M O M S M O N E Y I D
Hemat

Jajan Hemat HokBen: Cek Promo Akhir Bulan, Banyak Bonus Menanti

Jajan Hemat HokBen: Cek Promo Akhir Bulan, Banyak Bonus Menanti
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - Menjelang akhir bulan, urusan jajan sering kali jadi pertimbangan utama. Ada sederet promo HokBen yang hadirkan menu-menu spesial mulai Rp 10.000, lo.

Dikutip dari Instagram @hokben_id, berikut daftar promo HokBen hingga akhir bulan Januari 2026 yang bisa Anda nikmati:

Promo hematnya kebangetan

promo Hematnya Kebangetan menyediakan tiga varian menu nasi favorit yang bisa Anda nikmati dengan harga super hemat berikut:

  • Hoka Ichiman + gratis 1 Ocha (Rp 10.000)
  • Hoka Delight + gratis 1 Ocha (Rp 15.000)
  • Tokyo Bowl + gratis 1 Ocha (Rp 20.000)

Promo ini bisa Anda nikmati setiap Senin-Jumat pada jam 14.00-17.00 saja. Anda bisa menikmatinya khusus layanan dine-in di semua store HokBen. 

Baca Juga: Promo Wingstop Beli 8 Ayam Gratis 8 dengan 9 Rasa Favorit, Hematnya Dobel!

Promo duo paket free ramen

Promo ini menawarkan paket menu favorit berikut:

  • Buy 2 Free 1 (Rp 90.910): beli Paket B + D, gratis Ramen (reguler)
  • Buy 3 Free 1 (Rp 136.364): beli 2 Paket B + 1 Paket D atau 2 Paket D + 1 Paket B, gratis Ramen (reguler)

Promo hanya berlaku setiap hari Senin-Jumat hingga 31 Januari 2026. Anda bisa menikmatinya dengan layanan dine-in saja, ya. 

Promo super bowl

Berikut daftar menu Super Bowl yang bisa Anda pilih sesuai favorit:

Chicken Karaage Umakara (Rp 34.546)

  • Chicken Curryaki + Karaage Umakara
  • Chicken Teriyaki + Karaage Umakara
  • Chicken Yakiniku + Karaage Umakara

Chicken Series (Rp 30.000)

  • Chicken Yakiniku + Mini Shrimp Roll
  • Chicken Teriyaki + Mini Shrimp Roll

Beef Series (Rp 34.546)

  • Beef Teriyaki + Egg Chicken Roll
  • Beef Teriyaki + Shrimp Roll
  • Beef Teriyaki + Tori Ball

Promo bisa Anda nikmati setiap hari Kamis-Minggu saja di seluruh store HokBen.  

Baca Juga: Chatime Terbaru: Banjir Promo Gajian, Ini Daftar Diskon yang Wajib Anda Tahu!

Promo bundling HokBen fried chicken

Promo ini menyediakan tiga paket menu untuk makan berdua hingga berempat berikut:

  • Berdua (Rp 50.000): 2 Paket HokBen Fried Chicken 1 pc + 2 Ocha
  • Bertiga (Rp 70.910): 3 HokBen Fried Chicken 1 pc + 3 Nasi + 3 Ocha
  • Berempat (Rp 89.091): 2 Paket HokBen Fried Chicken 2 pcs + 4 Ocha

Nikmati promonya dengan layanan dine-in, take away, delivery, dan drive thru.

Promo double warmth for rainy days

Setiap pembelian Hoka Ramen, Anda akan mendapatkan gratis bubur khas Jepang atau Okayu Ni Tamago yang lembut dan menghangatkan. Penawaran istimewa ini hanya berlangsung sampai 31 Januari 2026. 

Promo hanya bisa Anda dapatkan dengan layanan dine-in dan harga yang berlaku sebelum pajak, ya. 

Baca Juga: HokBen Tawarkan Promo Makan Berdua Cuma Rp 34 Ribuan per Orang, Gratis Burito!

Promo pengguna HokBenAja

Anda bisa mendapatkan 1 Irodori Bento 4 gratis dengan minimal pembelian Rp 100.000, khusus untuk Anda yang menggunakan aplikasi HokBenAja pertama kalinya.

Sedangkan, bagi pengguna setia HokBenAja, ada reward istimewa yang juga sudah menanti. Melalui penukaran poin jumlah tertentu, Anda akan mendapatkan gratis menu berikut:

  • Simple Set Teriyaki gratis (tukar 450 poin)
  • Paket Blackpepper Miso Chicken gratis (tukar 400 poin)
  • Spicy Ramen Reguler gratis (tukar 350 poin)
  • Yakimeshi Royale A gratis (tukar 300 poin)

Selanjutnya: Strategi Investasi Milenial 2026: 5 Aset Aman Mulai dari Modal Kecil

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Samsung Galaxy A55: Desain Mewah Mirip S24, Performa Ngebut di Kelas Menengah

Samsung Galaxy A55 hadir dengan desain bingkai logam dan layar OLED adaptif 120Hz, sangat mirip S24+.  

7 Khasiat Konsumsi Buah Melon untuk Kesehatan Tubuh yang Luar Biasa

Ternyata ini, lho, khasiat konsumsi buah melon untuk kesehatan tubuh yang luar biasa. Apa saja?        

Rekomendasi HP Kamera 200 MP: Pilihan Terbaik Januari 2026, Foto Sejernih DSLR

HP kamera 200 MP menjanjikan lompatan kualitas foto. Ketahui bagaimana teknologi ini akan mengubah pengalaman fotografi Anda.

Harga Emas Antam Sabtu 31 Januari 2026 Turun

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.860.000 Sabtu (31/1/2026), turun Rp 260.000 dibanding harga Jumat (30/1/2026).

Anjlok Parah Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Sabtu (31/1/2026)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Sabtu (31/1/2026) kompak turun. Emas Galeri 24 1 gram jadi Rp 3.171.000, emas UBS Rp 3.186.000

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Hari Sabtu 31 Januari 2026, Waktunya Refleksi

Simak ramalan keuangan dan karier 12 zodiak hari ini Sabtu 31 Januari 2026, lengkap dengan peluang kerja, kolaborasi, dan strategi profesional.

15 Rutinitas Pagi yang Bikin Berat Badan Turun, Apa Saja?

Ini dia beberapa rutinitas pagi yang bikin berat badan turun. Apa sajakah itu?                            

6 Film Romantis Ini Buktikan Benci Bisa Jadi Cinta

Mulai dari rekan kerja hingga beda kelas sosial, 6 film ini punya plot musuh jadi cinta paling ikonik.

8 Rekomendasi Makanan Sehat yang Bisa Mencegah Kanker

Intip beberapa rekomendasi makanan sehat yang bisa mencegah kanker berikut ini, yuk!                

8 Minuman yang Bagus untuk Penderita Asam Lambung Konsumsi

Ada beberapa minuman yang bagus untuk penderita asam lambung konsumsi. Apa saja? Cek di sini, yuk!