CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Nutella Tampilkan Cita Rasa Lokal dalam Strategi Pemasaran Terbarunya

Nutella Tampilkan Cita Rasa Lokal dalam Strategi Pemasaran Terbarunya
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Nutella memperkenalkan kampanye terbaru bertajuk SelamatPagi, yang menyoroti pentingnya momen sarapan dalam keluarga Indonesia.  

SelamatPagi menjadi strategi pemasaran yang menyentuh sisi emosional dan budaya lokal. Salah satu langkah Nutella dengan meluncurkan kemasan edisi terbatas bergambar matahari terbit dari destinasi ikonik Indonesia, seperti Gunung Rinjani, Bukit Sikunir, dan Danau Toba.

Melalui kampanye SelamatPagi, Nuttela ingin menginspirasi keluarga Indonesia untuk menemukan kembali kebahagiaan sederhana dalam momen sarapan bersama.

"Kami percaya bahwa pagi yang dimulai dengan kebersamaan dan kelezatan, bisa membentuk hari yang lebih positif," ungkap manajemen Nuttela dalam siaran pers Jumat (23/5). 

Baca Juga: Resep Nutella Thumbprint Cookies yang Enak, 1 Resep Jadi 3 Toples Bulat 500 Gram

Sebagai bagian dari strategi kolaboratif, Nutella juga menggandeng Chad Reynold Poernomo untuk menciptakan menu eksklusif Serabi Crepe with Nutella. Ini merupakan perpaduan inovatif antara rasa lokal dan internasional yang dapat dinikmati di seluruh outlet The Pancake Co. selama Juni 2025.

Nutella juga menghadirkan The Nutella x Chef Reynold Poernomo Masterclass, sebuah inisiatif brand engagement yang memungkinkan 50 peserta terpilih untuk belajar langsung dari sang chef di Tangerang. Peserta dipilih dari program pembelian produk Nutella selama periode tertentu.

"Strategi ini merupakan wujud komitmen kami untuk menghadirkan pengalaman yang lebih bermakna bagi konsumen, tidak hanya lewat produk, tetapi juga melalui inspirasi dan aktivitas yang relevan dengan kehidupan mereka," kata manajemen Nutella.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hasil Australian Open 2025: 6 Wakil Indonesia ke Partai Puncak, 2 Gelar di Tangan

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), enam wakil Indonesia menembus partai puncak dan memastikan dua gelar di tangan.

Hasil Australian Open 2025: Ke Final, 2 Wakil Indonesia Ini Lolos World Tour Finals

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), dua wakil Indonesia berikut ini tembus final dan lolos ke BWF World Tour Finals 2025.

Bikin Mikir, 6 Tontonan Misteri Investigasi Netflix Ini Penuh Teka-Teki Semua

Dengan cerita penuh teka-teki, ini rekomendasi tontonan misteri di Netflix yang dijamin bikin penonton mikir.​  

Tonton 6 Tayangan Thriller Politik Penuh Aksi Seru Ini di Netflix

Ini dia beberapa tontonan rekomendasi dengan genre thriller politik yang bisa ditonton di Netflix.  

7 Rekomendasi Lagu Romantis Beragam Genre dari Pop sampai RnB

Bagi penggemar lagu romantis, berikut ini ada beberapa rekomendasi lagu romantis yang wajib masuk dalam daftar putar, ya.​

Hasil Semifinal Australian Open 2025: Indonesia Segel Juara Ganda Putra dan Putri

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), Indonesia menyegel gelar juara ganda putra dan ganda putri.

Rekomendasi 6 Film Romantis Tapi Realistis Seperti Kisah Cinta Asli

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi film-film romantis yang memiliki cerita relatable dan realistis dengan dunia nyata.​  

7 Cara Efektif Atasi Batuk dan Pilek yang Layak Dicoba

Adakah cara efektif atasi batuk dan pilek yang layak dicoba? Yuk, intip pembahasan lengkapnya di sini!

Hasil Semifinal Australian Open 2025: Indonesia Pastikan Gelar Juara Ganda Putra

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), Indonesia memastikan gelar juara ganda putra setelah terjadi all Indonesian final.

5 Zodiak Ini Paling Cepat Jatuh Cinta pada Lawan Jenis, Jangan Dibikin Baper Deh

Sudah tahu belum jika ada beberapa daftar zodiak yang mudah jatuh cinta dengan cepat? Ini daftarnya.