M O M S M O N E Y I D
Hemat

Kumpulan Promo Burger Bangor Periode November 2025, Paket Burger Spesial Mulai Rp 46K

Kumpulan Promo Burger Bangor Periode November 2025, Paket Burger Spesial Mulai Rp 46K
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - November ini jadi surganya para pecinta burger. Karena ada sederet promo spesial dari Burger Bangor selama periode November 2025 dengan paket burger hematnya mulai Rp 46.000 saja lo.

Di saat segala sesuatu serba sibuk dan ribet, pasti Anda maunya isi perut dengan yang praktis-praktis saja kan?

Nah, Burger Bangor hadir di tengah-tengah kesibukan Anda untuk bikin tetap kenyang dengan sajian yang nikmat dan enggak bikin dompet jebol.

Baca Juga: Promo Spesial Yoshinoya x Qpon, 4 Pilihan Menu Favorit Mulai Rp 32.000 Saja

Mulai dari paket untuk makan sendiri maupun paket berdua, semuanya tersedia. Tinggal ajak saja partner makan Burger bareng yang seru biar momen makan jadi makin nikmat. 

Dikutip dari Instagram Burger Bangor Indonesia, berikut daftar promo selama November 2025 yang bisa Anda nikmati:

Promo Bangor Brand Day (hanya 9 dan 29 November 2025)

  • Bangor Day Deals 1 (Rp 46.000): 1 Juragan Cheese + 1 Jelata
  • Bangor Day Deals 2 (Rp 75.000): Ayam Ala Carte + Nasi + 2 Pitik + 3 Drink

Promo hanya berlaku untuk pemesanan melalui GoFood di jam-jam berikut:

  • 09.00-10.59
  • 14.00-16.59
  • 20.00-21.59
Promo Burger Bangor Brand Day November 2025

Baca Juga: Rabu Hemat dengan Promo PHD Online Exclusive Deals, QU4RTZA Pizza Cuma Rp 89K

Promo Shopee Exclusive (1-30 November 2025)

  • B2G3 Bangor Pitik Cheese Lava (Rp 62.000): Bangor Pitik Cheese Lava + Jelata + Drink
  • B2G3 Bangor Cheesy Sausage (Rp 60.000): Bangor Cheesy Sausage + Jelata + Drink
  • B2G3 Bangor Pitik Fire Cheese (Rp 65.000): Bangor Pitik Fire Cheese + Jelata + Drink

Promo berlaku untuk pemesanan melalui ShopeeFood saja.

Promo Burger Bangor Shopee Exclusive November 2025

Baca Juga: Promo HokBen Hoka Setto x ShopeeFood November, 3 Varian Lezat Serba Rp 31.000-an

Promo Spesial Nachos Deals (10 November - 31 Desember 2025)

  • Spesial Nachos 1 (Rp 60.000): Juragan Cheese + Nachos Fries + Drink
  • Spesial Nachos 2 (Rp 62.000): Cheese Jr Large + Nachos Fries + Drink

Promo hanya berlaku untuk pembelian melalui GrabFood, GoFood, dan ShopeeFood.

Promo Burger Bangor Nachos Deal 1 November 2025
Promo Burger Bangor Nachos Deal 2 November 2025

Mana nih promo dari Burger Bangor yang jadi incaran Anda?

Yuk, serbu promonya sekarang juga dan nikmati Burger favorit Anda bersama orang terdekat sebelum kehabisan!

Selanjutnya: Saham RISE Masuk Daftar Top Leaders IHSG, Begini Prospeknya Menurut Analis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Tengok Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 2 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier hari ini Jumat 2 Januari 2026, awal tahun penuh peluang lewat kolaborasi dan strategi kerja cerdas.

Simak Rekomendasi Saham Pilihan Hari Ini dari Sinarmas Sekuritas (2/1)

 Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan menguji penguatan pada perdagangan hari ini, Jumat, 2 Januari 2026. ​

Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas untuk Perdagangan Awal Tahun Jumat (2/1)

IHSG bergerak menguat pada penutupan perdagangan tahun 2025​. Berikut rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas untuk perdagangan Jumat (2/1/2026).

IHSG Diproyeksi Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (2/1)

IHSG diperkirakan berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (2/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

Promo My First Chatime in 2026 Periode 1-4 Januari, Beli Minuman Favorit Cuma 15.000

Chatime hadirkan promo My First Chatime in 2026. Mulai 1-4 Januari, Anda bisa menikmati minuman favorit hanya Rp 15.000 per cup.

IHSG Konsolidasi di Awal Tahun, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini dari Mirae (2/1)

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan masih bergerak konsolidasi pada perdagangan pertama tahun ini, Jumat, 2 Januari 2026.

Promo PHD Double Box Hemat, Paket 2 Pizza dengan 14 Pilihan Topping Mulai Rp 80.000

PHD hadirkan promo Double Box di awal tahun 2026. Nikmati paket 2 Pizza spesial dengan 14 topping favorit mulai Rp 80.000 saja.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat (2/1) Kompak Stagnan

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Jumat (2/1/2026) kompak stagnan. Emas Galeri 24 1 gram di Rp 2.537.000, emas UBS Rp 2.588.000.

Promo Bakmi GM Spesial Awal Tahun, Paket Bakmi Ayam & Minum Cuma Rp 26.000

Bakmi GM hadirkan promo Hebat di awal tahun periode 1-7 Januari 2026. Tersedia paket Bakmi Ayam Lada Cha Cha dan Es Teh Tawar cuma Rp 26.000.

Cek Prakiraan Cuaca Hari Ini (2/1) dan Besok (3/1), Provinsi Ini Hujan Sangat Lebat

Cek prakiraan cuaca hari ini (2/1) dan cuaca besok (3/1) dari BMKG dengan hujan sangat lebat bisa turun di provinsi berikut ini