M O M S M O N E Y I D
Santai

4 Keuntungan Gerakan Plank Untuk Tubuh dan Kesehatan, Lakukan Rutin Ya

4 Keuntungan Gerakan Plank Untuk Tubuh dan Kesehatan, Lakukan Rutin Ya
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Rutin melakukan gerakan plank bisa memberikan manfaat baik untuk kesehatan badan, loh.

Plank adalah salah satu jenis gerakan olahraga yang banyak memiliki manfaat baik jika dilakukan secara rutin. Baik bagi kesehatan atau pun dalam membentuk bentuk tubuh yang lebih ramping.

Gerakan olahraga ini pun sudah banyak dilakukan oleh banyak orang untuk membantu memperkuat otot perut.

Langsung simak beberapa manfaat lain yang bisa diperoleh dari melakukan gerakan plank secara rutin.

Baca Juga: 4 Keuntungan Olahraga di Sore Hari Menjelang Buka Puasa

Mengurangi cedera punggung

Melakukan gerakan plank secara rutin bisa membantu seseorang untuk terhindar dari segala cedera punggung yang mungkin terjadi.

Olahraga ini akan membantu membangun otot termasuk pada area punggung belakang. Di mana support tubuh dan stabilitas seseorang dipusatkan agar selalu mendapatkan postur baik dan kekuatan agar terhindar dari cedera punggung.

Mengaktifkan banyak otot

Laman Health Line mencatat bahwa dalam gerakan ini tak hanya otot perut saja yang dilatih, namun juga beberapa otot lain di bagian tubuh. Sehingga tentu saja akan lebih banyak otot tubuh yang diaktifkan untuk melakukan satu gerakan serba guna ini.

Dari mulai otot perut, lengan, hingga paha adalah beberapa otot yang diperlukan untuk melakukan gerakan ini.

Baca Juga: Pemula Wajib Tahu Tips Olahraga Aman di Gym Ini, Sebaiknya Pakai Trainer

Meningkatkan fleksibilitas

Gerakan plank adalah gerakan yang bisa digunakan sebagai gerakan stretching yang memfokuskan pada sebagian tubuh bagian bawah.

Ketika melakukan gerakan ini maka bagian bawah perut, paha, hamstring, hingga jari-jari kaki semuanya akan diaktifkan sehingga kekuatan dan fleksibelitas dapat diperoleh dari melakukan gerakan ini.

Memperbaiki bentuk core tubuh

Core muscle atau otot perut yang biasa disebut dengan abdominal adalah target utama dari gerakan plank ini. Dengan melakukan gerakan olahraga ini maka bentuk core atau bagian atas tubuh akan menjadi lebih terdefinisi.

Laman Life hack juga menjelaskan bahwa ketika otot perut dilatih secara rutin, maka potensi untuk memiliki perut yang rata dan sixpacks juga bisa didapatkan melalui gerakan plank dan modifikasinya saja.

Itulah tadi beberapa manfaat utama yang bisa Anda peroleh jika rutin melakukan gerakan plank. Selamat mencoba!

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

WhatsApp Kenalkan Stiker & Filter Video Call Spesial untuk Menyambut Tahun 2026!

WhatsApp kenalkan fitur-fitur untuk menyambut tahun baru 2026. Mulai dari stiker animasi, efek saat melakukan video, dan masih ada banyak lagi. ​  

IHSG Ada Potensi Koreksi, Berikut Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Selasa (6/1)

IHSG berpeluang mengalami koreksi pada perdagangan Selasa (6/1/2026).​ Simak rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ hari ini.

IHSG Lanjut Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Selasa (6/1)

IHSG berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Selasa (6/1/2026). Cek rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

Tips Mencegah Lonjakan Kolesterol & Asam Urat Saat Liburan, Lakukan Hal Berikut!

Tips mencegah lonjakan kolesterol dan asam urat saat liburan penting agar gejalanya tidak menganggu aktivitas.   

Lanjut Meroket, Simak Harga Emas Antam Hari Ini Selasa 6 Januari 2026

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.549.000 Selasa (6/1/2026), naik Rp 34.000 dibanding harga Senin (5/1/2026).

Sushi Tei Jogja Hadirkan Promo Special Deals of The Month dengan Diskon hingga 50%

Sushi Tei Jogja hadirkan promo Special Deals of The Month pada 5-9 Januari. Ada beragam menu spesial dan minuman favorit dengan diskon sampai 50%.

IHSG Melesat Naik, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Selasa (6/1)

IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Selasa (6/1). Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

IHSG Diperkirakan Sentuh Level Tertinggi, Berikut Rekomendasi Saham dari Sinarmas

IHSG diperkirakan kembali menyentuh level tertinggi atau all time high (ATH) pada perdagangan hari ini, Selasa, 6 Januari 2026.

Melambung Tinggi, Cek Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Selasa (6/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Selasa (6/1/2026) melambung tinggi. Emas Galeri 24 Rp 2.556.000, emas UBS Rp 2.612.000.

Promo Krispy Kreme Buy 1 Get 1 Cuma 3 Hari, 2 Lusin Dozen Donuts Cuma Rp 119K

Krispy Kreme hadirkan promo Buy 1 Get 1 donat mulai 6-8 Januari 2026 saja. Nikmati 2 lusin Dozen Donuts hanya dengan Rp 119.000.