M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Jogja Darurat Sampah, Begini Cara Mengolah Sampah Rumah Tangga

Jogja Darurat Sampah, Begini Cara Mengolah Sampah Rumah Tangga
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Cara mengolah sampah rumah tangga bisa Anda lakukan tanpa menggunakan teknologi canggih lo!

Melansir berbagai sumber, saat ini wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta tengah mengalami darurat sampah. Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di Yogyakarta yaitu TPA Piyungan sudah tidak bisa lagi menampung sampah. 

Baca Juga: Kenali Penyakit Xanthoma yuk Moms, Kelainan Kulit Akibat Kolesterol Tinggi

Sehingga TPA Piyungan memutuskan untuk menutup TPA hingga September 2023. Ini membuat penduduk Yogyakarta dan para penampung sampah kebingungan harus membuang ke mana. 

Nah bagi Moms di wilayah Jogja ataupun di luar wilayah tersebut, tak ada salahnya mulai saat ini belajar cara mengolah sampah rumah tangga secara mandiri. 

Melansir Rinso dan AXA, untuk mengolah sampah secara mandiri, Moms bisa membedakan sampah organik dan non-organik. Berikut cara mengolah sampah rumah tangga secara mandiri!

1. Olah sampah organik menjadi pupuk

Setelah membedakan sampah organik dan sampah non-organik, Moms bisa memanfaatkan sampah organik sebagai pupuk kompos untuk menyuburkan tanaman. 

2. Membuat ecobrick

Selanjutnya, Anda bisa fokus dengan sampah non-organik biasanya berupa sampah plastik. Salah satu caranya membuat ecobrick, yaitu botol plastik yang diisi dengan limbah non-biological untuk membuat blok bangunan. Ecobrick bisa digunakan untuk furnitur modular, perabotan indoor, dan dinding struktur. 

3. Gunakan kembali plastik yang ada

Saat berbelanja dan menggunakan kantong plastik, jangan langsung buang. Lipat kantong plastik Anda, kemudian simpan dengan rapi. Jika nanti Anda membutuhkan kantong plastik, gunakan kantong yang sudah Anda simpan tadi.

Baca Juga: Tidak Perlu Buru-Buru Ke Dokter, Ini 5 Bahan Alami yang Bisa Cegah Asam Urat

4. Kurangi penggunaan kemasan sekali pakai

Selain plastik, ada benda-benda terbuat dari plastik sekali pakai yang sebaiknya Anda hindari. Mulai dengan menggantik kantong plastik dengan tas kain, ganti styrofoam dengan kotak bekal dan hindari menggunakan botol plastik sekali pakai. 

5. Aktif menyetorkan sampah plastik ke bank sampah setempat

Setelah memisahkan jenis sampah organik dan non-organik, Moms bisa menyetorkan sampah non-organik berupa plastik, kaleng atau kardus ke bank sampah setempat. Di tempat ini lah sampah akan didaur ulang menjadi benda yang lebih bermanfaat. 

Demikian cara mengolah sampah rumah tangga secara mandiri. Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Kebiasaan yang Bikin Rumah Anda Bau dan Ini Cara Mudah Mengatasinya

Simak kebiasaan sehari hari yang ternyata bikin rumah bau dan temukan cara praktis agar udara di rumah makin segar dan nyaman.

8 Cara Membuat Tamu Terkesima saat Lihat Perubahan Teras Depan Rumah Anda

Berikut cara membuat teras depan rumah Anda jadi lebih rapi dan lebih berkesan, agar tamu merasa disambut sejak langkah pertama datang.

Chelsea vs Barcelona (26/11): Prediksi Duel Raksasa Eropa Menuju Babak 16 Besar

Prediksi Chelsea vs Barcelona padaRabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB, dalam ketatnya persaingan fase liga Liga Champions musim ini.  

Manchester City vs Bayer Leverkusen (26/11): Prediksi Skor dan Berita Terbaru

Prediksi Manchester City vs Bayer Leverkusen pada Rabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB yang jadi ajang gengsi di Liga Champions.   

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (26/11), Hujan Sangat Lebat Guyur Provinsi Ini

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Rabu 26 November 2025 dan Kamis 27 November 2025 hujan lebat hingga ekstrem di provinsi berikut ini.

4 Manfaat Rosemary Oil untuk Wajah, Jerawat Jadi Cepat Sembuh!

Selain bagus untuk rambut, rosemary oil juga bermanfaat untuk wajah. Berikut 4 manfaat rosemary oil untuk wajah.  

Promo Indomaret Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1, Berlaku sampai 26 November 2025

Cek Promo Berhadiah Indomaret periode 13-26 November 2025 di sini, ada Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.  

Buah Mangga Bagus untuk Diet atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, buah mangga bagus untuk diet atau tidak, ya? Intip jawabannya di sini, yuk!                

Promo The Body Shop Payday 25-27 November 2025, Eyeliner-Body Mist Diskon 50%

Promo The Body Shop November Payday Diskon s/d 50% Periode 25-27 November 2025, cek di sini sebelum belanja.

12 Warna Lipstik yang Cocok Berdasarkan Zodiak, Lipstik Nude Cocok untuk Siapa?

Warna lipstik bisa mencerminkan zodiak Anda, lo. Berikut 12 warna lipstik yang cocok berdasarkan zodiak.