MOMSMONEY.ID - Prompt edit foto di gunung gunakan Gemini AI bantu Anda yang belum pernah naik gunung. Anda tak perlu jauh-jauh mendaki gunung untuk mendapatkan foto di puncak.
Sekarang, ada prompt yang bisa Anda gunakan untuk hasilkan foto sedang mendaki gunung. Setelah tren foto action figure dan foto bersama idola, kini foto naik gunung dengan bantuan Gemini AI juga sedang viral.
Satvik Pandey, pengamat media sosial dari Croma.com, bilang, berkat semua dukungan yang diterima AI Studio, Google bisa mengedit gambar hanya dengan perintah teks.
Ingin mengubah gaya rambut? Unggah swafoto dan minta Gemini untuk hasilkan gaya rambut yang Anda sukai.
Baca Juga: Prompt Edit Foto Pakai Motor Sport & Moge di Gemini AI, Foto Bareng Motor Impian
Ingin menambahkan matahari terbenam ke foto Anda saat di gunung, atau mengganti latar belakang foto? Gemini AI akan membantu Anda. Simak ulasan mengenai cara edit foto naik gunung menggunakan prompt Gemini AI berikut ini.
Cara mengedit foto di Gemini AI
- Buka aplikasi Gemini atau kunjungi gemini.google.com. Unggah gambar yang ingin Anda edit.
- Ketik perintah teks yang Anda inginkan. Tinjau gambar yang dihasilkan dan sempurnakan dengan perintah lanjutan jika perlu.
- Unduh atau bagikan gambar yang telah Anda edit langsung dari aplikasi atau web.
- Semua gambar yang diedit atau dibuat di Gemini akan menyertakan watermark SynthID tak terlihat dari Google, sebuah penanda yang menunjukkan bahwa gambar tersebut dihasilkan oleh AI.
Prompt edit foto di gunung pakai Gemini AI
Prompt di Gunung Bromo
Take a photo in the Bromo Tengger Semeru area, billowing sulfurous smoke, a dramatic sight amidst the expanse of the Tengger Sea of Sand. The sunrise presents a magical silhouette of the majestic Bromo, Batok, and Semeru. Use the original face from the uploaded photo.
Prompt di Gunung Lawu
Take a photo at an altitude of 3,265 meters above sea level, Mount Lawu's Hargo Dumilah Peak offers a boundless panorama of Central and East Java. The piercing cold air and the mystical aura of Lawu envelop, reminiscent of spiritual stories in Java. Use the original face from the uploaded photo.
Baca Juga: 15 Prompt Edit Foto Bayi Newborn Pakai Gemini AI, Ubah Momen Lucu Jadi Potret 8K
Prompt di Gunung Rinjani
Take a photo at the summit of Rinjani holding a sign that reads "Mount Rinjani 3,726 meters above sea level." Avoid typos. With the enchanting view of Lake Segara Anak nestled within the giant caldera as a backdrop. Feel a profound sense of peace as you gaze upon Mount Barujari, the child of Mount Rinjani, born in the middle of the blue lake. The majestic beauty of Mount Rinjani is a symbol of monumental achievement for every climber. Use the original face from the uploaded photo.
Prompt di Gunung Merbabu
Take a photo of Mount Merbabu holding a sign that reads "Mount Merbabu 3,145 meters above sea level" against a backdrop of expansive, beautiful savannah, offering a path dominated by green and golden panoramas. From the summit, you'll be spoiled by views of nearby Mount Merapi and a range of other mountains in Central Java. The Kenteng Songo Merbabu peak is an ideal spot to enjoy the beauty of sunrise and sunset above a sea of clouds. Use the original face of the uploaded photo.
Itu dia panduan singkat yang mengulik tentang cara edit foto di gunung pakai prompt Gemini AI, bisa dilakukan menggunakan laptop maupun ponsel.
Selanjutnya: Rekomendasi 5 Raket Padel Terbaik untuk Pemula Beserta Harganya di Indonesia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News