M O M S M O N E Y I D
Hemat

3 Promo Wingstop di Bank 1-31 Mei 2024, Diskon 25% hingga Free Ongkos Kirim

3 Promo Wingstop di Bank 1-31 Mei 2024, Diskon 25% hingga Free Ongkos Kirim
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Di Libur Nasional Kenaikan Isa Al-Masih pada minggu awal bulan Mei 2024 ini, rasanya tak lengkap apabila tidak berburu promo Wingstop di bank.

Restoran ayam berbumbu “Wingstop” sediakan beragam promo hemat murah meriah yang tersedia selama tanggal 1-31 Mei 2024. Deretan Promo Wingstop ini wajib Anda buru setiap hari!

Beberapa promo Wingstop yang sediakan diskon hingga gratis di antaranya:

  1. Promo Wingstop x BRI: Diskon 25.000
  2. Promo Wingstop x BCA Senin-Jumat
  3. Promo Gratis Ongkir

Untuk melihat detail promo beserta syarat & ketentuan yang berlaku, simak artikel di bawah ini.

Baca Juga: Menu Baru Cheesy Pop Rp 20.909 di Promo Wingstop Edisi Bulan Mei 2024

Wingstop x BRI: Diskon 25%

Wingstop di Bank BRI Diskon 25%
Wingstop di Bank BRI Diskon 25%

Promo Wingstop x BRI menyuguhkan Diskon 25% yakni maksimum potongan harga Rp 25.000 & minimum pembelian Rp 100.000 sebelum pajak.

Untuk bisa mendapatkan diskon, Anda harus membayar menggunakan Kartu Debit BRI Mastercard & BRImo. Tidak berlaku untuk jenis kartu BRI lainnya.

Syarat & ketentuan:

  • Periode promo 1-24 Mei 2024
  • Berlaku untuk seluruh item menu yang ada di Wingstop
  • Berlaku 1x transaksi / kartu / hari
  • Berlaku layanan dine in & take away
  • Promo dapat digabungkan dengan promo diskon yang sedang berjalan

Baca Juga: Promo Kopi Kenangan 1-31 Mei 2024, 1 Menu Makanan Gratis Tiap Beli 1 Kopi Rp 20.000

Wingstop x BCA: Senin-Jumat

Wingstop di Bank BCA Diskon 20%
Wingstop di Bank BCA Diskon 20%

Promo Wingstop x BCA tersedia setiap hari Senin-Kamis & di hari Jumat selama bulan Februari 2024.

Terdapat 2 jenis promo berbeda yang ditawarkan, yaitu:

Hari Senin-Kamis

  • Diskon 25.000
  • Minimal Rp 120.000 sebelum pajak

Baca Juga: Takeaway & Delivery, Promo Pizza Hut Mei 2024 Diskon 2 MyBox Jadi Rp 55.000

Hari Jumat

  • Buy Combo 5 Crunchy Wings (5 crunchy wings + nasi + minum)
  • Get 5 Boneless Wings free

Syarat & ketentuan:

  1. Berlaku 1-31 Mei 2024
  2. Khusus dine in & take away
  3. Khusus Kartu Kredit BCA, Debit BCA, QRIS BCA di myBCA / BCA Mobile / Sakuku
  4. Berlaku 1x transaksi / hari / kartu
  5. Tidak berlaku kelipatan
  6. Tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya

Baca Juga: Promo Cinema XXI 1-31 Mei 2024, Ada Cashback 50% dan 30% via Bank Mandiri

Wingstop Free Delivery

Wingstop Free ongkir
Wingstop Free ongkir

Ada gratis ongkos kirim bagi Anda yang membeli aneka menu Wingstop lewat pembelian Click N Wing It selama bulan Mei!

Promo gratis ongkir ini berlaku setiap kali melakukan transaksi pembelian minimal Rp 120.000 sebelum pajak, berlaku untuk seluruh menu.

Sebagai informasi, Click n Wing It adalah cara pemesanan via www.wingstop.co.id yang berlaku untuk layanan Dine In, Take away, maupun Delivery.

Syarat & ketentuan:

  • Gratis ongkir berlaku dengan radius pengiriman 6 km dari outlet Wingstop yang dipilih
  • Berlaku 1-31 Mei 2024

Itulah 3 promo Wingstop edisi bulan Mei 2024 yang bisa Anda pesan sekarang juga. Untuk mengintip promo lainnya, kunjungi media sosial resmi Wingstop di @wingstopid sekarang juga!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ukir Rekor Baru, Segini Harga Emas Antam Hari Ini Selasa 20 Januari 2026

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.705.000 Selasa (20/1/2026), naik Rp 2.000 dibanding harga Senin (19/1/2026).

Serial 18+: Adegan Vulgar Dominasi Cerita Populer Ini, Termasuk Euphoria

Daftar serial 18+ ini menampilkan adegan seks eksplisit dan cerita berani. Siapkah Anda menghadapi sensasinya?  

7 Film Sci-Fi Korea, Kisah Fantasi Bikin Pengetahuan Melejit

Ingin cerita yang memacu imajinasi? 7 film sci-fi Korea ini tawarkan dunia futuristik dan teknologi luar biasa.  

IHSG Diproyeksi Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Selasa (20/1)

IHSG diproyeksikan bergerak melanjutkan penguatan pada perdagangan Selasa (20/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ hari ini.

Tailan Bukan Thailand, Ini Daftar Ejaan Baru Nama Negara dalam Bahasa Indonesia

Indonesia resmikan perubahan ejaan nama negara di forum internasional, termasuk Tailan bukan Thailand. Simak daftar lengkap yang kini baku.

IHSG Melesat Naik, Ini Proyeksi dan Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Selasa (20/1)

Simak proyeksi pergerakan IHSG dan rekomendasi saham dari MNC Sekuritas untuk perdagangan Selasa (20/1/2026)

Jadwal Daihatsu Indonesia Masters 2026, 10 Wakil Indonesia Berlaga Menuju 16 Besar

Jadwal Daihatsu Indonesia Masters 2026 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (20/1), 10 wakil Indonesia berlaga memperebutkan tiket 16 besar.​

Tren Pinjaman Daring Naik, KlikCair Tawarkan Opsi Jangka Pendek

​Seiring pertumbuhan pinjaman daring, KlikCair menghadirkan layanan pinjaman jangka pendek untuk menjawab kebutuhan dana mendesak masyarakat.

Promo Januari di Marugame Ada Paket Udon & Tebus Murah Bakmi GM Serba Rp 10.000

Januari penuh kejutan kuliner! Marugame Udon dan Bakmi GM tawarkan harga spesial yang bikin puas. Jangan sampai lewatkan kesempatan ini.

Penikmat Pedas, Sambal Bakar Indonesia Kini Hadir di Senen Jakarta

​Sambal Bakar Indonesia membuka gerai baru di kawasan Senen, Jakarta Pusat, menambah pilihan tempat makan bagi penikmat menu pedas.