M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo Spesial J.CO Citimall Tuban, Nikmati 2 Paket Manisnya yang Hemat Sekarang

Promo Spesial J.CO Citimall Tuban, Nikmati 2 Paket Manisnya yang Hemat Sekarang
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - Kabar manis untuk Anda para pecinta donat! J.CO resmi membuka outlet barunya di Citimall Tuban dan menghadirkan promo spesial yang sayang untuk dilewatkan.

Melalui promo J.CO Open Citimall Tuban, tersedia dua paket hemat mulai Rp 121.000 yang berlangsung sampai 9 Januari 2026 saja. Paket ini cocok banget untuk menemani momen ngemil bersama orang-orang terdekat.

Dalam paket tersebut berisi donat favorit dan minuman segar yang bisa Anda nikmati sekaligus dengan harga bersahabat.

Promonya terbatas banget, jadi jangan sampai ketinggalan dan segera merapat ke J.CO Citimall Tuban sekarang sebelum periodenya berakhir.

Baca Juga: Hari Terakhir Promo Krispy Kreme Buy 1 Get 1, Paket 2 Lusin Donat Cuma Rp 119.000

Dikutip dari Instagram @jcoindonesia, berikut dua paket spesial J.CO Open Citimall Tuban yang bisa Anda nikmati:

  • 2 Beverage Due + 1 Box J.POPS (Rp 121.000)
  • 1/2 Dozen Donuts + 1 Box J.POPS + 1 Beverage Due + 1 J.COOL (Rp 179.000)
Promo J.CO Open Citimall Tuban 5-9 Januari 2026 Paket 121K

 

Promo J.CO Open Citimall Tuban 5-9 Januari 2026 Paket 179K

Baca Juga: Promo Say Bread Triple Treat sampai 15 Januari, Beli 2 Gratis 1 Roti Favorit

Untuk Beverage Due, berlaku beberapa pilihan berikut:

  • Jcoccino
  • Tiramisu
  • Iced Latte
  • Chocolate
  • Oreo Frappe
  • Iced Thai Tea

Promo berlaku selama persediaan masih ada. Ingat ya, Anda bisa menikmati promonya sampai 9 Januari 2026 saja. Jadi, pastikan Anda tidak melewatkan kesempatan ini.

Yuk, serbu promonya di J.CO Citimall Tuban sekarang juga sebelum kehabisan!

Selanjutnya: Daftar HP Terbaik yang Turun Harga di Januari 2026, Ini Dia Detail Lengkapnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Oppo Reno14 Gunakan Layar AMOLED 6.59 Inci yang Hasilkan 1,07 Miliar Warna

Seri Reno dari Oppo adalah lini produk yang paling istimewa. Bahkan pendahulunya, Reno13 masih sulit dilupakan karena efek butterfly shadownya.

Bali Jadi Tuan Rumah Maybank Marathon 2026, Pendaftaran Dibuka Februari

​Maybank Indonesia mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 pada Agustus mendatang, pendaftaran dibuka Februari nanti.

IHSG Diproyeksi Terkoreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG diperkirakan mengalami koreksi terbatas pada perdagangan Jumat (9/1)​. Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas hari ini.

Mantul Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 9 Januari 2026 Naik

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.577.000 Jumat (9/1/2026), naik Rp 7.000 dibanding harga Kamis (8/1/2026).

7 Promo Makanan Hari Ini 9 Januari 2026: McD hingga Pizza Hut Beri Diskon Spesial

Kumpulan promo kuliner 9 Januari 2026 dari Subway, McD lalu Pizza Hut dan Wingstop juga A&W. Cara tepat makan hemat menyambut weekend.

Ubah Botol Plastik Jadi Bernilai, Mesin Daur Ulang Aquviva Kini Ada di Tangerang

​Lewat mesin daur ulang Reverse Vending Machine di Alfamart, Aquviva mengajak masyarakat mengelola botol plastik dengan cara mudah dan bernilai.

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

5 Kesalahan Finansial yang Sering Bikin Rencana Menikah Tertunda

Simak yuk, 5 kesalahan finansial yang sering membuat rencana menikah tertunda bahkan gagal, katat ulasan berikut agar kamu segera menikah.

Rekomendasi Film Tentang Mimpi Beragam Genre dari Horor hingga Fantasi

Menarik untuk ditonton, berikut adalah daftar film yang memiliki tema tentang mimpi dalam berbagai genre.​

Tidak Dicukur, Kenalan dengan Brazilian Waxing untuk Hilangkan Rambut Kewanitaan

Treatment bernama brazilian waxing adalah treatment kecantikan yang bertujuan untuk menghilangkan rambut rambut pada area kewanitaan.​