M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Perbedaan Dua Jenis Bumbu Masakan Kecap Asin vs Tamari dari Kedelai

Perbedaan Dua Jenis Bumbu Masakan Kecap Asin vs Tamari dari Kedelai
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Sama-sama terbuat dari bahan kedelai, ini dia perbedaan 2 jenis bumbu masakan antara kecap asin dengan tamari yang perlu Anda tahu.

Bagi Moms yang doyang memasak, ada baiknya memperhatikan perbedaan tamari & kecap asin berikut ini, agar bisa membuat cita rasa masakanmu jadi semakin kaya rasa.

Baca Juga: Kecap Asin vs Kecap Ikan, Berikut 4 Perbedaannya

Kecap asin

Kecap Asin
Kecap Asin

Kecap asin (soy sauce) adalah bumbu yang berasal dari China lebih dari 2.000 tahun yang lalu. Kecap asin merupakan produk hasil dari fermentasi kedelai & gandum.

Kecap asin menggunakan 4 bahan dasar, yaitu kedelai, gandum, garam, dan bahan fermentasi. Namun pada umumnya, kecap asin akan memiliki warna dan cita rasa berbeda, bergantung asal negara yang membuatnya, dikutip dari Pediaa.com.

Baca Juga: 6 Perbedaan Mentimun vs Zukini dari Bentuk hingga Rasa, Wajib Kamu Tahu

Tamari

tamari saus
tamari saus

Mengutip dari The Kitchn, tamari adalah saus Jepang yang terbuat dari kedelai.

Pembuatannya membutuhkan waktu fermentasi yang lebih lama dibandingkan kecap asin, sehingga menghasilkan saus dengan warna lebih gelap, tapi kurang asin, namun punya rasa lebih umami serta lebih kental.

Baca Juga: Ternyata Berbeda, Kenali 3 Perbedaan Saus Tiram vs Saus Bumbu Rasa Tiram

Perbedaan kecap asin vs tamari

1. Definisi

Tamari adalah bumbu cair yang terbuat dari kedelai, sedangkan kecap asin adalah bumbu beraroma yang terbuat dari kedelai dan gandum yang difermentasi.

2. Kandungan gluten

kecap asin vs tamari
kecap asin vs tamari

Tamari adalah produk bebas gluten karena tidak mengandung gandum sama sekali. Sementara kecap asin mengandung gluten karena terbuat dari gandum.

Baca Juga: 5 Tips Masak Kangkung yang Aman, Tak Ada Lintah dalam Rongga

3. Jenis makanan

Sebenarnya, kegunaan tamari maupun kecap asin sama saja, sehingga keduanya dapat digunakan secara bergantian.

Namun, ada kondisi tertentu yang membuat kedua bahan ini lebih cocok untuk makanan tertentu saja. Beberapa contoh makanan tersebut di antaranya, dikutip dari Real Simple:

Tamari: masakan Jepang, pangsit, salad, makanan dingin

Kecap asin: tumisan, masakan Cina, makanan panas

Baca Juga: 6 Perbedaan Istilah Baking yang Wajib Diketahui Pemula saat Belajar Masak

4. Rasa

Karena tamari punya kandungan kedelai yang tinggi, maka rasa tamari jadi lebih kaya & dalam. Sementara rasa kecap asin cenderung lebih ringan & bertekstur encer

Kesimpulan

Kecap Asin dan Kecap Ikan
Kecap Asin dan Kecap Ikan

Baca Juga: 7 Bentuk Roti Paling Unik di Dunia, Ada dari Kringle hingga Pretzel

Kesimpulannya, tamari dan kecap asin sama-sama berbahan dasar kedelai. Namun tamari mengandung sebagian besar kedelai sehingga rasanya jadi semakin kaya, dalam, dan menghasilkan warna lebih gelap.

Sementara kecap asin adalah bumbu yang tak cuma mengandung kedelai saja, tapi juga gandum. Ini membuat rasa kecap asin / soy sauce jadi lebih ringan di lidah.

Itulah sederet perbedaan kedua jenis bumbu, yakni Tamari & Kecap Asin yang bikin ragam makanan buatanmu jadi semakin lezat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Indodana Perluas Layanan PayLater, Ajak Pengguna Atur Keuangan Lebih Cerdas

​Indodana PayLater hadir membantu masyarakat mengatur keuangan dengan aman, fleksibel, dan inklusif.

Lihat Tulisan di Ponsel Mulai Buram? Hati-hati Tanda Pre-Presbiopia

Memasuki usia 30-an anda mengalami kesulitan membaca tulisan secara jelas di ponsel? Bisa jadi tanda Pre-presbiopia

Promo J.CO Combo Bliss 3-7 November, Paket 1/2 Lusin Donuts + 2 Minuman Harga Spesial

J.CO hadirkan promo Combo Bliss dari 3-7 November 2025. Nikmati paket 1/2 lusin Donuts + 1 J.COOL Twist + 1 Iced Brown Sugar Latte harga spesial.

DASH Menanjak 20% di Pasar Kripto yang Keok, Ini Daftar 5 Kripto Top Gainers!

Koin DASH yang naik hampir 20% menduduki puncak kripto top gainers 24 jam, menurut Coinmarketcap.        

FajRi Resmi Berpisah Setelah 11 Tahun, Fajar Tulis Pesan Haru di Instagram Pribadi

Pasangan bulu tangkis Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto resmi berpisah. 11 tahun berjuang bersama, sudah banyak prestasi yang mereka torehkan.

Saat Kopi Semakin Populer, Pendidikan Pertanian Jadi Fondasi Utama

​Industri kopi sedang naik daun. Tapi di balik aroma kopi yang wangi, ada satu hal yang justru makin penting: belajar pertanian kopi.

5 Tren Pembiayaan Berkelanjutan, Fondasi Ekonomi di Masa Mendatang

Chief Sustainability Officer DBS Bank Helge Muenkel mengulas 5 tren pembiayaan berkelanjutan.              

Jadwal Supermoon 5 dan 6 November 2025, Jarak Terdekat Bumi dan Bulan di Tahun Ini

Ada fenomena langka Bulan Purnama Perige atau Supermoon 5 dan 6 November 2025, jarak terdekat Bumi dan Bulan di tahun ini.

Harga Emas Hari Ini Melorot di bawah US$ 4.000, China Akhiri Insentif Pajak Emas

Perubahan insentif pajak penjualan emas di China, dapat membebani permintaan di salah satu pasar logam mulia terbesar di dunia.

Promo Pizza Hut Tebus Murah November 2025, Ragam Menu Favorit Mulai Rp 25.000

Selama November 2025, Pizza Hut berikan promo Tebus Murah. Tersedia menu-menu favorit yang bisa Anda tebus murah mulai Rp 25.000 saja.