M O M S M O N E Y I D
Santai

25 Kata Bijak Maulid Nabi Muhammad SAW yang Sesuai dengan Teladan Hidup Rasulullah

25 Kata Bijak Maulid Nabi Muhammad SAW yang Sesuai dengan Teladan Hidup Rasulullah
Reporter: Nur Afitria Cika  |  Editor: Nur Afitria


MOMSMONEY.ID - Maulid Nabi Muhammad SAW adalah momen penting bagi umat Islam untuk merenungi kehidupan dan ajaran-ajaran mulia dari Rasulullah. Berikut ini terdapat kata bijak Maulid Nabi Muhammad SAW. 

Kata bijak Maulid Nabi Muhammad SAW bisa menjadi inspirasi dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan meneladani kehidupan beliau. 

Selain itu, kata bijak Maulid Nabi Muhammad SAW juga dapat Anda jadikan sebagai caption di media sosial.

Baca Juga: 25 Desain Poster Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H yang Bisa Diunduh Gratis

Berikut ini 25 kata bijak Maulid Nabi Muhammad SAW :

1. Akhlak yang baik adalah sebaik-baiknya perhiasan diri.

2. Orang yang terbaik di antara kalian adalah yang paling baik kepada keluarganya.

3. Janganlah engkau meremehkan perbuatan baik, walaupun hanya dengan senyuman.

4. Barang siapa yang bersyukur, Allah akan menambah nikmatnya.

5. Tangan di atas lebih baik daripada tangan di bawah.

Maulid Nabi
Maulid Nabi

6. Orang yang sabar tidak akan pernah rugi.

7. Harta yang paling berharga adalah hati yang selalu merasa cukup.

8. Sedekah itu tidak akan mengurangi harta, tetapi justru akan melipatgandakannya.

9. Orang yang memaafkan akan mendapatkan tempat yang mulia di sisi Allah.

10. Barang siapa yang menjaga lisannya, ia telah menjaga dirinya dari kehancuran.

11. Shalat adalah tiang agama. Barang siapa yang menegakkannya, maka ia telah menegakkan agamanya.

12. Perbuatan baik adalah amal jariyah yang pahalanya akan terus mengalir.

Baca Juga: 30 Ucapan Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

13. Senyummu kepada saudaramu adalah bentuk dari sedekah.

14. Orang yang kuat bukanlah yang menang dalam perkelahian, melainkan yang mampu mengendalikan diri saat marah.

15. Tidaklah sempurna iman seseorang hingga ia mencintai saudaranya sebagaimana ia mencintai dirinya sendiri.

16. Cinta yang sejati adalah cinta kepada Allah dan Rasul-Nya.

17. Orang yang dermawan akan selalu dekat dengan Allah, dekat dengan manusia, dan dekat dengan surga.

18. Barang siapa yang menutup aib saudaranya, maka Allah akan menutup aibnya di akhirat.

19. Orang yang menuntut ilmu, maka Allah akan memudahkan jalannya menuju surga.

20. Berbuat baiklah kepada orang lain, niscaya kebaikan akan kembali kepadamu.

21. Barang siapa yang menolong orang lain, maka Allah akan menolongnya di dunia dan akhirat.

22. Setiap amalan tergantung pada niatnya.

Baca Juga: 10 Link Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW 2024, Bisa Didownload Gratis

23. Jadilah seperti pohon kurma, semakin tinggi, semakin kokoh, dan semakin memberikan manfaat bagi orang lain.

24. Barang siapa yang rendah hati, Allah akan mengangkat derajatnya.

25. Kebersihan adalah bagian dari iman.

Itulah kumpulan kata bijak Maulid Nabi Muhammad SAW. Semoga peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW kali ini menjadi momen bagi kita semua untuk merenungi dan mengamalkan ajaran-ajaran mulia beliau dalam kehidupan kita.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo JSM Hypermart 28 November-1 Desember 2025, Beli 1 Gratis 1 Daging Slice

Cek dan manfaatkan katalog promo JSM Hypermart Hyper Diskon Weekend periode 28 November-1 Desember 2025.

Promo JSM Indomaret Periode 28-30 November 2025, Ada Tebus Murah Minyak Goreng!

Promo JSM Indomaret kali ini menawarkan potongan harga menarik untuk beragam merek produk. Cek sebelum belanja.

Katalog Promo JSM Alfamart Spesial Gajian Periode 28-30 November 2025

Pekan ini, ada promo JSM Alfamart Spesial Gajian yang berlaku 28-30 November 2025. Cek dan manfaatkan promonya!

Katalog Promo Indomaret Minyak Goreng Hemat Periode 27 November-3 Desember 2025

Promo Indomaret Minyak Goreng Hemat kali ini menawarkan potongan harga menarik untuk beragam merek minyak goreng.

Promo JSM Superindo 28-30 November 2025, Alpukat-Daging Giling Box Diskon hingga 45%

Cek promo JSM Superindo hari ini periode 28-30 November 2025 untuk belanja hemat di Superindo terdekat akhir pekan ini.

Ingin Berdaya Saing? Ini Cara Membuat QRIS Sendiri dengan Mudah untuk UMKM

Berikut cara membuat QRIS mudah dan cepat untuk UMKM, agar transaksi makin aman, cepat, dan pencatatan usaha lebih rapi. Intip ulasannya.  

6 Peralatan Dapur Mahal yang Ternyata Tidak Berguna Kata Para Ahli Desainer Interior

Berikut rekomendasi desainer soal peralatan dapur mahal yang ternyata tidak berguna, agar tidak salah beli dan lebih hemat anggaran rumah.  

12 Ide Ubah Barang Vintage Jadi Dekorasi Natal yang Cantik dan Penuh Kesan

Yuk coba ide dekorasi Natal unik dan hemat. Cek cara ubah barang vintage jadi hiasan kreatif yang cantik, hangat, dan penuh cerita di rumah.  

Bedah Tuntas Perbedaan Insentif, Bonus, dan Tunjangan bagi Karyawan yang Baru Bekerja

Berikut penjelasan sederhana tentang perbedaan insentif, bonus, dan tunjangan, lengkap dengan manfaat untuk karier dan keuangan kamu.  

12 Cara Perbaiki Backsplash Dapur yang Kurang Berkesan tanpa Renovasi Mahal

Berikut cara memperbaiki backsplash dapur yang kurang estetik tanpa renovasi besar. Solusi ramah sewa dan hemat biaya agar dapur terlihat modern.