M O M S M O N E Y I D
Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (20/3) Hujan Deras, Provinsi Ini Berstatus Waspada

Peringatan Dini Cuaca Besok (20/3) Hujan Deras, Provinsi Ini Berstatus Waspada
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Rabu (20/3) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Waspada bencana di beberapa provinsi di Indonesia.

"Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip Slasa (19/3).

Sesuai peringatan dini BMKG, ada beberapa provinsi terdampak di Indonesia pada Rabu (20/3) yang berada dalam kategori Waspada bencana.

Informasi saja, bencana hidrometeorologi akibat dampak hujan lebat, seperti banjir dan tanah longsor.

Baca Juga: Didominasi Cerah Sepanjang Hari, Begini Ramalan Cuaca Besok di Jawa Timur

Berikut provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

  • Sumatra Barat
  • Sumatra Selatan
  • Nusa Tenggara Barat
  • Nusa Tenggara Timur
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tenggara
  • Papua

Baca Juga: Benarkah Gempa Megathrust Lumpuhkan Jakarta? Ini Kata BMKG

Sementara kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi antara lain:

  • Solok
  • Sijunjung
  • Pasaman Barat
  • Ogan Komering Ulu Timur
  • Musi Rawas
  • Kota Prabumulih
  • Lombok Utara
  • Manggarai
  • Alor
  • Timor Tengah Utara
  • Kota Palangka Raya
  • Kotawaringin Barat
  • Barito Utara
  • Kota Balikpapan
  • Kutai Kartanegara
  • Kutai Barat
  • Kota Tarakan
  • Malinau
  • Nunukan
  • Luwu
  • Kota Makassar
  • Kota Palopo
  • Kota Kendari
  • Buton
  • Konawe Selatan
  • Kota Jayapura
  • Nabire
  • Mimika

Peringatan dini cuaca besok hujan lebat dengan kategori Waspada bencana tersebut berlaku mulai Rabu, 20 Maret 2024 pukul 07.00 hingga Kamis, 21 Maret 2024 pukul 07.00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Makanan Sehari-hari yang Bisa Bikin Tekanan Darah Naik

Ternyata ini, lho, makanan sehari-hari yang bisa bikin tekanan darah naik. Wah, ada apa saja?           

10 Camilan untuk Mengatasi Gula Darah Rendah Paling Cepat

Ada sejumlah camilan untuk mengatasi gula darah rendah paling cepat. Yuk, intip daftarnya di sini!    

15 Rekomendasi Camilan Sehat Sebelum Tidur agar Tidur Lebih Nyenyak

Intip sejumlah rekomendasi camilan sehat sebelum tidur agar tidur lebih nyenyak berikut, yuk!             

8 Buah yang Secara Alami Turunkan Tekanan Darah Anda

Yuk, intip beberapa buah yang secara alami turunkan tekanan darah Anda berikut! Ada apa saja?        

9 Makanan Tinggi Antioksidan yang Bagus untuk Kesehatan

Mari intip daftar makanan tinggi antioksidan yang bagus untuk kesehatan berikut ini! Apa saja, ya?     

6 Minuman untuk Mengatasi Peradangan secara Alami, Mau Coba?

Ada sejumlah minuman untuk mengatasi peradangan secara alami. Apa sajakah itu?                               

7 Teh yang Secara Alami Turunkan Tekanan Darah Tinggi

Ini dia beberapa teh yang secara alami turunkan tekanan darah tinggi. Apa sajakah itu?                 

4 Manfaat Makan Wortel untuk Menjaga Kesehatan Mata, Apa Saja?

Apa saja manfaat makan wortel untuk menjaga kesehatan mata, ya? Cari tahu selengkapnya di sini!            

Hasil Malaysia Open 2026, Jonatan dan Fajar/Fikri Maju ke Semifinal

Hasil Malaysia Open 2026 Babak Perempat Final Jumat (9/1), Jonatan Christie dan Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri lolos ke semifinal.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (10/1), Provinsi Ini Diguyur Hujan Sangat Lebat

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Sabtu 10 Januari 2026 dan Minggu 11 Januari 2026 hujan sangat lebat di provinsi berikut ini.