M O M S M O N E Y I D
Santai

Cara Mengetahui Siapa Saja yang Melihat Profil di Aplikasi Instagram Anda

Cara Mengetahui Siapa Saja yang Melihat Profil di Aplikasi Instagram Anda
Reporter: Pinky Annisa  |  Editor: Pinky Annisa


MOMSMONEY.ID - Cara mengetahui siapa saja yang melihat profil di aplikasi Instagram sangatlah mudah. Instagram memang menjaga privasi penggunanya dengan cukup ketat. 

Jadi, secara default, Anda tidak bisa langsung melihat siapa saja yang mengunjungi profilmu. Tapi jangan khawatir! Ada beberapa trik yang bisa memberikan gambaran siapa saja yang sering berinteraksi atau mengintip akun Anda. 

Dengan sedikit usaha, Anda bisa memantau siapa saja yang mungkin diam-diam penasaran dengan aktivitas sosial media Anda. Melansir dari Techpp.com, inilah cara mengetahui siapa saja yang melihat profil di aplikasi Instagram:

Baca Juga: Cara Mematikan Status online di Aplikasi Instagram, Privasi Jadi Lebih Terjaga

Cara mengetahui siapa saja yang melihat profil di aplikasi Instagram

1. Cek penonton story Instagram

  • Buka instagram.
  • Klik ikon “your story” di kiri atas.
  • Swipe ke atas pada story yang sedang tayang.
  • Anda bisa lihat daftar orang yang menonton story tersebut.

2. Lacak pemirsa dari sorotan (highlight)

  • Buka profil Anda.
  • Klik salah satu highlight yang ada.
  • Geser ke atas pada tampilan story.
  • Akan muncul daftar nama akun yang telah melihat highlight tersebut.
  • Cara ini cocok untuk Anda yang ingin menyimpan konten dan memantau siapa yang rutin melihat update Anda dari waktu ke waktu.

Baca Juga: Cerita di Aplikasi Instagram Sudah Hilang? Cek di Arsip Story dengan Cara Berikut

3. Gunakan fitur insight

  • Buka instagram dan masuk ke profil Anda
  • Klik ikon tiga garis di kanan atas (menu)
  • Pilih “pengaturan dan privasi”
  • Klik “jenis dan alat akun”
  • Pilih “beralih ke akun profesional”
  • Ikuti petunjuk hingga selesai
  • Setelah itu, cek menu dasbor profesional yang akan muncul otomatis di profil. 
  • Akan muncul informasi mengenai jumlah akun yang melihat profil.
  • Akun yang berinteraksi (like, comment, share)
  • Jangkauan konten
  • Statistik pengikut dan performa konten
  • Meskipun Anda tidak bisa melihat siapa secara spesifik, insight ini cukup memberi gambaran siapa yang aktif berinteraksi dengan akun Anda.

4. Periksa dasbor profesional

Setelah mengaktifkan akun bisnis, Anda akan menemukan opsi dasbor profesional di halaman profil. Fitur ini sangat berguna untuk melihat total tampilan profil, konten paling populer dan persentase peningkatan jangkauan dan keterlibatan.

Itulah macam-macam cara mengetahui siapa saja yang melihat profil di aplikasi Instagram.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Rumah Tak Kunjung Laku? Perabot Ini Biang Keroknya, Segera Buang!

Rumah Anda penuh barang? Hati-hati, ini bisa jadi penyebab rumah tak laku. Cek daftar barang yang harus dibuang sekarang!

Real Madrid vs AS Monaco (21/1), Laga Penentuan Nasib Los Blancos di Liga Champions

Simak laga Real Madrid vs AS Monaco pada Selasa, 21 Januari 2026 pukul 03.00 WIB di Santiago Bernabeu, penentu nasib Liga Champions.

Ternyata Ini yang Bikin Backsplash Ubin Bikin Dapur Moms Cepat Usang, Cek Solusinya

Ini alasan desain dapur terus berevolusi mengikuti gaya hidup Moms yang makin praktis dan visual. Simak ulasannya sampai selesai, ya.

Ruang Tamu Dingin & Kaku? Ini 5 Warna Cat Pemicu Stres Visual!

Ruang tamu seharusnya menenangkan, bukan melelahkan mata. Warna cat ini terbukti secara psikologis bikin ruangan kaku. 

Strategi Pinjaman: Ini Rahasia biar Moms Bisa Menghemat Total Pembayaran Kredit

Catat panduan ini ya, Moms agar memahami cara menghitung bunga pinjaman bank agar cicilan tidak membebani keuangan di masa depan.  

Uang Moms Cepat Habis? Pahami Perbedaan Debit dan Kredit Agar Saldo Tetap Aman

Simak penjelasan debit dan kredit berikut agar kamu paham arus uang masuk dan keluar serta lebih cerdas mengatur keuangan harian.  

Uang Sulit Tumbuh? Ini 9 Kebiasaan Boros Menurut Dave Ramsey yang Harus Dihentikan

Simak yuk, kebiasaan belanja yang justru dihindari orang mandiri finansial agar uang Moms tumbuh stabil dan masa depan lebih aman.  

Daftar Lengkap Drakor Ko Kyung Pyo, Wajib Tonton Drakor Terbarunya di Netflix

Dari Reply 1988 hingga Undercover Miss Hong, Ko Kyung Pyo telah bintangi banyak drakor. Cari tahu mana yang belum Anda tonton sekarang.  

5 Manfaat Olahraga Sebelum Makan, Ampuh Bakar Lemak Lebih Banyak!

Olahraga sebelum makan punya banyak manfaat, lho. Cari tahu manfaat olahraga sebelum makan selengkapnya di sini.  

Pastikan Kanal Pemesanan Tiket Lebaran Stabil, KAI Lakukan Migrasi Sistem Besok

KAI akan melakukan migrasi dan penguatan kapasitas Rail Ticketing System (RTS) pada Rabu, 21 Januari 2026, pukul 00.00 hingga 04.00 WIB.​