M O M S M O N E Y I D
Santai

Percaya Alien? Jika Tidak, Coba Tonton 4 Film tentang Alien Ini

Percaya Alien? Jika Tidak, Coba Tonton 4 Film tentang Alien Ini
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Jika masih penasaran dengan keberadaan alien, berikut ini adalah beberapa rekomendasi film yang menceritakan tentang alien lo.

Alien merupakan salah satu makhluk planet lain yang keberadaannya masih misterius dan penuh tanda tanya bagi manusia.

Rasa penasaran tentang alien kemudian membuat banyak film dengan genre sci-fi mengangkatnya sebagai tema cerita.

Dari mulai mengenai bentuk dan bagaimana alien datang ke bumi, adalah ide cerita dari film-film tentang alien.

Berikut rekomendasi film-film yang memiliki tema cerita tentang alien:

Baca Juga: Rekomendasi 5 Film Penuh Petualangan di Dunia Bebas, Tonton Yuk

Independence Day

Film lawas yang dibintangi oleh Will Smith, Bill Pullman, dan Jeff Goldblum ini menceritakan tentang kedatangan alien ke Bumi.Sekumpulan alien datang menyerang Bumi dan berniat untuk mengambil alih Bumi dan seluruh isinya.

Dengan seluruh kemampuan seluruh manusia di Bumi berusaha untuk menyerang kembali alien. Pada tanggal 4 Juli, mereka semua berkumpul dan mulai melancarkan rencana agar terbebas dari jeratan alien.

Prometheus

Film alien selanjutnya yang juga menceritakan tentang kedatangan alien adalah film berjudul Prometheus dari tahun 2012. Film ini merupakan film alien yang memiliki genre horor action.

Prometheus mengisahkan tentang sekelompok tim ilmuwan yang melakukan perjalanan ke bulan. Namun kemudian mereka menemukan fakta bahwa mereka tidaklah sendirian saat berada di bulan.

Baca Juga: Ada 6, Berikut Rekomendasi Film Fantasi Sihir Terbaik Wajib Tonton

Arrival

Arrival merupakan salah satu film sci-fi yang mengangkat tema cerita tentang kedatangan alien ke bumi. Film ini tak memiliki elemen horror yang kebanyakan diangkat ketika menceritakan tentang keberadaan alien.

Film ini turut dibintangi oleh Amy Adams dan Jeremy Renner sebagai pemeran utamanya. Arrival juga mengangkat tema cerita murni tentang kehidupan alien yang ternyata berdampingan dengan manusia.

Ender’s Game

Menceritakan tentang seorang remaja bernama Ender yang direkrut oleh tentara internasional. Ia direkrut untuk menjadi pemimpin dalam pertempuran melawan Formics.

Formics sendiri adalah ras alien yang menyerbu Bumi dan menghabiskan hampir seluruh makhluk hidup di Bumi. Ender’s Game dibintangi oleh Harrison Ford, Asa Butterfield, dan Hailee Steinfeld.

Jangan lupa ditonton semua, itulah beberapa rekomendasi film yang bertema tentang kehidupan alien,

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 1-7 Januari 2026, Rinso-Mama Lemon Hemat Banyak

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 1-7 Januari 2026 untuk belanja lebih hemat. Cek di sini.

Promo JSM Hypermart Periode 2-5 Januari 2026, Aneka Buah Segar Harga Spesial

Cek dan manfaatkan katalog promo JSM Hypermart Hyper Diskon Weekend periode 2-5 Januari 2026 untuk belanja di akhir pekan.

Diminati, Jumlah Pelanggan Kereta Panoramic Tumbuh 38,6% Sepanjang 2025

KAI mencatat, jumlah pelanggan Kereta Panoramic yang dikelola KAI Wisata mencapai 150.176 pelanggan​ di 2025.

Katalog Promo JSM Alfamidi Spesial Tahun Baru Periode 2-4 Januari 2026

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi periode 2-4 Januari 2026 untuk belanja hemat selama akhir pekan ini.

Lanjut Ngacir, Story (IP) Bertahan di Puncak Kripto Top Gainers 24 Jam

Selain kripto Story (IP), simak daftar para penghuni kripto top gainers 24 jam terakhir.            

Rekomendasi 6 Drama Korea Tentang Persahabatan Wanita yang Manis dan Hangat

Berikut rekomendasi drama Korea alias drakor tentang persahabatan para wanita yang punya cerita manis banget.​

Katalog Promo JSM Alfamart Periode 2-4 Januari 2026, Harga Spesial Tahun Baru

Harga promo JSM Alfamart periode 2-4 Januari 2026 tidak berlaku di wilayah NTT, Balikpapan, Samarinda, dan Sorong.

Perdagangan Perdana di 2026, Harga Emas Hari Ini Lanjut Reli

Harga emas hari ini di pasar global naik, melanjutkan kinerja tahunan terbaiknya sejak 1979 pada tahun lalu.  

5 Drakor Populer Sutradara Shin Won Ho, Garap Reply 1988 yang Legendaris

Jika suka dengan drakor slice of life, beberapa drama sutradara Shin Won Ho berikut berikut ini bisa ditonton.

4 Cara Mengatasi Mood Swing Saat PMS, Pastikan Tidur Cukup

Sering alami mood swing saat PMS tiba? Coba gunakan tips berikut ini untuk mengatasi mood swing PMS, ya.​