesan sekarang juga!

Wajah Glowing Impian? Ini Moisturizer Terbaik untuk Tiap Kulit

Dari Cetaphil hingga Skintific, temukan moisturizer terbaik yang paling cocok untuk jenis kulitmu. Wajah glowing bukan lagi mimpi!

Minum Matcha Bisa Redakan Stres, Konsumsi Makanan Anti Stres Lainnya Ini

Bisa dikonsumsi secara rutin, ini beberapa daftar makanan dan minuman yang sebaiknya dikonsumsi untuk meredakan stres.

Nyamar Jadi Anak 20 Tahun, Ini Drakor Park Shin Hye Bintang Undercover Miss Hong

Dikenal sebagai aktris drama Korea, berikut daftar rekomendasi drakor yang dibintangi oleh Park Shin Hye.​  

Katalog Promo Superindo Weekday Diskon hingga 40% Periode 19-22 Januari 2026

Cek promo Superindo Weekday hari ini periode 19-22 Januari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat awal pekan ini.

Prakiraan BMKG Cuaca Besok (20/1) di Jakarta Hujan Petir di Daerah Ini

Simak prakiraan BMKG cuaca besok Selasa (20/1) di Jakarta berawan tebal hingga hujan petir.                  

Awas Hujan Ekstrem di Provinsi Ini, Cek Peringatan Dini Cuaca Besok (20/1) dari BMKG

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Selasa 20 Januari 2026 dan Rabu 21 Januari 2026 dengan status Awas hujan ekstrem di provinsi berikut ini.