M O M S M O N E Y I D
Santai

Panduan Cara Kirim File Besar via WhatsApp Pakai Google Drive hingga DropBox

Panduan Cara Kirim File Besar via WhatsApp Pakai Google Drive hingga DropBox
Reporter: Bimo Adi Kresnomurti  |  Editor: Bimo Kresnomurti


MOMSMONEY.ID - Mari simak cara kirim file besar via Whatsapp dengan Google Drive hingga DropBox berikut ini.

Pengguna bisa ikuti beberapa langkah mudah untuk mengirimkan file besar via Whatsapp tanpa perlu repot memisahnya.

WhatsApp merupakan salah satu platform percakapan yang mudah diakses oleh berbagai pemilik HP.

Nah, beberapa fitur WhatsApp cukup membantu dalam berkomunikasi secara daring.

Namun, WhatsApp belum memiliki fitur untuk mengirimkan file dalam jumlah dan ukuran besar sekaligus.

Sehingga, pengguna bisa mengakalinya dengan memanfaatkan fitur berbagi link cloud storage.

Untuk mengirim file besar, Anda dapat menggunakan beberapa metode layanan Cloud Storage hingga aplikasi lain.

Baca Juga: 3 Cara Membuka Akses Google Drive melalui Browser dan Aplikasi untuk Pemula

Panduan Cara Kirim File Besar via WhatsApp Pakai Google Drive hingga DropBox
Panduan Cara Kirim File Besar via WhatsApp Pakai Google Drive hingga DropBox

Pengguna dapat mengunggah file besar ke layanan penyimpanan cloud seperti Google Drive, Dropbox, atau OneDrive.

Setelah diunggah, Anda dapat membagikan tautan unduhan kepada penerima sehingga mereka dapat mengunduh file tersebut.

Ada juga aplikasi atau layanan khusus yang dirancang untuk mengirim file besar seperti WeTransfer, Send Anywhere, atau TransferXL.

Anda bisa mengunggah file ke platform ini, memasukkan alamat email penerima, dan mereka akan menerima tautan unduhan melalui email.

Pengguna juga bisa memasukkan file ke format ZIP dan mengirimnya melalui email atau platform berbagi file.

Baca Juga: Inilah Cara Keluar Grup Whatsapp Tanpa Diketahui dalam 2 Metode

Ada beberapa cara kirim file besar via WhatsApp apabila file memiliki ukuran lebih dari 16 MB saja.

Simak beberapa cara kirim file besar via WhatsApp dengan bantuan Drive dan DropBox.

Cara kirim file besar via Whatsapp

1. Cara kirim file besar via Whatsapp dengan Google Drive

Pertama, pengguna juga bisa memanfaatkan fitur upload file ke Google Drive dan kirim link lewat WhatsApp.

  • Buka akun Google Drive
  • Klik New untuk upload file.
  • Klik Kirim.
  • Klik Get link.
  • Pilih opsi Anyone with the link.
  • Klik Copy link.
  • Pilih opsi Done.
  • Kirimkan melalui WhatsApp.

2. Cara kirim file besar via Whatsapp dengan DropBox

Kemudian, ada platform gratis lainnya seperti DropBox yang bisa dimanfaatkan untuk kirim file besar.

  • Buka laman DropBox.
  • Klik Sign Up.
  • Masukkan email dan Password.
  • Klik ikon Plus pada halaman utama.
  • Unggah file besar.
  • Tunggu hingga muncul link.
  • Atur opsi privasi.
  • Salin link DropBox.
  • Kirimkan melalui WhatsApp.

Baca Juga: 5 Penipuan ChatGPT yang Harus Diwaspadai, Hati-hati Jangan Sembarangan Masukan Data

3. Cara kirim file besar via Whatsapp Web

WhatsApp Web bisa dimanfaatkan untuk kirim file besar dalam beberapa kali frekuensi.

  • Login ke WhatsApp Web.
  • Buka chat pilihan.
  • Klik Attach.
  • Pilih File.
  • Klik Send.
  • Tunggu hingga file besar terkirim.

Sebagai catatan, file WhatsApp harus memiliki ukuran di bawah 16 MB saja untuk sebuah dokumen.

Melalui, langkah dan cara kirim file besar via WhatsApp dengan bantuan Drive dapat dilakukan sesuai kebutuhan pengguna.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

IHSG Berpotensi Rebound, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Senin (26/1)

IHSG berpeluang rebound pada perdagangan Senin (26/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Makin Dekat Rp 3 Juta, Harga Emas Antam Hari Ini Senin 26 Januari 2026 Melonjak

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.917.000 Senin (26/1/2026), naik Rp 30.000 dibanding harga hari sebelumnya.

Promo Menu Baru Pepper Lunch, Nikmati Sensasi Sizzling Mango Habanero Lebih Hemat

Pepper Lunch rilis menu Sizzling Mango Habanero, padukan manis mangga dan pedas habanero. Tersedia paket hemat plus lemon tea, cek selengkapnya!

IHSG Diproyeksi Rebound, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Senin (26/1)

IHSG diproyeksikan rebound pada perdagangan hari ini, Senin (26/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ hari ini.

Stop Ribet! WhatsApp Web Akhirnya Dukung Panggilan Suara dan Video

WhatsApp Web resmi luncurkan panggilan suara dan video. Kini, Anda tak perlu lagi ambil ponsel untuk terhubung.  

IHSG Masih Rawan Koreksi, Berikut Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Senin (26/1)

IHSG masih rawan mengalami koreksi pada perdagangan Senin (26/1/2026).​ Simak rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

Makan Berdua Jadi Super Hemat, Cek Promo Gokana & Ramen Ya! Sekarang

Ingin makan enak berdua tanpa bikin dompet nangis? Cek promo terbaru Gokana dan Ramen Ya! sekarang juga! Menu lezat, lengkap, dan hemat.

Duka Mendalam, 6 Film Ini Ungkap Pedihnya Kehilangan Orang Tercinta

Ingin tahu rasanya berjuang setelah kehilangan? Sederet film ini menampilkan perjuangan karakter hadapi grieving atau duka. Jangan lewatkan!

Momen Gajian Lebih Hemat, Promo Subway Payday Deals Tawarkan Beli 1 Gratis 1 Delivery

Momen gajian di Subway makin untung. Ada promo beli 1 gratis 1 untuk menu favorit. Pesan delivery dan rasakan hematnya sekarang!

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Senin (26/1/2026) Mager

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Senin (26/1/2026) kompak stagnan. Emas Galeri 24 tetap Rp 2.925.000, emas UBS Rp 2.974.000