MOMSMONEY.ID - Memanjakan diri sebenarnya tak harus dengan biaya yang besar. Bahkan, Anda bisa menemukan kebahagiaan dari makanan lezat yang ramah di kantong. Seperti promo Self Reward dari HokBen ini.
Dalam sajian ini, Anda bisa menikmati kelezatan Premium Set Beef Chicken Katsu Bento yang lengkap, lezat, bikin puas, dan mengenyangkan hanya Rp 59.000-an saja.
Sebuah perpaduan menu istimewa dengan rasa yang memanjakan lidah dan memuaskan perut untuk menemani momen me time Anda.
Baca Juga: Diskon Pepper Lunch 50%: BRI Beri Promo Kilat 3 Hari
Dikutip dari Instagram @hokben_id, hanya dengan Rp 59.546 saja, Anda sudah mendapatkan Premium Set Beef yang lengkap, sudah ada Ocha segarnya juga lo. Makin sempurna kan? /2026/01/23/2034219741p.jpg)
Menu yang satu ini memang nggak tanggung-tanggung. Apalagi dengan harga yang sehemat ini. Perut kenyang, hati senang, dompet juga pastinya tetap aman.
Selain itu, HokBen juga ada paket Fried Chicken spesial yang hemat. Modal Rp 50.000-an saja, Anda sudah bisa makan kenyang dengan kelezatan Fried Chicken yang memanjakan.
Baca Juga: Kumpulan Promo Pizza Hut Hemat Akhir Pekan, Paket Pizza Favorit Diskon Spesial
Melalui paket menu ini, Anda akan merasakan ayam goreng HokBen yang crunchy di luar, juicy di dalam, serta cita rasa khas Jepang yang autentik.
Hanya dengan Rp 50.910, Anda sudah mendapatkan paket HokBen Fried Chicken 2 pcs, lengkap dengan Nasi, Salad, dan Iced Lemon Tea. /2026/01/23/1560067928p.jpg)
Yuk, ke HokBen sekarang juga dan serbu menu hematnya yang siap bikin momen makan Anda makin spesial sebelum kehabisan!
Selanjutnya: Prakiraan Cuaca Jabodetabek Sabtu (24/1): Mendung dan Lembap, Siapkan Payung!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News