M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo KFC Imlek 2024, Voucher Double Hoki Gratis Paket Ayam-Angpao Merah

Promo KFC Imlek 2024, Voucher Double Hoki Gratis Paket Ayam-Angpao Merah
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Raih banyak hoki selama perayaan Imlek hanya di KFC. Bagaimana cara mendapatkan promo KFC yang satu ini? Simak dulu artikel berikut.

Periode Imlek telah dimulai. Gerai ayam KFC tawarkan berbagai hadiah menarik mulai dari menu utama ayam, burger, hingga side dish seperti es krim, spaghetti, puding, dan sebagainya.

Melansir dari laman resmi KFC Indonesia, KFC sediakan sebuah kejutan Imlek, yakni Voucher Double Hoki setiap kali melakukan transaksi sebanyak minimal Rp 88.000 untuk pembelian menu apapun!

Baca Juga: Pemilu 2024, Holland Bakery Tawarkan Promo Diskon 20% All Products

Promo KFC Kejutan Voucher Double Hoki
Promo KFC Kejutan Voucher Double Hoki

Baca Juga: Promo Apresiasi Profesi di Pizza Hut & PHD, Diskon 20% untuk Pers 5-11 Februari 2024

Voucher Double Hoki dari KFC bisa ditukarkan pada pembelian selanjutnya, lho.

Adapun 2 macam kupon Double Hoki yang akan Anda dapatkan, di antranya:

  1. Kupon BOGO (buy one get one)
  2. Kupon Free Product

Kupon Double Hoki ala KFC akan diberikan untuk setiap transaksi pada layanan dine in, take awat, drive thry, home delivery, aplikasi KFCku, aplikasi marketplace, KFC Box, serta KFC Coffee.

Baca Juga: Diskon Nyoblos Pertama di Promo Pepper Lunch Februari 2024, Tanpa Minimum Pembelian

Setiap transaksi minimal Rp 80.000 (sebelum pajak) / minimal Rp 88.000 (setelah pajak), maka customer akan mendapatkan kupon Double Hoki yang terdiri atas 2 bagian secara acak, yaitu:

  • BOGO (beli 1 gratis 1): pilih menu antara Super Besar 1 / Super Besar 2 / Super Komplit 1 / Super Komplit 4
  • FREE Kupon Product: pilih menu antara Soft Ice Cream / Pudding / Sundae Ice Cream / Spaghetti Deluxe.

Syarat & ketentuan pembelian:

  1. Berlaku di Nasional store, kecuali KFC Bandara
  2. Periode promo KFC 1-18 Februari 2024
  3. Berlaku 1 kupon = 1 transaksi
  4. Khusus kupon BOGO Super Komplit 4 tidak berlaku di KFC Box
  5. Penukaran Free kupon produk di sertai pembelian produk tanpa minimal transaksi
  6. Masa expired kupon sampai 29 Februari 2024

Baca Juga: Kumpulan Promo Dunkin Donuts Edisi Imlek, Valentine, dan Pemilu 2024

KFC Double Hoki spesial Drive Thru

Promo KFC Double Hoki gratis via drive thru
Promo KFC Double Hoki gratis via drive thru

Khusus pembelian drive thru, KFC juga menawarkan promo hoki lainnya yang tak kalah menggiurkan!

Ada gratis Amplop Angpao KFC & Coca Cola Eksklusif selama periode 6-10 Februari 2024.

Baca Juga: Promo 2.2 McD 2-20 Februari 2024, McKids dan Paket Imlek 3 Ayam-Minum Rp 69.545

Promo KFC Double Hoki gratis via drive thru
Promo KFC Double Hoki gratis via drive thru

Ada pula gratis Cherry Blossom Float + Voucher Double Hoki selama periode 1-18 Februari 2024.

Seluruh promo gratis KFC tersebut hanya berlaku di store KFC dengan layanan drive thru minimal Rp 88.000.

Untukmu yang ingin meraih banyak hoki, mari kunjungi gerai KFC terdekatmu dan pesan promo Kejutan Voucher Double Hoki sekarang juga selama promo berlangsung!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hasil Kumamoto Masters 2025, Gregoria Mariska Tunjung Kembali Mencapai Laga Puncak

Hasil Kumamoto Masters 2025 Babak Semifinal Sabtu (15/11), Gregoria Mariska Tunjung kembali mencapai partai puncak turnamen BWF Super 500 ini.

Prediksi Laga Portugal vs Armenia Pada 16 November 2025 di Kualifikasi Piala Dunia

Simak prediksi Portugal vs Armenia Minggu 16 November 2025, malam WIB di Estadio do Dragao bakal jadi laga yang ditunggu pecinta bola. 

8 Rebusan Daun yang Efektif Turunkan Kolesterol Tinggi

Adakah rebusan daun yang efektif turunkan kolesterol tinggi? Yuk, intip selengkapnya di sini!          

iPhone 16 Paling Canggih di Kelas Flagship? Ada Fitur LiDAR Scanner dan UWB 2!

IPhone 16 jadi ponsel flagship super canggih karena hadirkan fitur LiDAR scanner & UWB 2. Fitur UWB ini juga dimiliki pesaingnya, Google Pixel 9.

12 Buah yang Cepat Turunkan Kadar Kolesterol Tinggi, Mau Coba?

Mari intip daftar buah yang cepat turunkan kadar kolesterol tinggi berikut ini. Ada apa saja, ya?   

4 Minyak yang Cocok Digunakan saat Diet Turunkan Berat Badan

Ternyata ini beberapa minyak yang cocok digunakan saat diet turunkan berat badan. Kira-kira apa saja, ya?

3 Alasan Mengapa Pemilik iPhone Lebih Gampang Ditipu, Cek Solusinya di Sini!

Ada beberapa alasan mengapa pemilik iPhone lebih gampang ditipu dibandingkan pemilik Android. Pengguna Android seringnya pakai kata sandi unik.

Manfaat Minum Jus Bit untuk Tekanan Darah yang Jarang Diketahui

Ternyata ini dia manfaat minum jus bit untuk tekanan darah yang jarang diketahui!                    

Apakah Perlu Minum Obat Asam Urat Seumur Hidup? Ini Dia Jawaban dari Dokter!

Apakah perlu minum obat asam urat seumur hidup? Obat asam urat seperti allopurinol dan febuxostat bisa bantu mengelola kadar asam urat dengan baik

7 Manfaat Konsumsi Makanan Berserat untuk Kesehatan Tubuh

Apa saja manfaat konsumsi makanan berserat untuk kesehatan tubuh, ya? Cari tahu di sini, yuk!