M O M S M O N E Y I D
Bugar

Moms, Inilah 5 Cara Ampuh Mencegah Penyakit Hernia

 Moms, Inilah 5 Cara Ampuh Mencegah Penyakit Hernia
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa cara ampuh yang bisa Anda lakukan untuk mencegah penyakit hernia.

Hernia atau turun berok adalah benjolan yang muncul akibat keluarnya organ dalam tubuh melalui jaringan di sekitarnya yang melemah. 

Jika dibiarkan tidak tertangani, hernia bisa menyebabkan aliran darah tersumbat sehingga terjadi kematian jaringan. 

Namun, ada beberapa kondisi yang menyebabkan jaringan ikat melemah dan menyebabkan organ mudah menonjol bila menerima tekanan. 

Dirangkum dari Healthline, terdapat beberapa cara ampuh yang bisa Anda lakukan untuk mencegah penyakit hernia, antara lain: 

Baca Juga: Kenali Tanda dan Penyebab Hernia Inguinalis pada Anak

1. Mempertahankan berat badan yang ideal

Cara ampuh untuk mencegah hernia yang pertama dalah mempertahankan berat badan yang ideal.

Penting selalu menjaga berat badan tetap ideal sebagai langkah pencegahan obesitas. 

Obesitas dapat membuat dinding perut tertekan akibat adanya lemak tubuh ekstra yang memberikan kekuatan pada bagian tengah tubuh. 

2. Konsumsi makanan berserat tinggi

Cara ampuh untuk mencegah hernia yang kedua adalah konsumsi makanan berserat tinggi. 

Buang air besar yang teratur dan lancar tentunya dapat mencegah terjadinya sembelit. 

Sembelit sendiri diketahui sebagai salah satu faktor risiko pemicu terjadinya hernia.

Sembelit rentan membuat seseorang untuk mengejan terlalu keras saat buang air besar. 

Maka dari itu, penting untuk mengonsumsi makanan tinggi serat seperti buah-buahan, sayuran, hingga kacang-kacangan. Selain itu, penting untuk selalu menjaga tubuh tetap terhidrasi. 

3. Memeriksakan diri ke dokter jika mengalami batuk kronis

Cara ampuh untuk mencegah hernia yang ketiga adalah memeriksakan diri ke dokter jika mengalami batuk kronis.  

Batuk kronis atau yang berlangsung secara terus-menerus dapat meningkatkan risiko terjadinya hernia. 

Jika Anda mengidap batuk kronis yang dipicu oleh kondisi tertentu seperti asma atau infeksi, penting untuk segera memeriksakan diri ke dokter.   

4. Berhenti merokok

Cara ampuh untuk mencegah hernia yang keempat adalah berhenti merokok. 

Kebiasaan merokok berbahaya untuk semua aspek kesehatan pada tubuh. 

Sebab, merokok dapat menyebabkan batuk kronis yang memberikan tekanan ekstra pada perut.

Jika Anda merokok, maka pertimbangkanlah untuk berhenti merokok secepat mungkin. 

Baca Juga: Perut Sering Sakit? Ini Penyebab Sakit Perut Sebelah Kanan yang Perlu Diketahui

5. Mengonsumsi jus sayur

Cara ampuh untuk mencegah hernia yang kelima adalah mengonsumsi jus sayur. 

Jus yang terdiri dari wortel, bayam, bawang bombai, brokoli, dan kale, bisa jadi salah satu obat hernia alami. 

Nutrisi serta sifat antiradang yang ada pada sayur-sayuran tersebut dipercaya akan membantu meredakan nyeri yang timbul akibat hernia. 

Hernia sebenarnya tidak benar-benar bisa dicegah, apalagi jika yang mendasarinya adalah keturunan. 

Itulah beberapa cara ampuh yang bisa Anda lakukan untuk mencegah penyakit hernia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Indomaret Harga Spesial 21-26 Januari 2026, Snack-Body Care Diskon hingga 40%

Promo Indomaret Harga Spesial Periode 13-26 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat, Moms.

Promo Alfamart Home Care 16-31 Januari 2026, So Klin-Stella Diskon hingga 35%

Manfaatkan promo Alfamart Home Care periode 16-31 Januari 2026 untuk belanja hemat kebutuhan rumah tangga.

Promo Alfamart Personal Care Fair 16-31 Januari 2026, Skincare Diskon hingga 45%

Ingin tampil menawan tanpa boros? Alfamart tawarkan diskon hingga 45% untuk produk personal care.   

Belum Bosan Cetak Rekor Tertinggi, Harga Emas Hari Ini Tembus US$ 4.800

Harga emas hari ini di pasar global melompat 2,6% mencapai rekor tertinggi baru. Ini penyebabnya!        

SilverQueen Mulai Rp 8.900 Saja, Cek Promo Alfamart Chocolate Fair 16-31 Januari 2026

Alfamart gelar promo Chocolate Fair hingga 31 Januari 2026. Berbagai merek cokelat favorit bisa didapatkan dengan harga jauh lebih murah.

Promo J.CO Hemat Maksimal, Paket Minuman Favorit Berdua hingga Berlima Mulai 55 Ribu

Mau traktir teman di J.CO? Paket promo J.CO bundling minuman hemat ini bikin momen kumpul makin seru. Cek pilihannya di sini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (21/1): Awas Hujan Ekstrem di Jakarta Sekitarnya!

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Rabu (21/1) di Jabodetabek dengan status Awas hujan sangat lebat hingga ekstrem di wilayah berikut ini.

Psikis Terguncang, Kenali 4 Bahaya Ghosting untuk Kesehatan Mental

Menyalahkan diri sendiri setelah di-ghosting? Bukan salah Anda! Pahami efek psikologis ghosting dan langkah untuk pulih.  

Hemat Awal Tahun, Shihlin Tawarkan Promo New Year New Favorite Cuma Rp 30.000/Menu

Awal tahun, Shihlin tawarkan promo New Year New Favorite! Nikmati snack pilihan mulai Rp 30.000/menu. Cek syarat lengkapnya agar tak ketinggalan!

Waspada Tingkat Tinggi! Hujan dan Cuaca Ekstrem di Provinsi Ini Jelang Akhir Januari

BMKG memperkirakan, sebagian wilayah Indonesia mengalami peningkatan intensitas hujan dan cuaca ekstrem menjelang akhir Januari 2026.