M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo McD 15-18 Agustus 2024 Ada Paket Merdeka Gratis Kupon dan Diskon Makanan

Promo McD 15-18 Agustus 2024 Ada Paket Merdeka Gratis Kupon dan Diskon Makanan
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Kemerdekaan Indonesia sebentar lagi akan dirayakan dengan meriah oleh seluruh lapisan masyarakat. Promo McD juga turut serta memeriahkan Kemerdekaan dengan membagikan banyak diskon dan gratis menu tertentu.

Promo McD hadirkan paket “Agustusan Seru Lewat Drive Thru” dengan penawaran menu Paket Merdeka seharga Rp 79.545 (sebelum pajak & biaya Take Away).

Paket Merdeka ala McD ini berisi 2 PaNas 1 Ayam McD Opor Sambal Terasi + 1 Choco Caramel Pie + 1 Banana McFlurry with Oreo + 2 Teh botol Kotak.

Baca Juga: 5 Promo KFC Senin, Selasa, Rabu Edisi 12-28 Agustus 2024 Serba Diskon Kemerdekaan

Promo McD Paket Merdeka 15-18 Agustus 2024
Promo McD Paket Merdeka 15-18 Agustus 2024

Baca Juga: Promo Mako Bakery 1-16 Agustus 2024 Paket 7 Roti Rp 79K dan Paket 2 Slice Cake Rp 45K

Promo McD Paket Merdeka berlangsung selama periode tanggal 15 Agustus 2024 pukul 05.00 hingga 18 Agustus 2024 pukul 23.59 waktu setempat.

Khusus di tanggal 15 Agustus, Paket Merdeka hanya untuk pengguna Motor yang melakukan pembelian via Drive Thru.

Khusus di tanggal 17 Agustus, Paket Merdeka tersedia via Drive Thru (motor, mobil, becak, sepeda, dll) dan akan mendapatkan GRATIS Ekstra Kupon Promo Ayam McD Opor.

Setiap kendaraan yang mengikuti promo Paket Merdeka ala McD, maka bisa mendapatkan GRATIS stiker Drive Thru McDonald’s.

Baca Juga: Promo Holland Bakery Semua Produk Seharga 79% Gebyar Kemerdekaan 17-18 Agustus 2024

mcdonalds mcd restoran gerai
mcdonalds mcd restoran gerai

Baca Juga: Promo PHD 12-31 Agustus 2024 Ada Pizza Merah Putih di Semarak Merdeka Rp 79.000

Paket Merdeka

  • Paket Merdeka berisi: PaNas 1 Ayam McD Opor Sambal Terasi terdiri dari Ayam McD dengan saus Opor, Sambal Terasi, Nasi (medium), dan Teh botol kotak 250 ml.
  • Pilihan Ayam tersedia Kripsy atau Spicy, tidak bisa campur.
  • Minuman pada Paket Merdeka tidak dapat diganti.
  • Harga Paket Merdeka Rp 79.545 (sebelum pajak & biaya Take Away)
  • Menu Paket Merdeka tidak tersedia pada Counter Restoran, SOK, McDelivery, GrabFood, GoFood, ShopeeFood, dan MaximFood. 

Gratis Ekstra Kupon 17 Agustus

  • Hanya diberikan kepada konsumen Drive Thru untuk setiap transaksi pada tanggal 17 Agustus 2024 mulai 00.01 – 23.59 waktu setempat 
  • Tidak ada minimum pemesanan
  • Bounce back diberikan 1 (satu) untuk setiap 1 transaksi.

Baca Juga: 4 Promo Kemerdekaan 12-18 Agustus 2024 dari KFC, RotiO, Wingstop, Pepper Lunch

Mekanisme penukaran Kupon Promo

  • Periode penukaran: 18-31 Agustus 2024
  • Untuk penukaran Beli 1 Gratis 1 PaNas 1 Ayam McD Opor Sambal Terasi, perlu disertai kupon
  • Satu kupon hanya dapat menukarkan 1 paket saja, tidak berlaku kelipatan.
  • Kupon akan diambil oleh crew saat pembayaran.

Itu dia promo McD Paket Merdeka edisi Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-79. Dapatkan menu hemat di atas plus gratis ekstra kupon hanya berlangsung 1 hari saja!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Cara Mematikan Autocorrect di Android dan iPhone, Ini Dia Langkah Mudahnya!

Cara mematikan autocorrect di Android dan iPhone bertujuan untuk memudahkan pengetikkan chat di WhatsApp dan media sosial lainnya. 

5 Film Berlatar Perayaan Thanksgiving dari Beragam Genre

Untuk memperingati Thanksgiving, yuk coba tonton beberapa rekomendasi film tentang Thanksgiving dari beragam genre ini.​

Vivo S50 Pro Akan Segera Rilis, Apakah Bisa Kalahkan Honor 500? Ini Jawabannya!

Vivo S50 Pro telah disiapkan dan akan segera rilis, ponsel ini akan bersaing dengan Honor 500 dan Oppo Reno15 keluaran terbaru.   

7 Rekomendasi Maskara Waterproof yang Wudhu Friendly, Intip Daftar Lengkapnya!

Maskara waterproof lebih unggul dan bikin bulu mata tetap lentik. Maskara ini biasanya punya tekstur lengket & butuh waktu lama buat kering.  

Coba 6 Cara Bersosialisasi Mudah Untuk Kaum Introvert Ini

Anda bisa mencoba beberapa tips ini untuk bersosialisasi bagi kaum introvert yang ingin mulai membuka diri.​

IHSG Diproyeksi Naik, Simak Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Rabu (26/11)

IHSG berpeluang menguat pada perdagangan Rabu (26/11), setelah terkoreksi sebelumnya. ​Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​.

Turun Tipis, Cek Harga Emas Antam Hari Ini Rabu 26 November 2025

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.378.000 Rabu pagi (26/11/2025), turun Rp 2.000 dibanding Selasa pagi (25/11/2025).

Sunscreen Baru Amaterasun, Begini Cara Pakainya agar Perlindungan Lebih Maksimal

​Produk sunscreen terbaru Amaterasun meluncur dan begini panduan penggunaan yang sederhana lagi efektif.

Ada Potensi IHSG Menguat, Cek Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Rabu (26/11)

IHSG berpeluang menguat pada perdagangan Rabu (26/11/2025). ​Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ untuk hari ini.

Melejit Tinggi, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Rabu (26/11)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Rabu (26/11/2025) melejit. Emas Galeri 24 1 gram jadi Rp 2.416.000, emas UBS Rp 2.439.000.