M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo Cinema XXI Akhir Bulan, Tukar Reward BCA Pakai Paket Popcorn-Minuman

Promo Cinema XXI Akhir Bulan, Tukar Reward BCA Pakai Paket Popcorn-Minuman
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Hanya dengan menukarkan poin Reward BCA, Anda sudah bisa menikmati berbagai hadiah menarik berupa paket popcorn yang disediakan pada Promo Cinema XXI kali ini.

Cinema XXI sediakan 2 macam promo yang bisa didapatkan hanya dengan melakukan transaksi menggunakan Reward BCA.

Dikutip dari BCA.co.id, Reward BCA merupakan loyalty point BCA yang diberikan kepada pemegang kartu kredit BCA untuk setiap transaksi belanja menggunakan kartu kredit.

Nantinya, Reward BCA ini akan terakumulasi menjadi saldo yang bisa dipakai sebagai diskon, ditukar ke berbagai loyalty program, atau bisa juga ditukarkan menjadi 2 macam promo berikut ini.

Baca Juga: Cashback 100% Film Dua Hati Biru di Promo Cinema XXI 17-30 April 2024 via Mandiri

Promo Reward BCA di Cinema XXI
Promo Reward BCA di Cinema XXI

Baca Juga: 3 Promo Richeese Factory 2024, Menu Baru Nugget Bubble Crumb Pedas Rp 31.818

Reward BCA 1

  • Tukar Reward BCA senilai Rp 25.000
  • Dapat Paket Combo A / Paket Combo B

Keterangan:

  • Combo A: Popcorn Salt Small + XXI Jawa Tea / Soft Drink Small
  • Combo B: Popcorn Sweet Glaze Small + XXI Java Tea / Soft Drink Small

Reward BCA 2

  • Transaksi dengan Reward BCA untuk 1 tiket nonton
  • Dapat Bonus 1 tiket nonton

Keterangan:

  • Khusus untuk studio Deluxe & IMAX
  • Tidak berlaku untuk The Premiere

Baca Juga: Promo Payday Beli 1 Dapat 2 Pizza di Pizza Hut Delivery x BCA Edisi 25-27 April 2024

Promo Reward BCA ini berlangsung hingga akhir bulan, tepatnya pada 30 April 2024, khusus setiap hari Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Untuk setiap transaksi Promo Reward BCA di Cinema XXI, maka akan dikenakan tambahan Rp 1 sebagai kode unik pembayaran.

Berlaku untuk semua Kartu Kredit BCA (kecuali BCA Visa Singapore Airlines, BCA Visa Corporate, BCA Blibli Mastercard, BCA tiket.com Mastercard, dan BCA Smartcash).

Promo berlaku untuk 1x penukaran / nasabah / hari selama periode program berlangsung di Cinema XXI & XXI Café, khusus penukaran di offline store.

Berikut offline store yang berpartisipasi dalam Promo Reward BCA di Cinema XXI ini:

Baca Juga: Promo Pepper Lunch Buy 1 Free 1 Menu Tertentu Edisi Hari Kartini 21-30 April 2024

JAKARTA:

Kota Kasablanka XXI, Djakarta Theater XXI, ST Moritz XXI, Kelapa Gading XXI, Gandaria City XXI, Emporium Pluit XXI, Baywalk Pluit XXI, Taman Anggrek XXI, Plaza Senayan XXI, Plaza Indonesia XXI, Metropole XXI, Pondok Indah 2 XXI, dan Green Sedayu XXI

DEPOK:

Pesona Square XXI & Margo City XXI 

BOGOR:

Bogor Square XXI & AEON Sentul XXI 

Baca Juga: Promo CFC Indonesia Terbaru 2024, Ayam Bakar Samyang hingga Murah Nampol Rp 15.000

TANGERANG:

Summarecon Serpong XXI, The Breeze XXI, Karawaci XXI, AEON Mall BSD City XXI, dan Bintaro Xchange 2 XXI

BEKASI:

Summarecon Mall Bekasi XXI, TSM Cibubur XXI, dan Mega Bekasi XXI

Segera ambil penawaran menggiurkan pada Promo Reward BCA di Cinema XXI setiap weekend di bulan April 2024 ini!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Minggu 11 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Minggu 11 Januari 2026 ini, cek peluang kerja, stabilitas finansial, dan arah rezekimu.

11 Daftar Makanan yang Tinggi Kandungan Kolesterolnya

Ternyata ini, lho, daftar makanan yang tinggi kandungan kolesterolnya. Cek selengkapnya di sini!       

Spesifikasi Gila! Tecno Camon 40 Pro Bawa Helio G100 dan Sertifikasi IP69

Tecno Camon 40 Pro hadir dengan Helio G100 Ultimate, RAM 8GB, dan sertifikasi IP68/IP69. Simak ulasan mendalam kualitas layar AMOLED & kamera 50MP

Promo Pepper Lunch Awal Tahun 2026, Diskon Delivery sampai 40% Lewat Ojol

Awal tahun makin hemat! Pepper Lunch tawarkan diskon delivery hingga 40% untuk menu andalan di berbagai aplikasi ojek online.