M O M S M O N E Y I D
Hemat

4 Promo BRI Spesial Desember 2024 di Ristorante, Kimukatsu, Tami Yakitori, Kopi

4 Promo BRI Spesial Desember 2024 di Ristorante, Kimukatsu, Tami Yakitori, Kopi
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - BRI suguhkan promo spesial jelang Hari Jadi yang ke-129 yang akan tiba pada 16 Desember 2024 mendatang.

Di promo BRI Spesial yang satu ini, Anda akan disuguhkan dengan banyaknya diskon di 4 restoran & café, seperti Kimukatsu, Pizza Hut Ristorante, Tami Yakitori, dan Kopi di Bawah Tangga.

Baca Juga: 6 Promo McD Desember 2024: Diskon di Bank, Gratis Menu Tertentu, Biaya Antar Rp 1.000

Pizza Hut Ristorante


Promo Spesial BRI x Ristorante
Promo Spesial BRI x Ristorante
  • Minimum transaksi Rp. 350.000 sudah termasuk PPN
  • Berlaku Setiap Hari selama periode program.
  • Hanya berlaku di outlet Ristorante nasional seluruh Indonesia
  • Hanya berlaku untuk dine-in di Ristorante.
  • ⁠Berlaku maksimal 1 (satu) kali per transaksi per customer per minggu selama periode program.
  • Tidak berlaku kelipatan.
  • Berlaku untuk Debit BRI Prioritas & BRI Private yang bertransaksi di Mesin di EDC BRI.
  • Promo tidak dapat digabung dengan promo diskon lainnya.
  • Periode 1 Desember 2024 - 31 Mei 2025.

Baca Juga: Promo KFC Terbaru Triple Treat Combo Isi 3 Ayam, 3 Nasi, 3 Drink Rp 69.000

Tami Yakitori

Promo Spesial BRI x Tami Yakitori
Promo Spesial BRI x Tami Yakitori
  • Discount 20% di Tami Yakitori
  • Minimum transaksi Rp 200 ribu (before tax & service)
  • Maksimum diskon Rp 100 ribu 
  • Promo menggunakan Debit BRI, Kartu Kredit BRI (Kecuali Corporate Card), dan BRImo 
  • Berlaku sampai 31 Desember 2024
  • Setiap hari Kamis – Sabtu
  • Tersedia di gerai Tami Yakitori cabang Bandung & Tangerang Selatan

Khusus Kartu Kredit BRI, promo ini juga bisa digunakan pada jenis kartu seperti:

  • BRI Easy Card, BRI Platinum, BRI JCB Platinum, BRI Wonderful Indonesia, BRI World Access, BRI Touch, BRI Bussiness Card, BRI Infinite, Debit BRI, BRImo

Baca Juga: Kembali Hadir! Menu McSpaghetti & Minum di Promo McD Cuma Rp 18.182

Kopi Di bawah Tangga

Promo Spesial HUT BrI Kopi di Bawah Tangga
Promo Spesial HUT BrI Kopi di Bawah Tangga

Promo berlaku untuk pembukaan Rekening BRI hanya 4 menit melalui CS digital kopi di bawahtangga Pasaraya Blok M. di Jakarta.

Promo berlaku hingga 31 Desember 2024

Cara mendapatkannya:

  1. Siapkan e-KTP, pilih menu pembukaan rekening baru.
  2. Baca syarat & ketentuan serta lengkapi data diri
  3. Setelah transaksi berhasil, kamu akan mendapatkan struk
  4. Tukarkan struk dengan 1 cup kopi susu kampung

Baca Juga: Promo Bank Saqu 4-8 Desember 2024, Buffet di Gyukaku, Super Yakiniku, Shaburi Kintan

Kimukatsu

Promo Spesial BRI x Kimukatsu
Promo Spesial BRI x Kimukatsu
  • Harga spesial Chicken Original Katsu set Rp. 50.000
  • Berlaku untuk pembayaran menggunakan QRIS aplikasi BRImo
  • Berlaku di semua Kimukatsu Surabaya & Malang saja
  • Tidak berlaku kelipatan (1 akun / rekening 1 promo) 
  • Tidak dapat digabung dengan promo lain
  • Berlaku setiap hari hingga 31 Desember 2024

Demikian informasi lengkap mengenai Promo BRI Spesial di bulan Desember 2024 jelang HUT BRI ke-129 yang jatuh pada 16  Desember mendatang. Nantikan promo heboh lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Siaga Hujan Sangat Deras, Ini Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (2/1) dan Sabtu (3/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini.

InJourney Airports Layani 8,23 Juta Penumpang Saat Nataru, Ini Bandara Tersibuk

InJourney Airports melayani 8,23 juta penumpang pesawat dengan total sekitar 62.000 pergerakan pesawat pada masa keberangkatan Nataru.​

Mengawali 2026, Story (IP) Memimpin Kripto Top Gainers 24 Jam

Di pasar yang masih cenderung loyo, Story (IP) mampu naik dan menduduki puncak kripto top gainers 24 jam. 

Sosok Pemimpin Perempuan di Maskapai Penerbangan Vietjet

Dibalik kepemimpinan perusahaan maskapai penerbangan asal Vietnam CEO Vietjet, Dr. Nguyen Thi Phuong Thao

DLH Jakarta Angkut 91,41 Ton Sampah Usai Perayaan Tahun Baru

DLH DKI Jakarta mencatat timbulan sampah sisa perayaan tahun baru mencapai 415 meter kubik atau setara 91,41 ton.​

Bibit Siklon Tropis 90S Berpotensi Jadi Badai, Hujan Lebat di Sebagian Jawa

Bibit Siklon Tropis 90S memiliki peluang Sedang menjadi siklon tropis, hujan lebat disertai angin kencang di sebagian Pulau Jawa.

8 Kebiasaan Buruk yang Bahaya untuk Kesehatan Jantung

Ternyata ini beberapa kebiasaan buruk yang bahaya untuk kesehatan jantung Anda. Apa saja, ya?            

13 Kebiasaan yang Bisa Bikin Cepat Tua, Apa Saja?

Ada beberapa kebiasaan yang bisa bikin cepat tua. Mari intip pembahasan lengkapnya di sini!          

Turun Lagi, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Kamis (1/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Kamis (1/1) lanjut melemah. Emas Galeri 24 jadi Rp 2.537.000, emas UBS Rp 2.588.000.

Kinerja Wall Street Diramal Positif pada 2026, Tapi Waspada Risiko Gelembung AI

Optimisme pasar saham AS pada 2026 terutama ditopang oleh gelombang investasi masif di sektor AI.