MOMSMONEY.ID - Bikin sahur Anda jadi lebih semangat dengan Hokben Ramadan Sahur Deals. Ya, Anda berkesempatan untuk mendapatkan promo spesial di waktu sahur hingga tanggal 31 Maret 2025.
Cocok sekali untuk Anda yang ingin makan sahur enak dan praktis. Hanya perlu pesan di Hokben saja, baik dine in, take away, maupun drive thru pada pukul 01.00 hingga 03.00. Lalu dapatkan promo spesialnya.
Baca Juga: Promo CFC Komandan, Paket Ayam + Nasi + Teh Pucuk + Kurma Mulai Rp 34.000-an
Dikutip dari Instagram Hokben Indonesia, melalui promo Hokben Ramadan Sahur Deals ini, Anda bisa mendapatkan Free 1 Hoka Ichiman (Yakimeshi atau Okayu Ni Tamago) dengan minimal pemesanan Rp 100.000. Promo ini khusus di jam 01.00-03.00 ya.
Jadi, jangan sampai melewatkan promo spesial di waktu sahur ini. Anda bisa mengetahui store Hokben mana saja yang melayani sahur langsung cek di Hokben24jam.
Baca Juga: Promo Esteh Indonesia Duo Deal, Chizu Red Velvet + Esteh Susu Hanya Rp 33.000
Syarat dan ketentuan berlaku sebagai berikut:
- Berlaku dine in, take away, dan drive thru
- Bebas pilih Hoka Ichiman: Yakimeshi atau Okayu Ni Tamago
- Hanya berlaku di store Hokben tertentu
- Harga sebelum pajak.
Nikmati kehangatan sahur yang praktis, lezat, dan hemat hanya di Hokben. Yuk, dapatkan promonya di Hokben terdekat!
Selanjutnya: Catat Rute Ganjil Genap Jakarta Timur, Simak Biar Terhindar Tilang!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News