M O M S M O N E Y I D
Santai

Bekasi, Depok dan Bogor Berpotensi Alami Hujan Ringan, Besok (5/12)

Bekasi, Depok dan Bogor Berpotensi Alami Hujan Ringan, Besok (5/12)
Reporter: Lidya Yuniartha  |  Editor: Lidya Yuniartha


MOMSMONEY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberikan prakiraan cuaca di Bekasi, Depok, dan Bogor untuk Besok (5/12).

Prakiraan cuaca besok dari BMKG ini bisa menjadi acuan bagi Anda, khususnya dalam merancang kegiatan atau merencanakan perjalanan di esok hari. Tentunya Anda tak mau berbagai kegiatan Anda terganggu karena cuaca.

BMKG memperkirakan Kota Bekasi, Kota Depok, hingga Kota Bogor akan mengalami hujan ringan. Meski begitu, seluruh wilayah ini tidak diguyur hujan ringan sepanjang hari. Ada wilayah yang mengalami cuaca cerah berawan, berawan dan hujan ringan. Kota Depok misalnya yang akan mengalami cuaca cerah berawan dari pukul 00:00 WIB lalu akan mengalami hujan ringan mulai 06:00 WIB dan pukul 12:00 WIB dan berawan pada pukul 18:00 WIB. Hal sama pun diperkirakan terjadi pada Kota Bogor.

Baca Juga: Mayoritas Cuaca Besok di Wilayah Banten Dilanda Hujan Ringan, Di Mana Saja?

Untuk informasi selengkapnya, berikut ini prakiraan cuaca besok di Bekasi, Depok, dan Bogor pada Selasa (5/12):

Kota Bekasi

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 32°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 23°C

Cikarang, Kab. Bekasi

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 25°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 32°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 23°C

Kota Depok

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 32°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 23°C

Kota Bogor

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 30°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 22°C

Cibinong, Kab. Bogor

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 32°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 23°C

Cisarua, Kab. Bogor

Jam 00:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan Suhu 22°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 20°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 23°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 21°C

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

SAB- Intip Jadwal KRL Solo-Jogja pada Akhir Pekan 10-11 Januari 2026

Berikut jadwal KRL Solo Jogja akhir pekan 10-11 Januari 2026. Ini jam malam yang dapat Anda catat dengan teliti sebelum berangkat ke Yogyakarta.

Promo JSM Alfamidi Terbaru 9-11 Januari 2026, Gentle Gen Hanya Rp 13.900

Rencanakan belanja hemat Anda! Cek semua produk yang diskon di Promo JSM Alfamidi 9-11 Januari 2026. Termasuk syarat pembayaran digital.

Katalog Promo JSM Indomaret Periode 9-11 Januari 2026, Hemat hingga 35%

Promo JSM Indomaret 9-11 Januari 2026 hadir membawa diskon kebutuhan harian, makanan, minuman, dan body care. Cek katalog lengkapnya sekarang!  

30 Ucapan Selamat Hari Tritura 10 Januari, Kobarkan Semangat Perubahan

Butuh caption Hari Tritura? Ini beberapa ucapan selamat Hari Tritura membangkitkan semangat keberanian dan persatuan.

25 Ucapan Hari Menanam Sejuta Pohon Sedunia 10 Januari untuk Ajak Penghijauan

Butuh caption atau status? Gunakan 25 ucapan selamat Hari Gerakan Menanam Sejuta Pohon Sedunia ini untuk menyebarkan pesan lingkungan.

Jadwal KRL Jogja-Solo Terbaru untuk Periode 10-11 Januari 2026

Berikut jadwal KRL Jogja Solo untuk tanggal 10-11 Januari 2026 yang dapat Anda catat jam perjalanannya sebelum ada lonjakan penumpang.

5 Makanan Sehari-hari yang Bisa Bikin Tekanan Darah Naik

Ternyata ini, lho, makanan sehari-hari yang bisa bikin tekanan darah naik. Wah, ada apa saja?           

10 Camilan untuk Mengatasi Gula Darah Rendah Paling Cepat

Ada sejumlah camilan untuk mengatasi gula darah rendah paling cepat. Yuk, intip daftarnya di sini!    

15 Rekomendasi Camilan Sehat Sebelum Tidur agar Tidur Lebih Nyenyak

Intip sejumlah rekomendasi camilan sehat sebelum tidur agar tidur lebih nyenyak berikut, yuk!             

8 Buah yang Secara Alami Turunkan Tekanan Darah Anda

Yuk, intip beberapa buah yang secara alami turunkan tekanan darah Anda berikut! Ada apa saja?