M O M S M O N E Y I D
Pendidikan

Bukan Cuma Soal Menang, Ini Manfaat Mahasiswa Perlu Ikut Kompetisi

Bukan Cuma Soal Menang, Ini Manfaat Mahasiswa Perlu Ikut Kompetisi
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Manfaat mahasiswa ikut kompetisi bukan sekadar soal menang, tapi kesempatan belajar dan persiapan karier bagi mahasiswa.

Berikut manfaat yang bisa diperoleh oleh mahasiswa ikut kompetisi, menurut Chandra Asri Group yang menggelar CALIBER Challenge 2025:

1. Asah kemampuan analitis dan problem solving. Mahasiswa ditantang merumuskan strategi berbasis data dan teknologi.

2. Pengalaman nyata industri. Peserta bisa melihat langsung proses operasional dan praktik keberlanjutan.

3. Bangun jaringan profesional. Bertemu peserta dari berbagai universitas dan dinilai praktisi berpengalaman.

4. Kontribusi pada inovasi berkelanjutan. Ide yang dikembangkan bisa mendukung transformasi, misalnya, industri rendah karbon.

Baca Juga: Mahasiswa Perlu Punya Perlindungan Finansial, Ini Penjelasan Avrist

Salah satu yang menghadirkan pengalaman ini adalah Chandra Asri Group melalui CALIBER Challenge 2025.

Tema tahun ini, “The Journey to a Zero-Carbon Building in the Era of Industry 4.0”, menantang mahasiswa merancang strategi bangunan rendah karbon.

Kompetisi diikuti 363 kelompok dari 81 universitas, dengan sepuluh tim terbaik mengikuti presentasi final dan plant tour ke fasilitas produksi di Cilegon, Banten.

“Melalui pelaksanaan CALIBER ini, kami membuka ruang kolaborasi bagi generasi muda untuk bertumbuh, mengasah kemampuan teamwork, problem solving, hingga berpikir analitis yang akan menjadi bekal penting ketika berkecimpung di dunia profesional," Chrysanthi Tarigan, Head of Corporate Communications Chandra Asri Group, dalam keterangan resmi Selasa (16/12).

Juara utama CALIBER 2025 antara lain KonsultanITS ITS, Casting Crowns ITB, dan Thunderbolts ITB.

Kompetisi ini diharapkan bisa mempersiapkan mahasiswa bersaing dan berkontribusi dalam industri yang lebih berkelanjutan.

Selanjutnya: Obligasi Korporasi Bisa Jadi Underlying Repo, Begini Dampaknya ke Pasar Obligasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Diskon Starbucks Terbatas: Promo 2 Minuman Grande Hemat 55% Pakai BCA Hari Ini Saja

Promo Starbucks x BCA Treat a Friend hadir 14 Januari dengan diskon 55%. Segera ke gerai terdekat dan nikmati kopi favorit berdua, ya.

Hubungan Intim Renggang? Coba Sex Toys Untuk Bantu Tingkatkan Kepuasan Seksual

Keintiman memburuk tanpa disadari? Sex toys dapat membantu pasangan mencapai kepuasan seksual bersama.  

5 Reality Show Korea Terbaik untuk Healing, Dijamin Pikiran Tenang

Daftar reality show Korea ini akan menenangkan pikiran Anda dengan visual alam yang indah dan bertabur bintang besar.

7 Promo Ayam Goreng Populer, Wingstop hingga McD Diskon Gila di Januari 2026

Beli ayam goreng Januari ini bisa lebih hemat! Cek daftar 7 promo dari Wingstop, McD, hingga HokBen yang tawarkan paket mulai Rp 17 ribuan.

Jabodetabek Siaga Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (14/1)

Status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini, simak peringatan dini BMKG cuaca hari ini Rabu (13/1) di Jabodetabek ya.

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas Saham EMTK, BUMI & DEWA, Rabu (14/1)

Dibuka menguat pada perdagangan Rabu (14/1/2026). Pada pukul 09.02 wib, indeks naik 0,60% atau setara 53,39 poin ke level 9.001,70.

Belum Berhenti Cetak Rekor, Harga Emas Antam Hari Ini Rabu 14 Januari 2026 Melonjak

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.665.000 Rabu (14/1/2026), naik Rp 13.000 dibanding harga Selasa (13/1/2026).

Infinix GT 30: HP Rp 3 Jutaan Rasa Konsol, Siap Sikat Genshin Impact

HP Rp 3 jutaan dengan layar 144Hz dan Dimensity 7400? Infinix GT 30 jadi sorotan utama. Simak hasil benchmark dan performa gaming di sini.

Peringatan Dini BMKG Curah Hujan Tinggi 11-20 Januari, Waspada Banjir di Provinsi Ini

BMKG mengeluarkan peringatan dini curah hujan tinggi periode 11-20 Januari 2026 yang bisa menyebabkan banjir di sejumlah provinsi ini.

Promo Paket Sushi Hemat untuk Rame-Rame di Sushi Mate & Genki Sushi Harga Spesial

Promo Sushi Mate dan Genki Sushi cocok untuk pesta hemat tanpa menguras kantong. Pemesanan via GoFood/GrabFood dan raih diskon terbaiknya.