MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG mengalami pelemahan di awal perdagangan Rabu (3/1).
IHSG tercatat di level 7.316 pada pukul 09.00. Kemudian IHSG menunjukkan pergerakan yang semakin melemah.
Meski begitu, menurut analis BRI Danareksa Sekuritas, IHSG berpotensi masih menguat dan berpotensi menguji resisten di 7.377.
Baca Juga: Waspada Pelemahan Saham Global, Begini Proyeksi IHSG dari KB Valbury
Tapi, tetap mewaspadai IHSG akan kembali ke level 7.170.
Rekomendasi saham dari BRI Danareksa Sekuritas hari ini adalah trading buy saham INDY, ADMR, dan TBIG.
Lantasm untuk saham SIDO, MTEL, dan JPFA, mereka merekomendasikan untuk sell ketiga saham ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News