CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Langkah-Langkah Cara Buat Video Review Makanan di TikTok Biar Meledak

Langkah-Langkah Cara Buat Video Review Makanan di TikTok Biar Meledak
Reporter: Danielisa Putriadita  |  Editor: Danielisa Putriadita


MOMSMONEY.ID - Berikut tips membuat video review makanan di TikTok dari kreator kuliner sukses di TikTok.

Tidak jarang konten kreator di TikTok yang sukses, awalnya mereka hanya bikin video iseng, loh. Makanya, kamu yang ingin jadi konten kreator sukses di TikTok, yuk langsung saja eksekusi, dengan upload video kamu. Siapa tahu meledak!

Seperti, Sania Jeny Versari (@versansss)yang sukses menjadi kreator kuliner di TikTok, ia bercerita awalnya, ia hanya iseng upload video sedang makan. Tapi tahu-tahu kontennya banyak yang nonton. Hingga kini ia jadi serius dan kosisten upload konten kuliner. Sania kini memiliki jumlah pengikut mencapai 1,2 juta. 

"Awalnya aku tidak terpikir akan jadi content creator, aku bikin video makan karena niat awalnya pengen gemukin badan," kata Sania. 

Dalam acara kampanye TikTok Food Fest, Selasa (7/10), Sania memberikan tips bagaimana membuat video review makanan yang menarik. 

Baca Juga: Cara Membuat Short Video TikTok agar Lebih Mudah Viral, Ini Dia Langkah Mudahnya

1. Mulai dengan tampilan yang menarik dengan menunjukkan makanan dari berbagai angle. Ambil close-up supaya tekstur terlihat jelas. 

2. Jelaskan aroma. Dekatkan makanan ke kemara lalu ceritakan aromanya. 

3. Rasakan dan ceritakan tekstur makanan. Saat mencicipi, jelaskan sensai di mulut. Jangan lupa eksresi wajah yang natural. 

4. Bahas rasa secara relatable. Gunakan kata sederhana, hindari istilah yang terkesan sulit dipahami. 

5. Siapkan angle menarik atau fun fact. Tambahkan sedikit cerita unik supaya bisa terhubung dengan audiens. 

6. Tutup dengan personal takeaway. Berikan kesimpulan singkat sesuai pengalaman. 

7. Konsisten dan ikuti tren. Gunakan audio TikTok atau format challenge yang tren & populer, misalnya reaksi pedas bareng teman, untuk bikin review makin relatable. 

 

Selanjutnya: 5 Makanan yang Membuat Kenyang Lebih Lama, Konsumsi Saat Diet!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Zodiak yang Diramalkan Menikah di Tahun 2026, Apakah Leo Termasuk?

Menurut astrologi, ada 5 zodiak yang diramalkan menikah di tahun 2026. Cari tahu lebih lanjut, berikut daftarnya.

Tips Holiday Ready Akhir Tahun agar Liburan Nyaman, Aman dan Bebas Drama

Simak langkah hacks persiapan liburan akhir tahun yang bikin perjalanan makin praktis dan aman lewat pengelolaan finansial digital yang mudah.  

5 Ruangan Rumah yang Harus Dirapikan Sekarang agar Hunian Nyaman saat Liburan

Simak langkah paling efektif untuk merapikan rumah sebelum musim liburan tiba agar kenyamanan dan kesan pertama untuk tamu tetap terjaga.   

Cara Mudah Atur Dapur agar Lebih Hangat dan Nyaman untuk Aktivitas Anda Sehari hari

Yuk simak inspirasi mudah yang bisa bikin dapur terasa lebih ramah, hangat, dan jadi tempat favorit seluruh anggota keluarga. Berikut ulasannya.  

Cara Aman Krim Uang ke Luar Negeri agar Lebih Cepat, Praktis, dan Aman Terkendali

Berikut cara aman kirim uang ke luar negeri agar transaksi makin mudah, cepat, dan aman untuk kebutuhan pribadi maupun bisnis.  

Mau Bangun Usaha Food Truck? Yuk Kenali Modal, Strategi, dan Cara Kelola Uangnya

Cek dulu modal dan strategi food truck biar usaha kuliner kamu makin siap melaju di tengah tren bisnis yang makin kompetitif. Simak ulasannya.  

7 Kebiasaan Hedonisme Kekinian yang Tanpa Sadar Bikin Keuangan Boncos

Cek yuk kebiasaan kecil yang tampak biasa tapi perlahan bikin keuangan boncos dan mudah kamu terapkan. Simak ulasan sampai selesai, ya.​  

Rekomendasi 10 Film Natal Disney yang Bikin Liburan Makin Hangat dan Seru

Berikut kumpulan film Natal Disney yang hangat dan penuh pesan moral untuk menemani liburan keluarga di akhir tahun. Simak daftar filmnya, ya.

Awas Hujan Ekstrem di Provinsi Ini, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (21/11)

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Jumat 21 November 2025 dan Sabtu 22 November 2025 dengan status Awas hujan ekstrem di provinsi ini.

Tertarik Cari Brand Fesyen dan Kuliner Lokal, Brightspot Bisa Jadi Pilihan

Pameran yang hadirkan pengusaha fesyen dan kuliner lokal Brightspot kembali digelar akhir November dan awal Desember nanti.