M O M S M O N E Y I D
Hemat

Koleksi 10 Mainan Happy Meal Justice League di Promo McD Edisi April-Mei 2024

Koleksi 10 Mainan Happy Meal Justice League di Promo McD Edisi April-Mei 2024
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Happy Meal dengan hadiah mainan bertema Justice League telah hadir! Serbu dan koleksi seluruh mainannya berikut.

Menyambut datangnya Hari Buku Komik Gratis yang akan hadir di tanggal 4 Mei 2024 mendatang, McD tak mau ketinggalan dengan membawa paket Happy Meal bertema Justice League.

Hari Buku Komik Gratis atau Free Comic Book Day (FCBD) adalah ajang promosi tahunan oleh industri buku komik di Amerika Utara untuk menarik minat para pembaca baru ke toko buku komik independen.

Acara tahunan ini kerap disponsori oleh beberapa perusahaan besar mulai dari Marvel, DC, Disney, dsb.

Baca Juga: Promo McD x Blu BCA Digital Maret-Juli 2024, Cashback 25% Semua Menu Mekdi

DC Free Comic Book Day (FCBD) 2024
DC Free Comic Book Day (FCBD) 2024

Mengutip dari AIPT Comics, beberapa judul komik DC Special Edition yang akan rilis di acara FCBD di antaranya ada Barkham Asylum, Barda, dan MAD.

Sementara beberapa judul dari komik Marvel edisi spesial FCBD di antaranya Ultimate Universe / Spider Man #1 dan Blood Hunt / X-Men #1,

Marvel Free Comic Book Day (FCBD) 2024
Marvel Free Comic Book Day (FCBD) 2024

Baca Juga: Promo Richeese x BNI, Lebaran Package Diskon Rp 20.000 sampai 24 Juni 2024

Untuk melengkapi koleksi Marvel & DC kesukaanmu, Happy Meal dengan Justice League menyediakan paket makanan “Happy Meal” dengan hadiah menggiurkan.

Setiap pembelian 1 paket Happy Meal Justice League, maka Anda akan mendapatkan ekstra 1 mainan kejutan!

Berikut ini beberapa seri mainan Happy Meal Justice League yang hadir di gerai McD ialah:

Periode 1 – Mulai 29 Maret 2024

  1. Batman
  2. The Riddler
  3. Catwoman
  4. Harley Quinn
  5. The Joker

Periode 2 – Mulai 5 April 2024

  1. Wonder Woman
  2. The Flash
  3. The Penguin
  4. Cyborg
  5. Poison Ivy

Baca Juga: Promo Popeyes 12 Kupon Voucher Ramadan Diskon 58% Mulai Rp 15.455 Maret-April 2024

Jika tak ingin memilih seri mainan Justice League, Anda juga dapat memilih hadiah buku dengan seri terbaru edisi tahun 2024, yaitu “Little People, Big Dreams” atau “Saya Bisa Menjadi” dalam versi bahasa Indonesianya.

Hadiah Buku Happy Meal terbaru merupakan seri “Saya Bisa Menjadi” yang didalamnya tak cuma tersedia tulisan & gambar saja, tapi ada pula aktivitas digital yang seru untuk anak-anak.

McD Happy meal justice league
McD Happy meal justice league

Tiga di antara deretan buku terbaru Happy Meal di antaranya berjudul Saya Bisa Menjadi Ilmuwan yang Selalu Ingin Tahu, Saya Bisa Menjadi Juara Olahraga, dan Saya Bisa Menjadi Petualang Sejati.

Sebagai informasi, stok Mainan & Buku Happy Meal bergantung pada masing-masing outlet McD.

Varian Mainan & Buku Happy Meal dapat di request sesuai keinginan. Kecuali ekstra 1 mainan kejutan yang tak bisa di request.

Baca Juga: Promo McD Berhadiah Hello Kitty Plush Bag Tag Edisi Terbatas sampai 13 Juni 2024

Pemesanan 1 paket Happy Meal Justice League dibanderol dengan harga Rp 43.000, berlaku 1 paket 1 hadiah (Mainan & Buku) + 1 ekstra hadiah KEJUTAN.

Paket Happy Meal Justice League bisa dipesan melalui layanan dine in, takeaway, drive thru, McDelivery, dan ojek online (GoFood / ShopeeFood / GrabFood) hingga periode 9 Mei 2024.

Segera pergi ke gerai McD terdekat & pesan promo McD Happy Meal seri Mainan Justice League / Buku “Little People, Big Dreams”. Koleksi semua hadiahnya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Telur hingga Sayuran: 7 Superfood Sederhana Ini Ampuh Jaga Kesehatan Tubuh

Ingin hidup sehat tanpa mahal? Telur hingga sayur adalah superfood yang baik. Cek daftar lengkap 7 bahan sederhana yang harus Anda konsumsi rutin!

12 Buah yang Bisa Turunkan Kolesterol dengan Cepat

Apa saja buah yang bisa turunkan kolesterol dengan cepat, ya? Cek selengkapnya di sini!             

Loteng Jadi Kamar Tidur? Solusi Hemat Ruang Ini Bikin Rumah Anti Sempit

Simak yuk, inspirasi rumah mungil modern yang cerdas, nyaman, dan relevan untuk hunian modern kamu dengan ruang terbatas.

Film Ghost in the Cell Karya Joko Anwar Terpilih di Berlinale 2026

Film terbaru dari Joko Anwar, Ghost in the Cell, resmi terpilih dalam Berlin International Film Festival (Berlinale) 2026​.

Mengejutkan! Denah Terbuka Ditinggalkan, Desain Ruang Tertutup Kembali Primadona

Yuk cek tren desain rumah 2026 yang menghidupkan kembali fitur lama agar rumah Anda terasa hangat, fungsional, dan kekinian.

8 Jenis Sayur yang Bisa Turunkan Kolesterol dengan Cepat

Intip daftar jenis sayur yang bisa turunkan kolesterol dengan cepat berikut, yuk! Tertarik mencobanya?

Strategi Pensiun Dini: Karyawan Swasta Wajib Tahu 4 Kunci Keuangan Ini, Simak Yuk

Simak cara cerdas menyiapkan pensiun dini agar keuangan tetap aman dan stabil, berikut strategi yang relevan untuk kondisi saat ini.

Warna Netral Dominasi Rumah 2026, Intip Palet Hijau Zaitun dan Biru Tua

Simak tren dekorasi rumah 2026 ini yang fokus pada kehangatan, warna natural, dan desain berkarakter agar hunian makin nyaman.

Wajib Tahu! Ini 6 Ikan untuk Ibu Hamil yang Rendah Merkuri Aman Bagi Janin

Kekurangan Omega-3 saat hamil berisiko menghambat perkembangan otak janin. 6 jenis ikan ini terbukti kaya nutrisi penting.  

Jenuh Hidup? Tonton 6 Film Petualangan Ini, Kisah Pelarian Penuh Makna

Bosan dengan rutinitas? Dapatkan inspirasi kebebasan dari beberapa film bertema petualangan berikut ini.