M O M S M O N E Y I D
Hemat

Kumpulan Promo Burger Bangor Periode November 2025, Paket Burger Spesial Mulai Rp 46K

Kumpulan Promo Burger Bangor Periode November 2025, Paket Burger Spesial Mulai Rp 46K
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - November ini jadi surganya para pecinta burger. Karena ada sederet promo spesial dari Burger Bangor selama periode November 2025 dengan paket burger hematnya mulai Rp 46.000 saja lo.

Di saat segala sesuatu serba sibuk dan ribet, pasti Anda maunya isi perut dengan yang praktis-praktis saja kan?

Nah, Burger Bangor hadir di tengah-tengah kesibukan Anda untuk bikin tetap kenyang dengan sajian yang nikmat dan enggak bikin dompet jebol.

Baca Juga: Promo Spesial Yoshinoya x Qpon, 4 Pilihan Menu Favorit Mulai Rp 32.000 Saja

Mulai dari paket untuk makan sendiri maupun paket berdua, semuanya tersedia. Tinggal ajak saja partner makan Burger bareng yang seru biar momen makan jadi makin nikmat. 

Dikutip dari Instagram Burger Bangor Indonesia, berikut daftar promo selama November 2025 yang bisa Anda nikmati:

Promo Bangor Brand Day (hanya 9 dan 29 November 2025)

  • Bangor Day Deals 1 (Rp 46.000): 1 Juragan Cheese + 1 Jelata
  • Bangor Day Deals 2 (Rp 75.000): Ayam Ala Carte + Nasi + 2 Pitik + 3 Drink

Promo hanya berlaku untuk pemesanan melalui GoFood di jam-jam berikut:

  • 09.00-10.59
  • 14.00-16.59
  • 20.00-21.59
Promo Burger Bangor Brand Day November 2025

Baca Juga: Rabu Hemat dengan Promo PHD Online Exclusive Deals, QU4RTZA Pizza Cuma Rp 89K

Promo Shopee Exclusive (1-30 November 2025)

  • B2G3 Bangor Pitik Cheese Lava (Rp 62.000): Bangor Pitik Cheese Lava + Jelata + Drink
  • B2G3 Bangor Cheesy Sausage (Rp 60.000): Bangor Cheesy Sausage + Jelata + Drink
  • B2G3 Bangor Pitik Fire Cheese (Rp 65.000): Bangor Pitik Fire Cheese + Jelata + Drink

Promo berlaku untuk pemesanan melalui ShopeeFood saja.

Promo Burger Bangor Shopee Exclusive November 2025

Baca Juga: Promo HokBen Hoka Setto x ShopeeFood November, 3 Varian Lezat Serba Rp 31.000-an

Promo Spesial Nachos Deals (10 November - 31 Desember 2025)

  • Spesial Nachos 1 (Rp 60.000): Juragan Cheese + Nachos Fries + Drink
  • Spesial Nachos 2 (Rp 62.000): Cheese Jr Large + Nachos Fries + Drink

Promo hanya berlaku untuk pembelian melalui GrabFood, GoFood, dan ShopeeFood.

Promo Burger Bangor Nachos Deal 1 November 2025
Promo Burger Bangor Nachos Deal 2 November 2025

Mana nih promo dari Burger Bangor yang jadi incaran Anda?

Yuk, serbu promonya sekarang juga dan nikmati Burger favorit Anda bersama orang terdekat sebelum kehabisan!

Selanjutnya: Saham RISE Masuk Daftar Top Leaders IHSG, Begini Prospeknya Menurut Analis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Rilis Redmi Note 15 Series, Xiaomi Hadirkan Sejumlah Fitur Tahan Banting

Redmi Note 15 Series mengalami peningkatan menyeluruh pada sektor baterai, perlindungan benturan, serta ketahanan debu dan air.

Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Kunci 1 Tiket Semifinal

Hasil Daihatsu Indonesia Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (22/1), sembilan wakil Indonesia menembus babak perempat final.

Tren Cat Rumah 2026 Ini yang Akan Jadi Tempat Pemulihan, Bukan Sekadar Pamer Lo

Simak tren warna cat rumah 2026 yang lebih hangat dan menenangkan, ini pilihan desainer untuk hunian yang lebih nyaman dan sesuai selera.  

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 23 Januari 2026, Diskon Downy-Frisian Flag

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 16-23 Januari 2026 untuk belanja lebih untung.  

Bukan Putih Biasa! Desainer Ungkap Warna Cat Rumah Paling Unik 2026

Simak inspirasi warna cat rumah 2026 yang nyaman, hangat, dan relevan untuk model hunian modern Anda di Indonesia.  

Masih Status Awas Hujan Ekstrem, Ini Peringatan Dini Cuaca Besok (23/1) Jabodetabek

Masih status Awas hujan sangat lebat hingga ekstrem di sejumlah daerah, simak peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (23/1).

5 Makanan Ultra Olahan yang Masih Aman Dikonsumsi untuk Kesehatan Tubuh

Ternyata ini, lo, beberapa makanan ultra olahan yang masih aman dikonsumsi untuk kesehatan tubuh.   

12 Makanan yang Mengenyangkan untuk Dikonsumsi saat Diet

Apa saja makanan yang mengenyangkan untuk dikonsumsi saat diet ya? Intip rekomendasinya di sini, yuk.

Trofi Piala Dunia Singgah di Jakarta, Bisa Jadi Inspirasi bagi Anak Muda

​Jakarta menjadi salah satu kota tujuan Trofi Piala Dunia FIFA World Cup Trophy Tour by Coca-Cola. ​Masyarakat bisa melihat langsung​ di JICC.

Trik Hemat Dekorasi: 6 Kombinasi Warna Interior Abadi untuk Hunian Anda

Memilih warna interior bisa jadi jebakan! Jangan sampai rumah cepat usang. Cek 6 perpaduan warna aman yang selalu estetik dan relevan di sini.