M O M S M O N E Y I D
Santai

Bacha Coffee Tawarkan Samba Nights Coffee untuk Mengisi Liburan Akhir Tahun

Bacha Coffee Tawarkan Samba Nights Coffee untuk Mengisi Liburan Akhir Tahun
Reporter: Jane Aprilyani  |  Editor: Jane Aprilyani


MOMSMONEY.ID - Rumah kopi legendaris asal Maroko, Bacha Coffee turut merayakan musim liburan dengan menghadirkan Samba Nights Coffee, sebuah pengalaman untuk menikmati kopi.

Dalam memeriahkan perayaan ini, mengutip siran pers Bacha Coffee, Jumat (27/12), rumah kopi ini juga tak lupa untuk membawa kejutan dengan berbagai bingkisan yang cocok untuk semua selera.

Selain itu, terdapat salah satu hal yang cukup menarik perhatian, yaitu Samba Nights Gift Box. Dalam berbagai kopi pilihan dan perabotan cantik berwarna emas yang memanjakan mata dan selera, Bacha Coffee hadirkan seni kenikmatan kopi sebagai bingkisan untuk musim liburan kali ini.

Samba Nights Coffee tersedia dalam bentuk biji kopi utuh maupun gilingan hingga universal grind, dan terkemas dengan signature box yang didesain langsung oleh Taha Bouqdib, global head of design innovation.

Baca Juga: Inilah Strategi CEO EFN Gabrielle Halim Kembangkan Bisnis

Desain kemasan ini menampilkan pula golden revellers yang menerangi malam dan dilengkapi dengan kotak merah pekat serta pita merah yang mencerminkan kemeriahan musim liburan.

Rayakan semangat musim liburan dengan berbagi Samba Nights Hamper dari Bacha Coffee dengan orang-orang terdekat. Bingkisan ini menawarkan berbagai pilihan kopi berkualitas termasuk Samba Nights Coffee yang tersedia dalam bentuk biji kopi utuh maupun gilingan.

Bingkisan ini juga dilengkapi Parisian Press Coffee Pot emas, cangkir kopi elegan “His & Hers” Desire Coffee Cups dalam nuansa warna hijau dan emas, Out of Africa Scented Candle beraroma kopi, biji kopi berlapis dark chocolate, stik gula, sendok kopi, dan satu kotak berisi 25 kemasan kopi.

Suatu rangkaian yang menjadikan bingkisan yang ideal untuk memeriahkan setiap acara di musim liburan.

Nikmati semarak alunan tamborim dan timbal dengan secangkir kopi hangat, sambil memahami keunikan, sejarah dan kopi berkualitas dari Bacha Coffee.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Marty Supreme dan 6 Film Tentang Olahraga yang Bakal Bikin Semangat Membara

Ceritanya bikin semangat hidup sehat, intip rekomendasi film yang punya tema cerita tentang olahraga berikut ini.

Jadikan Rutinitas, Ini Manfaat Rutin Baca Buku Sebelum Tidur Malam

Bagi yang belum tahu, simak dulu beberapa manfaat membaca buku sebelum tidur di malam hari berikut ini.  

Bikin Rambut Kemaluan Berkurang, Ini 4 Manfaat Brazilian Waxing

Untuk lebih tahu keuntungan melakukan treatment ini, berikut adalah beberapa manfaat dari brazilian waxing.​  

Tas Mewah Ada Hirarki Khusus Tergantung Brand, Ini Levelnya

Tak hanya masyarakat yang memiliki kelas sosial dan hirarki, barang mewah dari brand ternama ternyata juga punya hirarki tersendiri.  

Viu Shorts Meluncur, Sajikan Micro-Drama dari China hingga Indonesia

​Viu, layanan video streaming dari PCCW, memperluas portofolio kontennya dengan meluncurkan Viu Shorts yang menyajikan micro-drama China.

Kamera Vivo V60 Bikin Geger! Fitur AI Fotografi dan OIS Kelas Atas

Jelajahi fotografi profesional Vivo V60 hasil kolaborasi dengan Zeiss. Termasuk OIS, 10x telefoto stage portrait & AI canggih penghilang objek.

Penuh Adegan Panas dan Menghibur, Tonton Rekomendasi Film Komedi Dewasa Ini

Meski ceritanya kocak, film komedi ini punya rating dan tema cerita dewasa, lo. Intip rekomendasinya di sini.​

Tampil Keren dengan Promo Hush Puppies di Blibli, Hemat 70% & Ekstra Diskon Rp 20.000

Rayakan awal tahun dengan gaya baru! Nikmati promo Hush Puppies di Blibli, diskon 70% untuk koleksi favorit. Belanja hemat cuma sampai 11 Januari.

Cara Mudah Mengatur Daftar Belanja Bulanan biar Uang Tidak Cepat Habis

Simak cara mudah mengatur daftar belanja bulanan biar uang enggak cepat habis, cocok untuk Anda yang aktif berbelanja.

7 Hari Cara Praktis Menata Ulang Keuangan agar Lebih Aman dan Terkendali

Simak yuk, 7 hari cara praktis menata ulang keuangan agar lebih aman dan terkendali untuk menghadapi kebutuhan hidup yang mendadak.