M O M S M O N E Y I D
HOME, Keluarga

Masak Sahur 10 Menit, Intip Resep Tahu Mapo si Chinese Food Pedas yang Halal

Masak Sahur 10 Menit, Intip Resep Tahu Mapo si Chinese Food Pedas yang Halal
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Untuk menu sahur kali ini, masak Chinese Food Halal “Tahu Mapo” yang bisa dimasak dalam waktu 10 menit, yuk!

Tahu Mapo atau Mapo Tofu merupakan makanan asli asal Tiongkok, dari provinsi Sichuan yang sudah cukup terkenal di wilayah Asia Timur.

Menurut Wikipedia, Tahu Mapo memiliki makna sebagai tahu nenek yang berwajah bopeng.

Baca Juga: Promo Alfamart April 2022, Diskon Paket Ramadan dari Sirup hingga Wafer Lebaran

Tahu Mapo si Chinese Food ini berbahan dasar tahu yang dipotong kubus dan dimasak dengan berbagai bumbu pedas dan berminyak. Rasanya sangat lembut, gurih, namun pedasnya tetap terasa.

Baca Juga: Promo Kopi Kenangan Jumat-Minggu, Hadir Kupon April Diskon Rp 15.000

Tahu Mapo sangat cocok disajikan untuk menu sahur nanti, karena sangat mudah dibuat dan hidangan ini hanya membutuhkan waktu memasak selama 10 menit saja.

Mau tahu resep Tahu Mapo asal Tiongkok yang satu ini? Melansir dari resep Lee Kum Kee, simak yang berikut ini!

Baca Juga: Promo KFC Terbaru, Gratis Ayam dan Coca Cola untuk Transaksi Pertama Aplikasi KFCKU

Tahu Mapo
Tahu Mapo

Baca Juga: Promo Kopi Kenangan 1-24 April 2022, Beli 3 Es Kopi Kenangan Mantan Regular Rp 40.000

Bahan:

  • 3 ons daging sapi giling
  • 1 sdt bawang daun iris (bagian hijaunya saja)
  • 3 sdm air
  • 2 kotak tahu putih, potong-potong dadu

Baca Juga: Promo Marugame Udon 4-17 April 2022, Paket Makan Berdua Jadi Lebih Hemat

Bumbu:

  • 2 sdm saus tiram
  • 2 sdm saus chili bean sauce
  • 1 sdt minyak wijen murni
  • Air maizena secukupnya
  • 2 sdt bawang putih cincang
  • 1 sdt jahe cincang

Baca Juga: Promo McD Mulai April 2022, Ada Diskon 40% untuk Transaksi Pertama McDelivery

Cara memasak Tahu Mapo:

  • Potong tahu menjadi kubus. Buang kelebihan air dengan paper towel. Rebus tahu hingga matang, sisihkan.
  • Tumis bawang putih cincang dan jahe cincang hingga harum.
  • Tambahkan daging sapi giling dan tumi sampai matang.
  • Masukkan saus tiram dan chili bean sauce, tumis sampai harum lalu tambahkan air
  • Tambahkan tahu dan didihkan dengan api kecil sampai tahu meresap.
  • Tambahkan air maizena untuk mengentalkan saus. Taburkan juga minyak wijen murni sebelum disajikan. Aduk sebentar.
  • Sajikan Tahu Mapo ke atas piring saji, lalu hias dengan potongan bawang daun iris di atasnya.
  • Tahu Mapo siap disajikan untuk menu sahur nanti!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

IHSG Berpotensi Rebound, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Jumat (23/1)

IHSG berpotensi rebound pada perdagangan hari ini, Jumat (23/1/2026).​ Berikut daftar saham pilihan BNI Sekuritas​

Melonjak Gila-gilaan, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 23 Januari 2026 Rekor Baru

Harga emas Antam hari ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.880.000 Jumat (23/1/2026), melonjak Rp 90.000 dibanding harga Kamis (22/1/2026).

Promo Terakhir Marugame Udon Januari Jajan Hemat & Gokana Tambah Topping 9 Ribuan

Marugame Udon tawarkan paket hemat Fuji-San Mabo Udon dan tempura. Ada juga promo Gokana tambah topping cuma Rp 9.000-an. Manfaatkan sekarang!

Siap-siap Teriak! 6 Film Serangan Binatang Laut Ini Paling Menegangkan

Bukan cuma hiu, ada paus pembunuh hingga piranha! Film-film serangan binatang laut ini jamin Anda tak bisa tidur. Cek daftarnya sekarang.  

Satu Benda Ini Bikin Dapur Kamu Makin Hidup, Personal, dan Menyenangkan, Simak Ya

Simak beberapa tren pencahayaan dapur terbaru ini yang bikin ruangan terasa lebih hangat, nyaman, dan estetik tanpa renovasi besar.

Gaya Rumah Terlihat Kuno? Ternyata 9 Tren Dekorasi Inilah yang Bikin Cepat Usang

Cek tren dekorasi rumah yang mulai ditinggalkan di 2026 dan temukan solusi desain yang lebih hangat, personal, dan relevan untuk hunian masa kini.

IHSG Berpotensi Terkoreksi, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (23/1)

IHSG masih rawan mengalami koreksi pada perdagangan Jumat (23/1/2026).​Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ untuk hari ini.

Bukan PNS, 7 Profesi Ini Justru Bikin Kaya Raya di Tahun 2026, Kok Bisa? Simak Yuk

Simak yuk, daftar karier bernilai tinggi yang relevan di tahun 2026, lengkap dengan peluang, skill, dan gambaran penghasilan di era sekarang.

Bukan Tren, Desain Rumah Joanna Gaines Ungkap Cara Hunian Jadi Diri Anda

Simak prinsip desain rumah ala Joanna Gaines berikut ini, solusi hunian nyaman, bermakna, dan relevan untuk gaya hidup 2026.

Anuitas Bukan Cuma Cicilan: Pahami 4 Jenisnya yang Bisa Untungkan Keuanganmu

Mengira semua cicilan sama? Anuitas & angsuran menurun punya beda signifikan. Pahami risikonya sebelum terlambat, cek perhitungannya di sini!