M O M S M O N E Y I D
Hemat

Ini Lo Promo Whoosh Terbaru Oktober 2024, Diskon Rp 900.000 Pakai OVO

Ini Lo Promo Whoosh Terbaru Oktober 2024, Diskon Rp 900.000 Pakai OVO
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Untuk warga Jakarta yang ingin ke Bandung atau sebaliknya, yuk, simak promo OVO x Whoosh berikut ini.

Anda bisa lebih hemat lagi menggunakan kereta cepat ini dengan memanfaatkan promo Whoosh Oktober 2024.

Promo OVO x Whoosh memberikan diskon 7% hingga Rp 900.000, lo.

Baca Juga: Cara Ganti Tema Obrolan WhatsApp di Android dengan 20 Pilihan Warna Menarik

Namun, promo Whoosh terbaru ini berlaku untuk minimal transaksi senilai Rp 250.000.

Adapun harga tiket Whoosh dibanderol mulai dari Rp 250.000 untuk kelas ekonomi premium. Jika Anda menggunakan diskon ini, maka Anda akan mendapat cashback Rp 17.500.

Diskon akan langsung Anda dapatkan jika memilih OVO sebagai metode pembayaran dan menggunakan kode voucher yang tertera di halaman merchant partner

Baca Juga: Hubungi 119 atau Aplikasi SATUSEHAT Saat Alami Kondisi Darurat Medis!

Promo OVO x Whoosh berbentuk cashback dalam bentik OVO Points. Adapun Rp 1 setara dengan satu poin. 

Lalu, promo OVO x Whoosh hanya berlaku untuk satu kali per pengguna. Promo ini berlaku 14-22 Oktober 2024. 

Demikian informasi promo OVO x Whoosh Oktober 2024. Semoga informasi ini bermanfaat, ya, Moms.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat (2/1) Kompak Stagnan

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Jumat (2/1/2026) kompak stagnan. Emas Galeri 24 1 gram di Rp 2.537.000, emas UBS Rp 2.588.000.

Promo Bakmi GM Spesial Awal Tahun, Paket Bakmi Ayam & Minum Cuma Rp 26.000

Bakmi GM hadirkan promo Hebat di awal tahun periode 1-7 Januari 2026. Tersedia paket Bakmi Ayam Lada Cha Cha dan Es Teh Tawar cuma Rp 26.000.

Cek Prakiraan Cuaca Hari Ini (2/1) dan Besok (3/1), Provinsi Ini Hujan Sangat Lebat

Cek prakiraan cuaca hari ini (2/1) dan cuaca besok (3/1) dari BMKG dengan hujan sangat lebat bisa turun di provinsi berikut ini

Jumat Hemat Pakai Promo A&W FriDeal Januari 2026, Buy 1 Get 1 Free Burger Spesial

Promo FriDeal dari A&W hadir kembali selama Januari 2026. Nikmati Buy 1 Get 1 Free Burger spesial mulai Rp 40.000 saja di store terdekat.

Promo HokBen dengan Yup Januari 2026, Dapatkan Harga Rp 9.000 untuk Pengguna Baru

HokBen hadirkan promo spesial dengan Yup sepanjang Januari 2026. Nikmati menu favorit dengan harga spesial super hemat dan cashback sampai 50%.

Waspada! Super Flu Sudah Masuk Indonesia Tercatat 62 Kasus, Kenali Gejala Influenza A

Super Flu varian Influenza A (H3N2) K terdeteksi di Indonesia dengan 62 kasus. Kenali gejala dan kelompok rentan serta langkah pencegahannya.

Siklon Tropis Iggy di Selatan Jawa, Hujan Lebat Turun di Provinsi Ini

Bibit Siklon Tropis 90S menjelma menjadi Siklon Tropis Iggy berefek hujan lebat disertai angin kencang di provinsi berikut ini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1), Provinsi Ini Diguyur Hujan Amat Lebat

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Jumat 2 Januari 2026 dan dan Sabtu 3 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Siaga Hujan Sangat Deras, Ini Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (2/1) dan Sabtu (3/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini.

InJourney Airports Layani 8,23 Juta Penumpang Saat Nataru, Ini Bandara Tersibuk

InJourney Airports melayani 8,23 juta penumpang pesawat dengan total sekitar 62.000 pergerakan pesawat pada masa keberangkatan Nataru.​