M O M S M O N E Y I D
Adv

Gently Baby Luncurkan Pasta Gigi Bayi yang Aman Tertelan

Gently Baby Luncurkan Pasta Gigi Bayi yang Aman Tertelan
Reporter: adv PI  |  Editor: Indah Sulistyorini


MOMSMONEY.ID - GENTLY BABY, brand perawatan bayi & anak yang dikenal dengan formulasi lembut dan aman untuk kulit sensitif, dengan bangga mengumumkan peluncuran produk terbarunya: Gently Baby Essential Toothpaste. Pasta gigi inovatif diformulasikan dengan xylitol dan hydroxyapatite untuk memberikan perlindungan oral yang komprehensif serta aman jika tertelan oleh bayi dan anak kecil. Diperkaya dengan perpaduan bahan alami dan mineral esensial, produk ini mendukung kesehatan gigi dan mulut sejak dini—sebagai fondasi penting bagi tumbuh kembang optimal si Kecil.

GENTLY Baby Essential Toothpaste yang dirancang secara khusus bebas SLS/SLES dan tidak mengandung bahan kimia yang berbahaya untuk bayi & anak, menjadikannya pilihan yang aman jika tertelan. Pasta gigi ini ideal untuk bayi hingga anak-anak yang masih belajar sikat gigi dan belum mampu berkumur atau meludah.

Dua kandungan utama Gently Baby Essential Toothpaste yaitu Xylitol dan Hydroxyapatite. Xylitol bermanfaat untuk menghambat pertumbuhan bakteri penyebab gigi berlubang serta telah terbukti secara klinis dapat mengurangi risiko karies sejak usia dini jika digunakan secara rutin. Sementara Hydroxyapatite merupakan komponen utama enamel gigi alami, sehingga membantu memperkuat dan memperbaiki email gigi yang mulai rusak. Kombinasi kedua hal ini efektif menjaga kesehatan gigi si Kecil.

GENTLY Baby memiliki visi untuk mendampingi Mama dalam setiap tumbuh kembang anaknya. Oleh karena itu, salah satu hal terpenting dalam perkembangan anak adalah menjaga kesehatan gigi. Dilansir dari American Academy of Pediatric Dentistry (AAPD), anak disarankan untuk mulai menyikat gigi sejak gigi pertamanya muncul, biasanya sekitar usia 6 bulan.

Nyoman Anjani, selaku CEO dan founder GENTLY BABY mengungkapkan untuk mendukung kesehatan gigi bayi & anak, GENTLY BABY meluncurkan pasta gigi yang aman tertelan. “Anak yang belum berusia 3 tahun umumnya belum mampu berkumur atau meludah dengan baik, sehingga kami ingin menjawab keresahan para Mama dengan menciptakan pasta gigi yang aman tertelan. Jadi Mama nggak perlu khawatir lagi saat si kecil menyikat gigi.” papar Nyoman.

Di sisi lain, kesehatan gigi merupakan salah satu kunci tumbuh kembang anak. Berdasarkan data dari Kementrian Kesehatan, permasalahan gigi anak Indonesia paling tertinggi adalah karies. Jika anak mengalami karies gigi, anak akan kesulitan untuk mengunyah makanan, sehingga kurang nyaman untuk mengkonsumsi makanan. Padahal pada masa golden age, asupan gizi anak adalah satu hal dasar yang melandasi tumbuh kembang anak agar optimal. Dengan kondisi gigi yang sehat, tumbuh kembang anak juga akan meningkat seiring dengan asupan yang dikonsumsi.

GENTLY Baby Essential Toothpaste sudah bisa didapatkan mulai dari 24 April 2025 di Shopee dan bisa di dapatkan mulai 28 April 2025 di Tiktok Shop, Tokopedia, Lazada, Blibli, dan offline store kesayangan mama seharga Rp39,900. Yuk, mulai kebiasaan menyikat gigi yang aman dan menyenangkan bersama Gently Baby Essential Toothpaste! Gigi si Kecil Sehat, Tumbuh Kembang Optimal. Untuk informasi lebih lanjut tentang GENTLY Baby dan produk lainnya, silahkan kunjungi Instagram @gently_indonesia!

Link Pembelian E-commerce: (klik disini)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

6 Resolusi Keuangan Keluarga di 2026 agar Sang Anak Lebih Siap Mengelola Uang

Yuk simak resolusi keuangan keluarga ini agar anak lebih paham mengatur uang, tidak konsumtif, dan siap menghadapi masa depan.    &l

9 Warna Cat Ini yang Bisa Membuat Kamar Mandi Terasa Lebih Luas dan Nyaman

Simak pilihan warna cat kamar mandi yang terbukti bikin ruangan kecil kamu terasa lebih luas, terang, dan enak dipakai sehari hari.  

Cara Praktis Memilih Leasing Kendaraan agar Cicilan Tetap Aman di Kantong

Simak yuk, cara cerdas memilih leasing kendaraan agar cicilan tetap ringan, aman, dan tidak mengganggu kondisi keuangan bulanan.  

Dekorasi Kitsch Lagi Trendy? Ini Caranya Bikin Rumah yang Hangat dan Penuh Makna

Dekorasi kitsch kembali hits dan penuh warna, yuk cek cara mudah menerapkannya agar rumah Anda terasa hidup dan berkarakter.  

Ini 8 Barang di Kamar Tidur yang Bikin Waktu Istirahat Anda Terganggu, Atur Segera

Cek yuk sebelum terlambat, cara atur kamar tidur yang tepat bisa membuat tidur Anda lebih nyenyak dan bangun lebih segar setiap hari.  

WFH Kelihatan Hemat? Padahal Bisa Bikin Uang Cepat Habis Tanpa Kamu Sadari Lo

WFH sering terlihat lebih irit, padahal ada kebiasaan harian yang bikin dompet bocor. Yuk, simak penjelasan lengkapnya di sini.  

Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026: Big Match Persaingan Juara di Premier League

Simak big match Arsenal vs Liverpool Jumat 9 Januari 2026 pukul 03.00 WIB di Emirates Stadium, duel penentu puncak Premier League.

5 Aturan Makan Malam untuk Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Diet Jadi Maksimal!

Ingin berat badan cepat turun? Jangan lupa untuk menerapkan 5 aturan makan malam untuk menurunkan berat badan dengan cepat ini.

Benarkah Kadar Gula Darah yang Tinggi Sudah Pasti Diabetes atau Bukan? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, benarkah kadar gula darah yang tinggi sudah pasti diabetes atau bukan? Ini dia jawabannya.  

Anak Suka Ngupil? Ini 5 Cara Menghentikan Kebiasaan Ngupil pada Anak

Tak perlu khawatir kalau anak suka ngupil. Berikut MomsMoney bagikan 5 cara menghentikan kebiasaan ngupil pada anak.