M O M S M O N E Y I D
Hemat

CGV Kalender 2024 Limited Edition, Kolaborasi dengan Ilustrator Muda Indonesia

CGV Kalender 2024 Limited Edition, Kolaborasi dengan Ilustrator Muda Indonesia
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Bioskop CGV menyediakan kalender 2024 edisi terbatas dengan aneka gambar dari para ilustrator muda ternama Indonesia!

CGV Indonesia melakukan kolaborasi bersama para ilustrator muda Indonesia dengan menampilkan beragam keseruan & keberagaman budaya Indonesia lewat “CGV Kalender 2024”.

CGV Kalender 2024 berisi 12 gambar lucu-lucu bertema kebudayaan Indonesia yang diilustrasikan langsung oleh 2 ilustrator terkenal, yakni Miru / @Mireuharu & Aufa Aqil Ghani / @aufaag.

Baca Juga: Promo McD Gratis Kalender 2024, Sudah Dapat Dipesan Mulai 1 Desember 2023

CGV Kalender 2024
CGV Kalender 2024

CGV Kalender 2024
CGV Kalender 2024

Baca Juga: Promo Burger King Diskon Lewat BK App Exclusive Berlaku 1-31 Desember 2023

Miru sendiri merupakan seorang illustrator lulusan Arsitektur Interior dari Universitas Indonesia. Ia saat ini bekerja sebagai freelance illustrator, full time product product designer assistant, asisten dosen, sekaligus dancer.

Sementara Aufa Aqil Ghani merupakan seorang illustrator lulusan ITB yang kini bekerja di bawah Tim Naratif Komunikasi Digital Presiden Indonesia sebagai illustrator resmi Presiden Joko Widodo.

CGV Kalender 2024 telah tersedia mulai tanggal 1 Desember I lokasi CGV tertentu di seluruh Indonesia.

Baca Juga: Promo KFC 1-31 Desember 2023, Hadiah Kupon Super Promo Hemat hingga 50%

CGV Kalender 2024
CGV Kalender 2024

CGV Kalender 2024
CGV Kalender 2024

Baca Juga: Promo Burger King Gratis Coke Float dan Desember Murmer Rp 17.888 edisi Desember 2023

Adapun CGV Kalender 2024 yang dapat dipesan seharga Rp 38.000.

Harga lebih hemat dengan memesan 2024 CGV Calendar Combo Set berisi 1 Popcorn medium + 1 Soda Drink + 1 CGV Kalender 2024 seharga total Rp 99.000.

Serbu deretan gambar lucu di CGV Kalender 2024 edisi terbatas selama persediaan masih ada di lokasi CGV terdekatmu!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Kesempatan Terakhir Promo Chatime Serba Rp 26 Ribu & Snowy Cheese Cupbop Favorit

Promo Gebyar Chatime Rp 26 ribu untuk minuman favorit berakhir hari ini. Segera kunjungi outlet terdekat dan manfaatkan kesempatan terakhirnya!

Begini Cara Buka Konten Sensitif yang Tersembunyi di X

Ingin tahu cara melihat konten sensitif di X? Pengaturan privasi X memungkinkan untuk mengaksesnya. Ikuti panduan lengkapnya!

Drakor Medis Ini Bikin Anda Ikut Merasakan Tekanan Ruang Operasi

Pilihan drakor ini menyingkap sisi gelap rumah sakit dan tantangan para medis. Temukan kisah tentang kedokteran yang menguras emosi di sini.

Jangan Lewatkan Promo Spesial J.CO Grand Indonesia Gratis 1/2 Lusin Donut

J.CO Grand Indonesia hadirkan bonus 1/2 lusin Black Jack Donut. Promo ini terbatas, segera kunjungi gerai untuk klaim penawaran spesial.

Tren Liburan 2025, Short Gateaway Masih Jadi Favorit

Short gateaway masih jadi favorit perjalanan liburan masyarakat, di tengah gaya liburan yang semakin fleksibel.

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS Kamis (22/1)

Simak rekomendasi teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS hari ini Kamis (22/1) berikut ini.

Berbeda dari Filmnya, Musikal Perahu Kertas Lebih Fokus pada Perjuangan Meraih Mimpi

Berbeda dari filmnya yang lebih menonjolkan kisah romansa, musikal Perahu Kertas akan lebih fokus pada perjuangan meraih mimpi.

IHSG Berpotensi Koreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (22/1)

IHSG berpeluang melanjutkan koreksi pada perdagangan Kamis (22/1/2026).​Cek rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

HP Infinix Termurah di Januari 2026: Fitur Mewah Ini Bikin Hemat Jutaan!

HP Infinix paling murah Januari 2026 tawarkan fitur "Dynamic Bar" dan tahan air mulai Rp 1 jutaan. Cek modelnya.

Bukan Sekadar Hiasan, Ini Makna Tersembunyi 7 Buah Khas Imlek yang Datangkan Hoki

Membeli jeruk saat Imlek bukan hanya tradisi. Simak 7 buah pembawa hoki dan maknanya. Jangan lewatkan 7 buah ini untuk keberuntungan Imlek Anda!