M O M S M O N E Y I D
Santai

Ini Sebab Aaliyah Massaid Suka Belanja Online

Ini Sebab Aaliyah Massaid Suka Belanja Online
Reporter: Jane Aprilyani  |  Editor: Jane Aprilyani


MOMSMONEY.ID - Tren berbelanja online rupanya tak menjadi kegemaran masyarakat pada umumnya, melainkan bagi artis cantik Aaliyah Massaid. Putri dari Reza Artamevia ini mengaku bahwa kampanye atau promo yang dihadirkan aplikasi belanja online memberi dampak positif dalam pemenuhan kebutuhannya.

Di tengah kesibukannya sebagai content creator, penyanyi, dan mahasiswa, Aaliyah Massaid selalu mengandalkan Shopee sebagai solusi untuk menjawab berbagai kebutuhannya, salah satunya melalui fitur Shopee Mall Memiliki kegemaran berbelanja mengoleksi ragam item fashion untuk mendukung penampilannya di setiap kesempatan.

Perempuan yang akrab disapa Aaliyah ini merasa kehadiran fitur Shopee Mall sangat memperkaya pengalaman belanja menjadi lebih premium. Melalui fitur tersebut, Aaliyah mampu menemukan berbagai brand favoritnya dengan ketersediaan variasi pilihan produk yang lengkap, ditambah penawaran dan promo yang spesial, serta tentunya bergaransi 100% Ori.

Melihat perkembangan tren belanja masyarakat saat ini, menurutnya pengalaman belanja bukan lagi sekadar kegiatan fungsional, melainkan sebuah pengalaman yang penuh interaksi.

Baca Juga: Produk Fesyen Jadul Ini Kembali Jadi Tren, Sudah Punya Belum?

Menjawab kebutuhan tersebut, Aaliyah merasa kehadiran fitur interaktif seperti Shopee Live dan Shopee Video telah menjadi angin segar bagi para penggemar tren live shopping. Ia merasakan lebih terlibat dalam setiap momen berbelanjanya.

Mulai dari mampu berinteraksi secara real-time dengan para penjual sehingga berkesempatan mendengarkan penjelasan detail produk secara langsung, melihat wujud impresi produk secara langsung melalui sesi try-on produk di Shopee Live maupun review produk di Shopee Video, dan tentunya bisa kepoin barang kapanpun melalui sesi Q&A secara langsung. Tidak jarang Aaliyah melakukan kegiatan seru saat berbelanja bersama orang tersayangnya untuk selalu menghabiskan waktu produktif menjadi momen berharga.

"Akhir-akhir ini, aku rutin menghabiskan quality time untuk scrolling dan check-out daftar belanja di keranjang oranye, mulai dari belanja bulanan bersama pasangan, produk kecantikan dan fashion bersama keluarga, hingga perlengkapan hobi olahraga bersama teman-teman," ungkap Aaliyah.

Kehadiran fitur Shopee Mall memudahkan Aaliyah membagi waktu di tengah kesibukan sehingga bisa rutin ‘cuci mata’ berbelanja di brand favorit dengan nyaman dan aman tanpa harus keluar rumah. Sama halnya dengan fitur Shopee Live dan Shopee Video yang mampu menghubungkannya lebih dekat dengan brand kesayangan melalui pengalaman belanja interaktif.

Tidak jarang, kekasih dari Thoriq Halilintar itu kerap menghabiskan waktu luang menonton konten-konten interaktif untuk mencari inspirasi sebelum berbelanja. "Semoga Shopee dapat terus menjadi 'comfort place' yang tidak tergantikan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hariku," jelas Aaliyah Massaid, Content Creator.

Baca Juga: Bingung Cara Mencapai Financial Freedom, Konsultan Keuangan Bisa Jadi Solusi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Indomaret Super Hemat Terbaru sampai 21 Januari 2026, Sunlight Hemat Banyak!

Promo Indomaret Super Hemat terbagi menjadi dua kategori, yakni Food & Beverages dan Personal & Home Care. Cek di sini.

Promo Sultan Isra Miraj di Emado’s 8 Ayam & 10 Porsi Nasi Mandhi Harga Spesial

Emado's hadirkan promo paket Sultan Isra Miraj 8 ayam dan 10 nasi mandhi. Dapatkan harga spesial mulai 15-18 Januari 2026 sebelum promo ditutup.

Hari Terakhir Promo Hemat HokBen KA99ET Bank Saqu & 15 Tahun Chatime Diskon Spesial

Promo HokBen dan Chatime kompak beri harga spesial hari ini. Mulai dari Hoka Hemat Rp9.900 hingga Milk Tea Rp15.000. 

Promo Whoosh Libur Isra Miraj 2026: Tiket Murah untuk Long Weekend sampai 18 Januari

Whoosh hadirkan promo libur Isra Miraj 2026. Ada tiket murah untuk perjalanan liburan Anda dengan periode pemesanan 14-18 Januari.

Daftar HP Murah Spek Dewa Harga 4 Juta: Ada yang Tawarkan Baterai Jumbo 7300 mAh

Membeli HP 4 jutaan ternyata bisa dapat spek dewa, baterai 7300 mAh dan AnTuTu 1,5 juta. Ada selisih performa yang harus diwaspadai sebelum beli.

Waspadai Profit Taking, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG rawan mengalami koreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Naik, Harga Emas Antam Hari Ini Kamis (15/1) Kembali Ukir Rekor Tertinggi Baru

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.675.000 Kamis (15/1/2026), naik Rp 10.000 dibanding harga Rabu (14/1/2026).

IHSG Berpotensi Terkoreksi, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG diproyeksikan terkoreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Cek daftar rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ untuk hari ini.

Masih Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG masih memiliki peluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (15/1/2026​). Simak rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Kamis 15 Januari 2026

Simak ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Kamis 15 Januari 2026, lengkap peluang kerja, strategi, dan arah profesional Anda.