M O M S M O N E Y I D
Santai

Cara Bikin Lipstick Jadi Korektor Make Up, Gampang Kok

Cara Bikin Lipstick Jadi Korektor Make Up, Gampang Kok
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Saat kepepet namun tak punya peralatan make up yang lengkap, coba gunakan trik berikut untuk menghasilkan korektor.

Perlengkapan make up yang tidak memadai sering kali membuat siapa pun memutar otak untuk bisa memberikan tampilan yang sempurna.

Tak jarang kadang harus menggunakan perlengkapan make up lainnya untuk menciptakan tampilan make up yang tanpa cela atau flawless.

Baca Juga: Ternyata, Ini 6 Barang yang Menyebabkan Jerawat Muncul di Wajah Anda

Sesungguhnya beberapa peralatan make up memang merupakan make up combo dan bisa digunakan untuk beberapa fungsi.

Seperti lipstick, lipstick yang memiliki fungsi sebagai pewarna bibir ternyata dapat digunakan juga sebagai corrector. Beberapa warna lipstick memiliki fungsi yang berbeda sebagai korektor.

Lipstick dengan warna mencolok seperti orange dapat digunakan sebagai korektor. Warna orange dapat digunakan untuk meng-cover daerah wajah yang gelap atau dark spot.

Selain itu, lipstick dengan warna orange juga dapat digunakan untuk menutupi mata panda dan juga noda noda hitam pada wajah.

Baca Juga: 6 Penyebab Skincare Tidak Bekerja Maksimal, Hormon Berpengaruh lo

Lipstick dengan warna kuning dapat digunakan sebagai korektor wajah jika Anda memiliki tone warna yang keunguan. Di samping itu juga dapat digunakan untuk untuk mengatasi kemerahan pada wajah.

Warna ungu atau lavender yang jarang digunakan sebagai lipstick juga bisa digunakan sebagai korektor make up. Warna ini berguna untuk menetralisir undertone yang terlalu kuning pada wajah. Sehingga akan tampak lebih natural dan menyatu dengan kulit.

Jika Anda memiliki warna lipstick dengan warna pink muda, maka warna ini dapat digunakan sebagai korektor. Terutama jika Anda memiliki masalah kulit kusam, warna pink muda bisa diletakkan pada area wajah yang kusam.

Dengan begitu tak perlu cemas lagi untuk mencari atau membeli korektor wajah baru. Apalagi jika Anda memiliki warna lipstick di atas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Samsung Galaxy M14 Gunakan Kapasitas Baterai 6.000 mAh, Cek Spesifikasi Lainnya

Samsung Galaxy M14 jadi salah satu HP murah yang usung kapasitas baterai 6.000 mAh, lebih unggul dari Redmi 12 yang hanya bawa baterai 5.000 mAh.

Cara Menambahkan Akun WhatsApp Kedua Dalam Satu HP Android

Cara menambahkan akun WhatsApp kedua di dalam satu HP Android bantu produktivitas para pengguna. WhatsApp rilis serangkaian fitur baru tahun ini.

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Senin 23 November 2025

Ramalan zodiak hari ini Senin 24 November 2025, segera pahami arah energi kosmik yang besar, terutama terkait keuangan dan karier. 

Jadwal KRL Solo-Jogja pada 24-28 November 2025, Tandai Jamnya di Sini

Segera cek jadwal KRL Solo-Jogja terbaru untuk 24-28 November 2025 yang bisa kamu catat sekarang juga! Yuk, lihat jam paling malam di sini.

Jadwal KRL Jogja-Solo pada 24-28 November 2025, ke Mana Minggu Ini?

Jadwal terbaru KRL Jogja-Solo untuk tanggal 24-28 November 2025 yang bisa kamu cek jam malamnya di sini. Ayo, lihat jam keberangkatannya di sini.

Cara Mengaktifkan Fitur Facebook Pro, Ikuti Langkah Demi Langkah Berikut Ini Ya!

Cara mengaktifkan fitur Facebook pro pada dasarnya mengubah profil pribadi Anda menjadi halaman bisnis  tanpa menghilangkan kesan personalnya.   

8 Minuman yang Bagus Dikonsumsi Ketika Flu Melanda

Ini dia beberapa minuman yang bagus dikonsumsi ketika flu melanda. Ada apa saja, ya?                 

Cara Bikin Dapur Anda Jadi Senyaman ala Restoran Favorit Tanpa Renovasi Besar

Simak inspirasi dan panduan menarik tentang bagaimana membuat dapur terasa lebih hidup dan menyenangkan tanpa harus merenovasi total.

13 Manfaat Daun Kelor, Herbal yang Bisa Jaga Gula Darah Normal dan Cegah Anemia!

Manfaat daun kelor sebagai tanaman herbal berasal dari kandungan antioksidan, vitamin, dan mineralnya.

15 Makanan yang Membantu Sembuhkan Flu dengan Cepat

Tahukah bahwa ada beberapa makanan yang membantu sembuhkan flu dengan cepat. Cari tahu daftarnya di sini!