M O M S M O N E Y I D
Santai

Manfaat Air Jagung Jadi Pupuk, Bantu Pertumbuhan Tanaman Hias di Rumah

Manfaat Air Jagung Jadi Pupuk, Bantu Pertumbuhan Tanaman Hias di Rumah
Reporter: Nur Afitria Cika  |  Editor: Nur Afitria


MOMSMONEY.ID - Tahukah Anda manfaat air jagung jadi pupuk? Ya, air jagung bisa dimanfaatkan untuk menjadi pupuk. 

Ada beragam manfaat air jagung jadi pupuk yang dapat Anda gunakan untuk membantu pertumbuhan tanaman hias di rumah.

Air jagung jadi pupuk memiliki peran penting bagi tanaman hias. Hal ini tak banyak diketahui oleh pecinta tanaman. 

Kandungan air jagung baik bagi tanaman karena memiliki gula alami yang dapat membantu melembabkan dan memelihara pertumbuhan dan perkembangan tanaman. 

Baca Juga: Manfaat Jagung untuk Kesehatan, Bantu Mengatasi Diabetes dan Menjaga Jantung Sehat

Nah, berikut ini manfaat air jagung jadi pupuk yang dapat membantu pertumbuhan tanaman hias di rumah.

1. Meningkatkan pertumbuhan tanaman 

Tanaman dapat mengalami pertumbuhan yang lambat karena nutrisi yang tidak memadai di dalam tanah. Air jagung dikemas dengan mineral dan nutrisi penting untuk pertumbuhan tanaman.

Dengan penggunaan air jagung secara teratur, kamu dapat mencegah pertumbuhan terhambat dan meningkatkan perkembangan tanamanmu. 

Selanjutnya, air jagung dapat mendukung pertumbuhan bakteri tertentu yang disebut lactobacillus. 

Bakteri ini bertanggung jawab untuk meningkatkan perkembangan jamur mikoriza di dalam tanah.

Baca Juga: Bantu Sehatkan Ginjal dan Merontokkan Kolesterol, Manfaat Air Rendaman Mentimun

2. Menyehatkan Tanah

Tanah Tanaman
Tanah Tanaman

Air jagung mengandung berbagai nutrisi, vitamin, dan mineral. Air jagung mengandung pati yang tinggi. Mikroba yang ada di tanah memakan pati yang ada dalam air jagung.

3. Berperan sebagai pupuk

Air jagung kaya akan nitrogen, kalium, dan fosfor. Pupuk sebagian besar terdiri dari nutrisi penting ini karena mereka mendukung pertumbuhan tanaman dan memperkuat tanaman. 

Baca Juga: Plt Mentan Pastikan Ketersediaan Pupuk Jelang Musim Tanam

Oleh karena itu, air jagung digunakan sebagai pupuk ringan untuk tanaman.

Air jagung bukanlah pengganti pupuk biasa bagi kebanyakan tanaman.

Tetapi air jagung dapat digunakan sebagai pupuk biasa untuk tanaman indoor karena kebutuhan nutrisinya rendah.

4. Menghilangkan Hama

Manfaat lain dari penggunaan air jagung adalah kemampuannya untuk bertindak sebagai pestisida.

Air jagung tidak hanya meningkatkan pertumbuhan tanaman tetapi juga menghilangkan serangga dan hama yang merusak taman indahmu. 

Itulah beberapa informasi mengenai manfaat air jagung jadi pupuk tanaman hias. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Rekomendasi Menu Diet Tanpa Nasi untuk Turunkan Berat Badan

Mari intip rekomendasi menu diet tanpa nasi untuk turunkan berat badan berikut ini, yuk. Coba konsumsi, ya!

Harga Emas Antam Hari Ini Kamis 13 November 2025 Naik

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.396.000 pada Kamis pagi (13/11), naik Rp 29.000 dibanding  Rabu pagi  (12/11).

IHSG Berpeluang Menguat, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (13/11)

IHSG berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (13/11/2025).​ Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas berikut ini

3 Cara Memenuhi Kebutuhan Vitamin Setiap Hari dengan Mudah

Ini dia beberapa cara memenuhi kebutuhan vitamin setiap hari dengan mudah. Praktikkan, yuk!         

8 Manfaat Minum Jus Wortel Setiap Hari untuk Kesehatan Tubuh

Ternyata ini dia beberapa manfaat minum jus wortel setiap hari untuk kesehatan tubuh. Apa saja, ya? 

Bukan Sekadar Promosi, Ini Keuntungan Jadi Mitra Wonderful Indonesia

​Kolaborasi dengan Wonderful Indonesia bukan cuma soal promosi, tapi juga peluang bisnis yang bisa bikin penjualan naik hingga dua kali lipat.

IHSG Diproyeksi Lanjut Menguat, Ini Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Kamis (13/11)

​IHSG berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (13/11/2025). Simak rekomendasi saham pilihan dari BNI Sekuritas berikut ini

Harga Emas Galeri 24 dan UBaS di Pegadaian Kamis (13/11/2025) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Kamis (13/11) kompak naik. Emas Gaeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.428.000, emas UBS 1 gr Rp 2.439.000.

Bakmi GM Bertabur Promo Spesial Selama November 2025, Ini Daftarnya

Selama November 2025, Bakmi GM hadirkan sederet promo spesial. Makan sendiri atau rame-rame, dari menu nasi sampai bakmi semuanya serba hemat.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Hari Kamis 13 November 2025: Siapa Mendominasi?

Simak ramalan zodiak hari Kamis, 13 November 2025, dimana ini momen yang tepat untuk unjuk mulai gigi dalam hal karier dan keuangan.