M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

IHSG Masih Rawan Koreksi, Ini PIlihan Saham dari MNC Sekuritas untuk 19 Oktober 2023

IHSG Masih Rawan Koreksi, Ini PIlihan Saham dari MNC Sekuritas untuk 19 Oktober 2023
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Analis MNC Sekuritas dalam risetnya Kamis (19/10) meramalkan IHSG masih rawan koreksi pada hari ini. Ada beberapa saham yang direkomedasikan beli untuk hari ini. 

IHSG terkoreksi 0,17% ke 6,928 disertai dengan munculnya volume penjualan yang cukup tinggi.

Selama IHSG belum mampu break, area resistance di 6.992 dan 7.046, maka dapat cermati area support yang berada di 6.839.

 Hal tersebut akan membawa IHSG ke rentang area 6,747-6,820 sebagai target koreksi berikutnya.

Analis MNC Sekuritas memberikan beberapa rekomendasi saham yang bisa dikoleksi untuk Kamis (19/10). Di antaranya ada saham AKRA yang saat ini bergerak flat ke Rp 1.440 disertai oleh peningkatan volume penjualan.

Baca Juga: Menunjukkan Penguatan di Pembukaan Perdagangan, Begini Ramalan IHSG saat Tutup Pasar

Adapun saham ini direkomendasikan Buy on Weakness di Rp 1,390 hingga Rp 1.425 dengan target harga Rp 1.510 hingga RP 1.570. 

Saham yang direkomednasikan buy on weakness selanjutnya adalah APLN dengan rentang Rp 146 hingga Rp 149 dan target harga di Rp 155 atau Rp 163. Disarankan beli karena APLN terkoreksi 0,7% ke 151 disertai dengan munculnya volume penjualan. 

Berikutnya adalah BRPT yang juga direkomendasikan Buy on Weakness di rentang Rp 1.120 - Rp 1.150 dengan target harga di Rp 1.250 dan RP 1.355. BRPT menguat 1,3% ke 1,165 dan masih didominasi oleh volume pembelian. 

Terakhir adalah ELSA dengan rekomendasi buy on weakness di level Rp 408 - Rp 420 dan target harga di Rp 440 atau Rp 458. Kondisi Elsa saat ini menunjukkan penguatan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hasil Thailand Masters 2026, 3 Tunggal Putra Indonesia Melaju ke Perempatfinal

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (29/1), 3 tunggal putra Indonesia melaju ke perempatfinal. 

Promo Indomaret Super Hemat Terbaru: Detergen Diskon 30% dan Beli 1 Gratis 1

Simak Katalog Promo Indomaret Super Hemat Periode 22 Januari-4 Februari 2026 untuk belanja kebutuhan keluarga.

Katalog Promo JSM Alfamidi Spesial Gajian Periode 29 Januari-1 Februari 2026

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi Spesial Gajian periode 29 Januari-1 Februari 2026 untuk belanja kebutuhan keluarga.

iOS 26.2.1 Rilis: Perbaikan Bug dan Fitur Darurat Krusial

Jangan lewatkan update iOS 26.2.1! Ada perbaikan bug mendesak dan fitur panggilan darurat vital. Amankan iPhone Anda sekarang juga. 

Chatime Terbaru: Banjir Promo Gajian, Ini Daftar Diskon yang Wajib Anda Tahu!

Gajian tiba, saatnya hemat! Chatime tawarkan diskon besar dan bundling spesial. Nikmati kesegaran maksimal dengan harga terbaik.

Tak Perlu Catat Manual, Aplikasi Kumo Siap Bantu Simpan Data Kesehatan

​Kumo menjadi salah satu platform yang menyediakan sistem pencatatan kesehatan digital terintegrasi.

IHSG Anjlok, Ini Proyeksi dan Rekomendasi Saham dari MNC Sekuritas Kamis (29/1)

IHSG diperkirakan masih akan melanjutkan koreksi pada perdagangan Kamis (29/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

Tak Hanya Es Gabus lo, 7 Jajanan Jadul Ini Masih Eksis sampai Sekarang

Membawa Anda kembali ke masa kecil, 7 jajanan jadul ini masih eksis. Bentuk dan cita rasa khasnya siap membangkitkan kenangan manis!

Harga Emas Antam Kamis 29 Januari 2026 Naik

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 3.163.000 Kamis (29/1) pagi, naik Rp 165.000 dibanding harga Rabu (28/1/2026) sore.

IHSG Lanjut Turun Lebih dari 8% Begitu Trading Halt Dicabut (29/1)

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali bergerak setelah perdagangan dibekukan sementara atau terkena trading halt selama 30 menit.