M O M S M O N E Y I D
AturUang

Kurs Dollar Rupiah di BCA Hari Ini Rabu 7 Juni 2023, Simak Sebelum Tukar Valas

Kurs Dollar Rupiah di BCA Hari Ini Rabu 7 Juni 2023, Simak Sebelum Tukar Valas
Reporter: Bimo Adi Kresnomurti  |  Editor: Bimo Kresnomurti


MOMSMONEY.ID - Inilah kurs dollar rupiah di BCA hari ini Rabu 7 Juni 2023. Simak informasi selengkapnya.

Intip kurs dollar rupiah yang menguat di level Rp 14.860 saat perdagangan pasar spot Selasa kemarin (6/6). Rupiah alami penguatan 0,21% dibanding Senin (Rp 14.891).

Sedangkan kurs tengah Bank Indonesia (BI) rupiah menguat 0,35% pada level Rp 14.839 dibanding Senin (Rp 14.888).

Bagi yang ingin melakukan penukaran valuta asing (valas) dollar Amerika Serikat, referrensi kurs dari perbankan patut Anda ikuti. 

Hari ini Rabu 7 Juni 2023, situs resmi BCA menampilkan beberapa kurs dollar rupiah baik di TT counter, e-rate, maupun bank notes.

Baca Juga: Rupiah Spot Dibuka Menguat Tipis ke Rp 14.857 Per Dolar AS Pada Hari Ini (7/6)

Adapun kurs dollar rupiah yang dikutip dari laman BCA (diperbarui pada pukul 09.25 WIB per 7 Juni 2023)

Tingkat kurs dollar rupiah e-rate:

  • Kurs beli Rp14.870 per dollar AS
  • Kurs jual Rp14.890 per dollar AS

Tingkat kurs dollar rupiah TT counter:

  • Kurs beli Rp14.710 per dollar AS
  • Kurs jual Rp15.010 per dollar AS

Tingkat kurs dollar rupiah bank notes:

  • Kurs beli Rp14.710 per dollar AS
  • Kurs jual Rp15.010 per dollar AS

Baca Juga: Rupiah Diprediksi Bergerak Dalam Rentang Sempit pada Rabu (7/6)

Kurs Dollar-Rupiah di BCA Hari Ini Rabu 7 Juni 2023
Kurs Dollar-Rupiah di BCA Hari Ini Rabu 7 Juni 2023

Sebagai informasi, terdapat pebedaan tingkat dollar rupiah yang dterjadi pada kurs TT counter, kurs e-rate, maupun kurs bank notes.

Kurs dollar rupiah TT counter hanya berlaku ketika nasabah melakukan setoran atau transfer melalui counter bank. 

Kemudian, kurs dollar rupiah e-rate merupakan kurs yang berlaku jika nasabah melakukan transaksi dengan nilai nominal equivalent di atas US$ 25.000. BCA menghimbau nasabah untuk menghubungi cabang terdekat terlebih dahulu.

Sedangkan untuk kurs dollar rupiah bank notes berlaku saat nasabah menukarkan uangnya melalui kantor bank secara langsung. 

Pada informasi seperti ini, tingkat kurs dollar rupiah hanya berlaku pada sudut padang bank saja. Kurs beli dipakai ketika bank membeli dollar dari nasabah. Sedangkan kurs jual dipakai ketika bank menjual dollar ke nasabah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Panduan Lengkap Menggunakan Fitur Live Photos di Aplikasi TikTok

Fitur tersembunyi TikTok: Ubah momen spontan menjadi konten visual dinamis menggunakan Live Photos. Ikuti petunjuk lengkap cara membuatnya di sini

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Sabtu 10 Januari 2026, Cek Yuk

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier hari ini Sabtu 10 Januari 2026, cek peluang kerja, kolaborasi, dan arah rezekimu.  

Promo HokBen dan Yup Januari, Nikmati Menu Baru Irodori Platter Cuma Rp 9.000

Jangan sampai terlewat! HokBen dan Yup tawarkan paket Irodori Platter hanya Rp 9.000 untuk pengguna baru. Simak cara klaimnya berikut.

Sudah Hidup Sehat Tapi Asam Urat Masih Tinggi? In Penyebab Gejalanya

Sudah hidup sehat tapi asam urat masih tinggi? Ada beberapa risiko yang memicu gejalanya meski Anda sudah menjalani pola makan dan hidup sehat. 

Mengapa Ikan Penting? Turunkan Risiko Stroke dan Depresi

Penelitian menunjukkan manfaat konsumsi ikan rutin menurunkan risiko serangan jantung, stroke, dan gangguan autoimun.

Promo JSM Alfamart Periode 9-11 Januari 2026, Mie Sedaap Beli 3 Murah!

Promo JSM Alfamart kembali hadir 9-11 Januari 2026. Nikmati potongan harga untuk kebutuhan dapur dan rumah tangga.

Katalog Promo JSM Superindo Diskon hingga 60% Periode 9-11 Januari 2026

Promo JSM Superindo kembali hadir 9-11 Januari 2026! Dapatkan diskon hingga 60% untuk Buah Naga, Hanzel Bratwurst, Mie Sedaap, dan Minyak Goreng.

Intip Jadwal KRL Solo-Jogja pada Akhir Pekan 10-11 Januari 2026

Berikut jadwal KRL Solo Jogja akhir pekan 10-11 Januari 2026. Ini jam malam yang dapat Anda catat dengan teliti sebelum berangkat ke Yogyakarta.

Promo JSM Alfamidi Terbaru 9-11 Januari 2026, Gentle Gen Hanya Rp 13.900

Rencanakan belanja hemat Anda! Cek semua produk yang diskon di Promo JSM Alfamidi 9-11 Januari 2026. Termasuk syarat pembayaran digital.

Katalog Promo JSM Indomaret Periode 9-11 Januari 2026, Hemat hingga 35%

Promo JSM Indomaret 9-11 Januari 2026 hadir membawa diskon kebutuhan harian, makanan, minuman, dan body care. Cek katalog lengkapnya sekarang!