M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Harga Emas Pegadaian Bergerak Fluktuatif, Ada yang Melemah Tajam!

Harga Emas Pegadaian Bergerak Fluktuatif, Ada yang Melemah Tajam!
Reporter: RR Putri Werdiningsih  |  Editor: Putri Werdiningsih


MOMSMONEY.ID - Harga emas Pegadaian mulai berbalik arah pada Rabu (13/12). Meski harga emas Antam masih melanjutkan pelamahan, tetapi harga emas UBS justru mulai mengalami penguatan tipis jika dibandingkan dengan kemarin, Selasa (12/12).  

Mengutip laman Pegadaian, harga emas Antam ukuran 1 gram turun Rp 14.000 menjadi Rp 1.121.000. Sedangkan harga emas UBS ukuran 1 gram naik Rp 2.000 menjadi Rp 1.099.000.  

Baca Juga: Bakal Ada Depresi Hebat, Robert Kiyosaki Serukan Beli 3 Aset Investasi Ini

Di Indonesia, emas batangan diproduksi oleh PT Aneka Tambang Tbk alias ANTAM. Selain itu, ada pula PT Untung Bersama Sejahtera (UBS). Kedua produk tersebut bisa didapatkan di toko perhiasan, butik Antam maupun di outlet Pegadaian.

Pegadaian menyediakan produk emas batangan dalam berbagai ukuran. Baik emas Antam maupun emas UBS, ditawarkan mulai dari ukuran 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 5 gram hingga 1.000 gram.

Baca Juga: 5 Tren Teknologi dalam Pengembangan Bisnis Peritel

Mari simak rincian pergerakan harga emas Antam dan harga emas UBS di Pegadaian per Rabu (13/12)

Harga emas Antam :

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 612.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.121.000
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.180.000
  • Harga emas 3 gram: Rp 3.244.000 
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.371.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.686.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 26.586.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 53.090.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 106.100.000
  • Harga emas 250 gram : Rp 264.978.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 529.741.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp 1.059.440.000
     

Harga emas UBS :

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 587.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.099.000 
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.182.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.389.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.721.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 26.748.000 
  • Harga emas 50 gram: Rp 53.386.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 106.729.000
  • Harga emas 250 gram: Rp 266.741.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 532.854.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp -

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Steven Spielberg dan 6 Sutradara Dunia yang Karyanya Wajib Ditonton

Steven Spielberg, Nolan, hingga Bong Joon Ho, cek daftar 7 sutradara dengan banyak karya terbaik dan populer.

6 Cara Ampuh Cek Siapa yang Blokir Nomor WhatsApp Anda

Khawatir diblokir di WhatsApp? Kenali 6 tanda penting, mulai dari status 'terakhir dilihat' hingga ketidakmampuan menambahkannya ke grup. 

Rahasia Tangan Awet Muda, Ini 5 Manfaat Ajaib Hand Cream yang Wajib Dicoba

Hand cream bukan hanya tren Korea, tapi investasi anti-penuaan kulit tangan. Simak 5 manfaat utama hand cream di sini.

Review Jujur iPhone Air: Chip A19 Pro, Harga Rp 20 Juta, Layak Beli?

Cek detail spesifikasi iPhone Air: RAM 8GB, layar ProMotion 6,5 inci, dan kamera utama 48MP. Pahami kelebihan dan kekurangannya sebelum upgrade.

Jasa Taksi Khusus Balas Dendam dan 6 Drakor Mengguncang Emosi Penonton

Dari operasi plastik hingga perusahaan taksi khusus, ini 6 cara balas dendam paling unik dan seru di drakor lo. 

Kunci Sukses Diet Asam Urat: Turunkan Berat Badan dan Redakan Serangan

Ingin menurunkan kadar asam urat sekaligus berat badan? Ketaatan pada diet yang berfokus pada makanan utuh dan rendah purin adalah kuncinya.

Strategi Sukses YouTube 2026: Riset, Produksi, dan Optimasi Konten

Temukan strategi E-E-A-T dalam pembuatan konten YouTube 2026. Fokus pada perencanaan konten, teknik SEO dan thumbnail yang memikat penonton.

Aurelie Moeremans Ungkap Child Grooming, Ini Definisi dan Modusnya

Artis Aurelie Moeremans mengungkapkan soal child grooming yang perlu Anda tahu. Kenali tipe hubungan yang sering digunakan pelaku.

Beasiswa GKS 2026 Dibuka Februari, Mahasiswa Indonesia Bisa Kuliah Gratis di Korea

Beasiswa GKS 2026 akan dibuka Februari-Maret. Ketahui daftar lengkap benefit fantastis di artikel ini.

Rekomendasi Lipstik Wardah Long Lasting, Bikin Bibir Cantik Seharian

Cari lipstik yang awet dan cantik? Simak Rekomendasi lipstik Wardah long lasting, mulai dari matte, glasting, hingga shade untuk kulit sawo matang