InvesYuk

Sesi Satu Perdagangan Bursa 26 Februari 2024, IHSG Parkir di Zona Merah

Sesi Satu Perdagangan Bursa 26 Februari 2024, IHSG Parkir di Zona Merah

MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG pada sesi satu perdagangan Senin (26/2) ditutup di zona merah. 

IHSG parkir di level 7.281, atau melemah sekitar 14 poin dibandingkan penutupan Jumat (23/2). 

Analis Panin Sekuritas dalam risetnya, telah memperkirakan IHSG akan mengalami pelemahan. 

Baca Juga: IHSG Dibuka Melemah, Analis NH Korindo Sarankan Wait and See

Pelemahan yang dialami IHSG dipicu dugaan bahwa arah kebijakan moneter yang tidak akan selongar ekspektasi awal. Di samping itu, IHSG juga dipengaruhi oleh rilis data pertumbuhan ekonomi yang kurang positif di regional. 

Keluarnya dana asing dari pasar saham domestik dalam beberapa hari terakhir juga bikin IHSG mengalami pelemahan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News