M O M S M O N E Y I D
Santai

Perhatikan 6 Saham Rekomendasi KB Valbury Sekuritas Ini

Perhatikan 6 Saham Rekomendasi KB Valbury Sekuritas Ini
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG diproyeksikan akan datar di perdagangan Senin (1/4). KB Valbury juga membagikan rekomendasi saham untuk perdagangan hari ini.

Sebagai informasi, pada Kamis (28/3) pekan lalu, IHSG mengalami penurunan 21 poin menjadi 7.288 di akhir perdagangan.

KB Valbury memproyeksikan, pasar akan tetap datar menjelang libur panjang Lebaran di pekan depan.

Baca Juga: Simak Rekomendasi Saham dari MNC Sekuritas untuk Mengawali Perdagangan Bulan April

Dari dalam negeri, ada data PMI Manufaktur dan tingkat inflansi yang dirilis pada Senin (1/4).

"Kita mungkin menyaksikan pasar akan tetap datar menjelang libur panjang," tulis KB Valbury. 

Berikut ini rekomendasi saham dari KB Valbury:

PGAS – Trading Buy

  • Target price : Rp 1.385
  • Entry price : Rp 1.340 – Rp 1.360
  • Stoploss : Rp 1.295

TLKM –Buy on Weakness

  • Target price : Rp 3.450
  • Entry price : Rp  3.400 – Rp 3.470
  • Stoploss : Rp 3.260

PTBA – Trading Buy

  • Target price : Rp 3.010
  • Entry price : Rp 2.590 – Rp 2.970
  • Stoploss : Rp 2.890

Baca Juga: Simak Rekomendasi Saham BFIN, ICBP, SILO, dan ULTJ untuk Hari Ini (1/4)

TINS – Trading Buy

  • Target price : Rp 890
  • Entry price : Rp 795 – Rp 830
  • Stoploss : Rp 700

CPIN– Trading Buy

  • Target price : Rp 5.325
  • Entry price : Rp 5.125 – Rp 5.250
  • Stoploss : Rp 4.930

JPFA – Trading Buy

  • Target price : Rp 1.220
  • Entry price : Rp 1.150 -Rp 1.190
  • Stoploss : Rp 1.080

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Ulang Tahun ke-48 Holland Bakery 2 Hari, Kejutan Diskon 20% Semua Produk

Diskon 20% Holland Bakery menanti Anda. Promo ulang tahun ke-48 berlaku 28-29 Januari 2026. Buruan ke toko terdekat dan nikmati keuntungannya!

Sunscreen Wardah: Kulit Kering Kusam Auto Glowing, Ini Rahasianya!

Membeli sunscreen seringkali membingungkan. Rekomendasi Wardah ini bantu kulit kering dan kusam jadi glowing, cek mana yang paling pas untukmu!

Bukan Lari, Dokter Justru Sarankan Jalan Kaki untuk Pasien Asam Urat

Jalan kaki rutin ternyata ampuh tingkatkan koordinasi dan turunkan berat badan penderita asam urat lo. Ketahui tips aman berolahraga di sini!

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Terbaru Untuk Hari Ini Rabu 28 Januari 2026

Berikut ramalan keuangan dan karier 12 zodiak terbaru untuk Rabu 28 Januari 2026, simak peluang kerja, kolaborasi, dan arah rezekimu hari ini.

4 Manfaat Skincare Non-Comedogenic, Pilihan untuk Kulit Berminyak

Bukan sekadar tren, skincare non-comedogenic adalah investasi kulit terbaik. Cari tahu 4 manfaat skincare non-comedogenic di sini.

KPR Bunga Fixed atau Floating: Ini Pilihan Terbaik Demi Cicilan Anda Lebih Aman

Masih bingung pilih KPR bunga fixed atau floating? Simak panduan lengkap ini agar cicilan rumah Anda tetap aman dan sesuai kondisi keuanganmu.

Pengembangan Diri Kelas Menengah Malah Bikin Sepi? Ini 7 Alasan Psikologisnya

Pengembangan diri bikin hidup maju tapi terasa sepi? Yuk cek alasan psikologis dan sosialnya yang sering dialami banyak orang saat ini.

Phishing Dukcapil Makin Canggih Lo, Yuk Lindungi Rekening Anda Sekarang Juga

Phishing berkedok Dukcapil dan aparat negara makin canggih, yuk kenali ciri-cirinya dan cara aman melindungi data serta rekening.

Menurut Desainer, 8 Warna Cat Pintu Depan Ini yang Bisa Menurunkan Daya Tarik Rumah

Cek warna cat pintu depan yang sebaiknya Anda dihindari agar tampilan rumah tetap menarik, nyaman dilihat, dan tidak cepat terasa usang.

Pemilik Rumah Wajib Tahu: 5 Kesalahan Desain Dapur Ini Paling Sering Kamu Lakukan

Cek yuk, kesalahan desain dapur yang sering bikin ribet tanpa disadari beserta solusi praktisnya agar dapur Anda nyaman dipakai harian.