M O M S M O N E Y I D
Santai

Begini Cara Bermain Hero Terbaru Mobile Legend: Nolan!

Begini Cara Bermain Hero Terbaru Mobile Legend: Nolan!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Yuk simak cara bermain hero pendatang baru di Mobile Lehend, Nolan. 

Melansir One Esports, Nolan adalah hero yang disebut juga Cosmic Wayfinder. Nolan memiliki pasif membuat sayatan dan meninggalkan retakan di tanah selama 5 detik yang membuat musuh terkena efek lambat 30% jika menyentuhnya. 

Baca Juga: Boleh Berutang untuk Menutupi Utang yang Sebelumnya, Tapi Ini Syaratnya!

Saat retakan bertemu dengan retakan lainnya, skill ini akan meledak dan memberi physical damage 150 dan menarik musuh ke dalamnya. Nolan juga bisa mendapatkan energi tambahan setiap kali mengenai lawan dan minion lawan sata retakan meledak. 

Adapun skill satu Nolan adalah membuat sayatan di depan dan melambatkan musuh sebesar 30% selama satu detik. Skill kedua Nolan meluncurkan tinju dan meninggalkan retakan. Ultimatenya menyerang lawan di depannya selama tiga kali dan menghilangkan efek negatif pada dirinya. 

Nolan kerap dipilih menjadi jungler dalam tim karena hero ini memang assassin dengan burst damage yang besar. Namun energi yang digunakan tak seboros assassin lainnya.

Baca Juga: Cegah Cakey, Ini 4 Manfaat Menggunakan Pelembab Sebelum Makeup

Anda bisa menggunakan Nolan dengan emblem fighter yang menggunakan set talent Agility, Festival of Blood dan Lethal Ignition seperti yang dilakukan RRQ Lemon. 

Lalu apa saja hero yang bisa jadi counter Nolan? Nolan adalah hero yang miri dengan Ling. Nah oleh karena itu hero yang cocok menjadi counternya adalah Khufra, Kaja dan Minsitthar untuk mengunci ruang gerak Nolan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo HokBen Spesial Musim Hujan, Beli Hoka Ramen Gratis Bubur Hangat Khas Jepang

HokBen hadirkan promo spesial di musim hujan selama Januari 2026. Setiap pembelian Hoka Ramen, dapat gratis semangkuk bubur khas Jepang.

Ini Kiat Membangun Usaha Biro Wisata dari Pendiri Cheria Holiday

Cheriatna, pemilik biro wisata Cheria Holiday, membagikan kiat membangun usaha biro wisata.         

Poco X6 Hadirkan Performa Kelas Menengah yang Andal, Gunakan Layar AMOLED 6.67 Inci

Poco X6, ponsel kelas menengah yang andal dengan layar yang sangat baik. Poco X7 sudah rilis di tahun 2025 tapi Poco X6 masih belum terkalahkan.

Redmi Note 15 Kenalkan Kamera Utama 108 MP, Recomended Buat Rekam Konten Video 4K

Redmi Note 15 bersama model Redmi Note 15 yang mengutamakan performa, daya tahan, dan fitur premium. 

Oppo Reno15 HP RAM Besar Mulai 12 GB hingga 16 GB, Bikin Konten Video 4K Jadi Lancar

Oppo Reno15 dibungkus dalam bingkai paduan aluminium. Gadget ini akan bawa fitur yang melengkapi kekurangan Oppo Reno14.

Cara Membuat Akun Kreator Instagram dengan Cepat dan Tips Menggunakannya

Banyak pengguna yang belum tahu cara membuat akun kreator Instagram. Pengguna dapat memilih antara tiga jenis akun yakni pribadi, kreator & bisnis

Promo Flash Sale Burger Bangor Via GoFood sampai 16 Januari, 2 Burger Harga Hemat

Burger Bangor hadirkan promo Flash Sale Mealtime sampai 16 Januari 2026 melalui GoFood. Nikmati paket 2 burger favorit dengan harga spesial.

Promo Alfamart Home Care 1-15 Januari 2026, Sabun Cuci Piring Mulai Rp 5.900 Saja

Manfaatkan promo Alfamart Home Care periode 1-15 Januari 2026 untuk belanja hemat kebutuhan rumah tangga.

5 Penyebab Muncul Strawberry Legs pada Kulit, Salah Satunya Karena Mencukur

Pernah dengar istilah strawberry legs yang bikin para perempuan enggak pede? Ini penyebab muncul strawberry legs pada kulit.

Bisa Menurunkan Kolesterol, Simak 6 Manfaat Terong Buat Kesehatan di Sini

Mudah ditemui dan jadi makanan favorit, inilah sederet manfaat terong yang baik bagi kesehatan termasuk menurunkan kolesterol.​