M O M S M O N E Y I D
Hemat

Meriahkan Pesta Ulang Tahun si Kecil Lewat Promo KFC Chaki Birthday Terbaru 2023

Meriahkan Pesta Ulang Tahun si Kecil Lewat Promo KFC Chaki Birthday Terbaru 2023
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Meriahkan perayaan ulang tahun si kecil dengan memesan KFC Chaki Birthday terbaru 2023. Begini promo paket serta cara pembeliannya.

KFC Chaki Birthday merupakan paket khusus pesta ulang tahun. Tak hanya makanan dan minuman saja, KFC Chaki Birthday juga menawarkan dekorasi ruang pesta, topi ulang tahun, hingga undangan khas KFC.

Perayaan pesta ulang tahun KFC Chaki Birthday dapat dimeriahkan langsung di gerai KFC yang Anda pilih. Anda dapat mengundang ke-15 teman si kecil untuk diajak ke pesta ulangtahun di KFC.

Baca Juga: Terbaru di 2023, Promo Pizza Hut Quartza Pizza Berbentuk Kotak Isi 4 Topping Berbeda

Promo KFC Chaki Birthday
Promo KFC Chaki Birthday

Baca Juga: Bisa untuk Berbagai Acara Besar, Promo McD Terbaru Tawarkan Paket Kelulusan Rp 20.455

Khusus untuk paket makanan yang didapatkan pada pemesanan KFC Chaki Birthday di antaranya ada 1 Winger + 1 Nasi + 1 Aqua untuk setiap paketnya.

Paket makanan yang tersedia di KFC Chaki Birthday ada sebanyak 15 pax. Total harga yang dibayarkan mulai dari Rp 272.730 untuk 15 pax, sudah termasuk dekorasi ruang, topi ulang tahun, undangan, hingga makanan dan minuman.

Berikut beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku:

  • Harga di atas hanya untuk menu paket
  • Minimal 15 pax untuk pembelian package meriah 1 & 2
  • Harga tertera adalah harga terendah sebelum pajak dan dapat berbeda di tiap gerai KFC

Baca Juga: Promo KFC Terbatas Mei-Juni 2023, Gratis Ayam Goreng-KFC Soup via Layanan Drive Thru

Agar perayaan pesta ulang tahunmu di KFC Chaki Birthday semakin meriah, Anda bisa memilih pilihan add on MC Meriah atau Dekorasi Meriah hanya dengan menambah biaya Rp 250.000.

Adapun penambahan souvernir add hanya bayar biaya tambahan lainnya seharga Rp 20.000 per pax.

Untuk memesan KFC Chaki Birthday, bisa kunungi laman kfcku.com atau langsung ke gerai KFC terdekatmu. Selamat mencoba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Drakor Populer Sutradara Shin Won Ho, Garap Reply 1988 yang Legendaris

Jika suka dengan drakor slice of life, beberapa drama sutradara Shin Won Ho berikut berikut ini bisa ditonton.

4 Cara Mengatasi Mood Swing Saat PMS, Pastikan Tidur Cukup

Sering alami mood swing saat PMS tiba? Coba gunakan tips berikut ini untuk mengatasi mood swing PMS, ya.​

Promo JSM Indomaret Periode 2-4 Januari 2026, Minyak Goreng-Sabun Cair Harga Spesial

Promo JSM Indomaret ini berlaku Nasional. Untuk Indomaret di luar Pulau Jawa, Bali, dan Lombok, terdapat selisih harga.

25 Ucapan Hari Introvert Sedunia untuk Rayakan Keunikan Para Introvert

Untuk menyambut Hari Introvert Sedunia, berikut ada beberapa ucapan yang dapat digunakan untuk merayakan para introvert.​

4 Tipe Introvert Berdasarkan Kepribadian Menurut Penelitian, Ini Kategorinya

Sudah tahu belum jika ternyata ada beragam jenis kepribadian introvert yang berbeda? Ini beberapa daftarnya.

Makin Diminati, Pelanggan Kereta Suite Class Compartment Melonjak 47,8% di 2025

Pelanggan kereta Suite Class Compartment sepanjang tahun 2025 meningkat dari 28.496 pada 2024 menjadi 42.118 pelanggan, melonjak 47,8% yoy.​

6 Promo Kopi Favorit Hari Ini 2 Januari 2026, Point Coffee hingga Starbucks Hemat

Sederet promo kopi favorit hadir memanjakan Anda pada Jumat, 2 Jangan 2026. Dari Point Coffee sampai Starbucks berikan penawaran spesial.

Promo JSM Superindo 2-4 Januari 2026, Nugget-Lemon Import Diskon hingga 45%

Cek promo JSM Superindo hari ini periode 2-4 Januari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat akhir pekan ini.

4 Cara Atasi Monday Blues Salah Satunya Jauhkan Diri dari Pekerjaan Saat Weekend

Simak beberapa tips dan cara untuk mengatasi monday blues berikut ini agar siap menghadapi awal minggu dengan baik.

7 Rekomendasi Drakor dengan Visual Sinematik dan Aesthetic

Menjanjikan visual yang menenangkan dan indah, inilah beberapa rekomendasi drakor dengan visual dan sinematik terbaik.​